Anda di halaman 1dari 26

APLIKASI FUNGSI

LANJUTAN…
Pengaruh pajak dan subsidi
terhadap keseimbangan
pasar
KOMPETENSI
 Persamaan
 Pertidaksamaan
 Fungsi
 Grafik / Kurva
PRETEST (REVIEW)
1. Tentukan nilai 𝑥 dari : 3. Manakah diantara diagram panah
berikut yang merupakan fungsi.
4𝑥+800
a) 𝑥
= 3𝑥 + 200

b) 9𝑥 = 3𝑥+1 + 54
c) log 𝑥 + log 5 = 5

2. Tentukan daerah penyelesaian


dari 𝑥 berikut
a b c
a) 3𝑥 < 𝑥 + 8
b) 0 ≥ 𝑥 2 − 3𝑥 − 18
c) 𝑥 + 3𝑦 < 24
PERSAMAAN
 Ditandai dengan tanda “=”
 Ada 3 macam persamaan
1. Persamaan definisi
𝑈𝑛𝑡𝑢𝑛𝑔 = 𝐽𝑢𝑎𝑙 − 𝐵𝑒𝑙𝑖
𝑎 𝑥+𝑦 = 𝑎 𝑥 + 𝑎 𝑦
2. Persamaan dari suatu fungsi
𝑦 = 2𝑥 + 7
2 3
𝑃= 𝑄+
3 4
3. Persamaan menyatakan keseimbangan
𝑄𝑑 = 𝑄𝑠
PERSAMAAN (1)
PERSAMAAN KUADRAT
𝑎𝑥 2 + 𝑏𝑥 + 𝑐 = 0, 𝑎≠0
Metode Penyelesaian :
1. Pemfaktoran
𝑎𝑥+𝑝 𝑎𝑥+𝑞
𝑎𝑥 2 + 𝑏𝑥 + 𝑐 = =0
𝑎
𝑝 + 𝑞 = 𝑏; 𝑝𝑞 = 𝑎𝑐
2. Rumus abc
−𝑏 ± 𝐷
𝑥1,2 = ; 𝐷 = 𝑏2 − 4𝑎𝑐
2𝑎
ketentuan:
𝐷>0 memiliki dua nilai akar real yang berlainan
𝐷=0 memiliki dua nilai akar real yang kembar
𝐷<0 tidak memiliki nilai akar real
PERSAMAAN (2)
PERSAMAAN EKSPONEN DAN LOGARITMA
 Persamaan Eksponen  Persamaan Logaritma
23𝑥+1 = 32
PERTIDAKSAMAAN
 Ditandai dengan tanda “<, >, ≤, ≥, ≠”
 Sifat-sifat pertidaksamaan :
1. jika 𝑎 < 𝑏, dan 𝑏 < 𝑐, maka 𝑎 < 𝑐
2. jika 𝑎 < 𝑏, maka 𝑎 ± 𝑝 < 𝑏 ± 𝑝
3. jika 𝑎 < 𝑏 dan 𝑝 > 0, maka 𝑎𝑝 < 𝑏𝑝
4. jika 𝑎 < 𝑏 dan 𝑝 < 0, maka 𝑎𝑝 > 𝑏𝑝
Contoh :
1. Tentukan daerah penyelesaian dari 𝑥 2 − 𝑥 − 6 < 0
Penyelesaian
𝑥2 − 𝑥 − 6 = 𝑥 − 3 𝑥 + 2 = 0
𝑥 = 3 atau 𝑥 = −2

____ HP={−2 < 𝑥 < 3}


++++ ++++
−2 3
PERTIDAKSAMAAN (1)
Daerah yang memenuhi pertidaksamaan linear
Contoh :
2𝑥 + 𝑦 ≤ 8; 6𝑥 + 7𝑦 ≤ 42; 𝑥 ≥ 0; 𝑦 ≥ 0

Latihan :
1. Tunjukkan daerah penyelesaian dalam bentuk
grafik dari :
a. 𝑦 > 𝑥 + 5
b. 𝑥 + 6𝑦 < 12
FUNGSI
Definisi
Fungsi atau pemetaan (mapping) dari himpunan A (daerah asal) ke B (daerah hasil)
adalah suatu relasi yang memasangkan setiap anggota himpunan A tepat satu ke
anggota B
biasanya dinyatakan dengan
𝑦 = 𝑓(𝑥),
dimana 𝑦 disebut variabel terikat,
dan 𝑥 disebut variabel bebas.
JENIS-JENIS FUNGSI
1. Fungsi Aljabar
a. Fungsi rasional : linear dan non linear
𝑦=𝑥+3 → fungsi linear
2
𝑦 = 𝑥 + 2𝑥 + 4 → fungsi kuadrat (nonlinear)
𝑦 = 𝑥 3 + 2𝑥 2 − 8 → fungsi nonlinear
b. Fungsi pecahan : ada variabel pada penyebut
𝑥
𝑦=
𝑥+1
c. Fungsi irasional
𝑦 = 3𝑥 + 4
2. Fungsi transenden
a. Fungsi eksponen : 𝑦 = 𝑒 2𝑥
b. Fungsi logaritma : 𝑦 = 3 log(𝑥 + 2) ; 𝑦 = ln 5𝑥
c. Fungsi trigonometri : 𝑦 = sin 2𝑥
JENIS-JENIS FUNGSI
Ditinjau dari cara penulisan
1. Fungsi eksplisit
dinyatakan dengan y = 𝑓 𝑥 , seperti 𝑦 = 2𝑥 + 3
2. Fungsi implisit
dinyatakan dengan 𝑓 𝑥, 𝑦 = 𝑐, seperti 3𝑥 + 2𝑦 = 24
3. Fungsi parametrik
dinyatakan dengan 𝑦 = 𝑓(𝑡) dan 𝑥 = 𝑔(𝑡),
seperti 𝑦 = 𝑓 𝑡 = 2𝑡 + 9 dan 𝑥 = 𝑔 𝑡 = 𝑡 2 − 2
KURVA SUATU FUNGSI
1. Kurva yang linear (berbentuk garis lurus)
bentuk suatu fungsi linear :
1) 𝑦 = 𝑎𝑥 + 𝑏
dengan 𝑥 adalah variabel bebas, 𝑦 adalah variabel terikat, 𝑎 adalah
koefisien dari 𝑥 sehingga gradiennya adalah 𝑚 = 𝑎, dan 𝑏 adalah konstanta
2) 𝑝𝑥 + 𝑞𝑦 = 𝑟
dengan 𝑥 adalah variabel bebas, 𝑦 adalah variabel terikat, gradiennya
𝑝
adalah 𝑚 = − , dan 𝑟 adalah konstanta
𝑞

2. Kurva nonlinear
1. kurva parabola
2. kurva fungsi eksponen
3.Kurva fungsi logaritma
4.Kurva fungsi pecahan
KURVA FUNGSI LINEAR
Persamaan garis lurus
Cara membentuk persamaan garis lurus :
1. Jika diketahui dua titik (𝑥1 , 𝑦1 ) dan (𝑥2 , 𝑦2 )
𝑦−𝑦1 𝑥−𝑥1
=
𝑦2 −𝑦1 𝑥2 −𝑥1

