Anda di halaman 1dari 5

Wilhelmus Bunganaen, ST., MT.

Deskripsi Singkat :
Mata kuliah ini berisi tentang sifat – sifat zat cari, perilaku air dalam
keadaan diam (hidrostatika) yakni keseimbangan gaya dalam atau di
permukaan air , dan perilaku air dalam keadaan bergerak
(hidrodinamika)

Kompetensi Umum :
Mahasiswa akan dapat menganalisis hidrostatis dan hidrodinamis
yang berhubungan dengan bangunan – bangunan hidrolik.

a. PENDAHULUAN
b. HIDROSTATIKA
c. HIDRODINAMIKA
KESEPAKATAN PERKULIAHAN

1. Dosen Mata Kuliah berwewenang merancang materi dan aktivitas


perkuliahan
2. Mahasiswa Peserta Kuliah wajib mengikuti materi dan aktivitas perkuliahan
yang dirancang Dosen Mata Kuliah
3. Materi Kuliah :
a. PENDAHULUAN
b. HIDROSTATIKA
c. HIDRODINAMIKA
4. Buku Rujukan sebagai berikut :

a. Bambang Triatmodjo, 1996, Hidraulika I, Beta Offset, Yogyakarta


b. Dr. Ing. Ir. Agus Maryono. dkk, 2003, Hidrolika Terapan, PT Pradnya
Paramita, Jakarta.
c. Lucio Canonica, MSc. CE. ETHZ, Memahami Hidrolika, Penerbit Angkasa,
Bandunmg
d. R. E. Featherstone and C. Nalluri, 1982, Civil Engineering Hydraulics,
Collins, London
e. Victor L. Streeter, 1990, Mekanika Fluida Jilid I, Penerbit Erlangga,
Jakarta.

5. Evaluasi : (0,15 TS + 0,25 SS + 0,30 UTS + 0,30 UAS


6. Ketertiban, sopan santun dan disiplin dalam mengikuti perkuliahan
a. Hadir dalam kelas selambat-lambatnya 15 menit sebelum perkuliahan dimulai
b. Tidak diperkenankan membuat kegaduhan dalam kelas
c. Memakai pakaian yang sopan
d. Mengumpulkan tugas sesuai dengan waktu yang telah disepakati, atau
berdasarkan ketentuan yang diberikan oleh dosen
e. Dll.
6. Ketertiban, sopan santun dan disiplin dalam mengikuti perkuliahan
7. Dosen Mata Kuliah berhak menjatuhkan sangsi atas mahasiswa Peserta Kuliah yang
dianggap berlaku tidak sopan, tidak tertib dan tidak disiplin ketika mengikuti
perkuliahan
8. Sangsi setinggi-tingginya adalah pembatalan keikutesrtaan Peserta Kuliah

9. Dosen Mata Kuliah harus sudah hadir pada di dalam kelas tempat perkuliahan
selambatnya 15 menit dari jadwal yang ditentukan
10. Jika sampai dengan lebih 15 menit dari jadwal perkuliahan, Dosen Mata Kuliah
belum hadir maka kuliah pada saat itu ditiadakan. Mahasiswa Peserta Kuliah dapa
melakukan aktivitas lain dan Dosen Mata Kuliah harus menggantikan pembatalan
tersebut dengan memberikan kuliah pada waktu tambahan yang disepakati dengan
Peserta Kuliah.

Anda mungkin juga menyukai