Anda di halaman 1dari 16

 Hipertensi= Tekanan

darah tinggi

 Hipertensi adalah
tekanan darah persisten
dimana tekanan
sistoliknya di atas 140
mmHg dan teknan
diastolik di atas 90
mmHg
 Keturunan
 Usia / penuaan
 Jenis kelamin
 Merokok
 Obesitas
 Stress
 Aktifitas Fisik
 Asupan (natrium, kalium, magnesium, kalsium)
 Sakit kepala
 Sukar tidur
 Telinga berdengung
 Mata terasa berat atau pandangan
kabur
 Mudah lelah
 Dada berdebar-debar
 Berat dan terasa pegal pada tengkuk
 Mata  perdarahan pada mata, gangguan
penglihatan sampai dengan kebutaan.
 Ginjal  gagal ginjal
 Jantung  gagal jantung, jantung koroner, infark
miokard akut
 Otak  Stroke, pendarahan otak, gangguan
persarafan
 Olah raga

 Menjauhi konsumsi
kopi dan rokok
o Mengurangi stress

o Kontrol TD secara teratur


 Istirahat yang cukup, hindari kerja
berat.
 Saat pusing muncul, jangan
melakukan olahraga, relaksasikan
tubuh : coba tarik napas dalam.
 Hindari hal-hal yang dapat
mengakibatkan jatuh
 Kontrol tekanan darah secara teratur
ke pelayanan kesehatan yang ada
 minum obat darah tinggi secara
teratur
Ini makanan yang harus
dihindari atau diperbolehkan
?
Kalau makanan
ini ??
 Lingkungan rumah yang
nyaman dan tidak licin
 Hindari kebisingan
 Berita tidak
mengagetkan
 tidak melakukan
kegiatan yang dapat
meningkatkan emosi/
kemarahan

Anda mungkin juga menyukai