2. Jika diketahui gradien 𝑚 dan satu titik (𝑥1 , 𝑦1 )


𝑦 − 𝑦1 = 𝑚(𝑥 − 𝑥1 )
Hubungan dua garis lurus
1. Sejajar
𝑚1 = 𝑚2
2. Berpotongan tegak lurus
𝑚1 . 𝑚2 = −1
KURVA FUNGSI NON LINEAR
1. Parabola
𝑦 = 𝑎𝑥 2 + 𝑏𝑥 + 𝑐
2. Kurva fungsi eksponen
𝑦 = 2𝑥
3. Kurva fungsi logaritma
𝑦 = log 𝑥
KURVA FUNGSI NON LINEAR
4. Kurva fungsi pecahan
2𝑥+1
𝑦=
𝑥+3
CONTOH 1
Tentukan bentuk grafik dari fungsi 𝑦 = 3𝑥 + 4, dan tentukan kemiringan (gradien)
nya
Penyelesaian :
fungsi 𝑦 = 3𝑥 + 4 memiliki gradien 𝑚 = 3. untuk membentuk grafik dari fungsi
ini dapat ditentukan terlebih dahulu titik-titiknya
CONTOH 2
2 7
Tentukan titik potong dari fungsi 𝑦 = −3𝑥 + 5 dan 𝑦 = 𝑥 − .
3 3
Penyelesaian
2 7
Misalkan 𝑦1 = −3𝑥 + 5 dan 𝑦2 = 𝑥 − ,maka titik potongnya diperoleh dengan
3 3
𝑦1 = 𝑦2
2 7
−3𝑥 + 5 = 𝑥 −
3 3
dikali 3
−9𝑥 + 15 = 2𝑥 − 7
−9𝑥 − 2𝑥 = −15 − 7
−22
𝑥=
−11
𝑥=2
Kemudian substitusi 𝑥 = 2 ke salah satu fungsi untuk memperoleh nilai 𝑦
𝑦 = −3𝑥 + 5 = −3.2 + 5 = −6 + 5 = −1
Sehingga titik potong kedua fungsi tersebut adalah (2, −1)
LANJUTAN CONTOH 2
Dalam bentuk grafik dapat ditunjukkan sbb :
CONTOH 3
Tentukan daerah penyelesaian yang memenuhi 𝑥 + 𝑦 ≥ −2
Penyelesaian
i. Buat pertidaksamaan tsb jadi persamaan
𝑥 + 𝑦 = −2
ii. Bentuk grafiknya

X 0 −2
Y −2 0
iii. Tentukan satu titik uji
ambil (0,0) maka 0 + 0 ≥ −2, kondisi ini terpenuhi
ambil (−2, −2) maka −2 + −2 ≥ −2 kondisi ini tidak terpenuhi sebab
−4 ≤ −2
iv. Arsirlah daerah penyelesaiannya
CONTOH 4
Tentukan daerah penyelesaian dari pertidaksamaan dimana
𝑥 + 𝑦 ≤ 3, 𝑥 − 3𝑦 − 3 ≤ 0 dan 𝑥 ≥ 0
Penyelesaian
Dengan menggunakan langkah-langkah seperti pada contoh 3 maka diperoleh
daerah penyelesaiannya yaitu
CONTOH 5
CONTOH 6
Tunjukkan grafik dari fungsi kuadrat 𝑦 = 𝑥 2 + 2.
Penyelesaian
1. Buatlah tabel pasangan terurut 𝑥, 𝑦

𝑥 −3 −2 0 1 2
𝑦 11 6 2 3 6
2. Pasangkan tiap titik-titik tersebut kedalam
koordinat, dan hubungkan
LATIHAN
𝑥 6
1. Tentukan nilai 𝑥 yang memenuhi =
2𝑥−1 2𝑥+4

2. Tentukan daerah penyelesaian dari 𝑥 2 − 3𝑥 − 10 ≥ 0


3. Tentukan daerah penyelesaian yang dibatasi oleh 𝑥 + 2𝑦 ≥ 4 dan 𝑥 − 𝑦 ≥ −1
3
4. Tentukan titik potong dari fungsi 𝑦 = − 𝑥 + 3 dan 𝑦 = 5𝑥 − 6, dan tunjukkan
4
dalam bentuk grafik
5. Tentukan persamaan garis yang melalui titik (3,6) dan (7,12)
6. Tentukan persamaan garis yang tegak lurus terhadap 𝑦 = 2𝑥 + 6 dan melalui
titik (3,11)
7. Gambarkan kurva fungsi dari 𝑦 = 𝑥 2 − 5𝑥 − 14
1. Dari data permintaan terhadap suatu jenis barang diketahui bahwa pada tingkat
harga 10 satuan rupiah, banyaknya barang yang diminta konsumen adalah 60
unit. Sedangkan kalau harga naik menjadi 15 satuan rupiah tiap unit, banyaknya
barang yang dibeli konsumen turun menjadi 50 unit. Jika fungsi demand linear,
tentukan bentuk fungsinya.

Anda mungkin juga menyukai