Anda di halaman 1dari 6

PROSES KEPERAWATAN JIWA

Eko Mulyadi
PENGKAJIAN
• Identitas
• Alasan masuk
• Faktor predisposisi
• Fisik
• Psikososial
• Status mental
• Kebutuhan persiapan pulang
• Mekanisme kooping
• Masalah psikososial dan lingkungan
DIAGNOSA
• Harga diri rendah
• Isolasi sosial
• Halusinasi
• Resiko perilaku kekerawan
• Wahan
• Defisit perawatan diri
• Resiko bunuh diri
RENCANA INTERVENSI
• Diagnosa harga diri rendah

• Identifikasi kemampuan dan aspek positif yg


masih dimiliki pasien
• Bantu pasien menggali kemampuan yang dapat
digunanakan
• Bantu pasien memilih dan menetapkan
kemampuan yang akan dilatih
• Latih kemampuan yang dipilih
• Bantu pasien menyusun jadwal pelaksanaan
IMPLEMENTASI
• Strategi pelaksanaan…..
EVALUASI
No kemampuan tanggal
1 2 3 4 5 6
1 PASIEN
1. Menyebutkan kemampuan dan aspek positif yg
dimiliki
2. Menilai kemampuan yg masih dapat digunakan
3. Memilih kegiatan yg akan dilatih sesuai
kemampuan yg dimiliki
4. Melatih kempuan y telah dipilih
5. Melksanakan kemampuan yg telah dilatih
6. Melakukan kegiatan sesuai jadwal

2 KELUARGA
1. Menjelaskan pengertian dan tanda orang yg
mengalami HD
2. Menyebutkan cara merawat pasien
3. Mampumempraktekkan cara merawat pasien
4. Melakukan tindak lanjut sesuai rujukan

Anda mungkin juga menyukai