Anda di halaman 1dari 10

PUSKESMAS SUNGAI RADAK

Kepala Puskesmas : Paijo, SST


Pengelola Program : M. Yamin, Amd.Kep
1.PENDAHULUAN
GAMBARAN PUSKESMAS SUNGAI RADAK

Jumlah penduduk : 7539

Luas wilayah : 502,58 km2

Jumlah Pustu : 4

Jumlah Polindes : 6

Tenaga kes TB : 1. pemegang program (perawat)


2. dr penanggung jawab
3. tenaga laboratorium
4. asisten apoteker
5. promkes

Kader TB : 0
2.Data capaian program TB
2018
Suspek : 92 orang
Positif : 10 0rang
Sembuh : 10 orang

2019
Suspek : 51 orang
Positif : 3 orang
Sembuh : -
3.Gambaran singkat kegiatan TB di puskesmas sungai
radak
Pelayanan Dalam Gedung Homecare dan Pelacakan kasus
4.Anggaran program Tb tahun 2019
 Upaya Pencegahan dan Pengendalian Penyakit
(termasuk pelacakan kasus baru dan kasus Tb
Mangkir) = Rp 2.750.000
 Penyuluhan = Rp 8.791.000
5.Permasalahan program TB di
puskesmas Radak
 Masih belum maksimalnya penemuan kasus TB. (
Penemuan kasus secara Pasif-Intensif-Aktif-Masif
belum maksimal)
 Belum maksimalnya kerjasama lintas sektoral dalam
penanggulangan TB
 Belum adanya kader TB yang membantu
penanggulangan kasus TB
6.Rencana anggaran TB th 2020
 Sosialisasi dan penggalangan komitmen lintas sektoral
dalam upaya penanggulangan TB = Rp. 4.000.000
 Pembentukan Kader TB = Rp. 2.000.000
 Pelatihan Kader TB = Rp. 2.000.000
 Penyuluhan TB = Rp. 3.500.000
 Transport pelacakan kasus baru dan kasus TB mangkir
(termasuk transport kader) = Rp. 3.750.000

 Total Rp. 15.250.000


7.INOVASI TB YANG SUDAH TERLAKSANA
PENYULUHAN TENTANG TB PARU
INOVASI YANG BELUM TERLAKSANA
 MELIBATKAN KADER DALAM PROGRAM TB
DENGAN PELATIHAN KADER
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai