Anda di halaman 1dari 22

KAJIAN TEKNOLOGI DAN

VOKASI
Dosen pembimbing :
Dr. Rina Marina Masri

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL


FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN
KEJURUAN
DEPARTEMEN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL
UNIIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA2019
ERICA M FIKRY SALSA QAIS M DZAKHWAN
1901562 19057585 1904659 1907798 1904587
Assalamu’alaikum wr.wb
Tujuan
• Untuk mengetahui apa itu teknologi dan vokasi
• Untuk mengetahui tujuan dari teknologi dan vokasi
• Untuk mengetahi software penunjang dalam Teknik
sipil
PENGERTIAN
TEKNOLOGI
VOKASI,
TEKNOLOGI DAN
VOKASI
Metode ilmiah untuk mencapai tujuan praktis; ilmu
pengetahuan terapan keseluruhan sarana untuk menyediakan
barang-barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan
kenyamanan hidup manusia (sumber: Wikipedia,2017).
Berdasarkan Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 Vokasi adalah
sistem yang berkenaan dengan keterampilan seseorang secara
khusus atau sesuai, terlatih, dan berkualitas (sumber: Undang-
undang Nomor 20 tahun 2003).
TUJUAN...
• TUJUAN TEKNOLOGI

Untuk memecahkan suatu masalah


membuka kreativitas
meningkatkan efektivitas
(sumber: Wikipedia,2017).
• TUJUAN VOKASI

- Memberikan kesempatan yang luas untuk memperoleh keahlian


- Bersikap kompetitif serta percaya diri untuk berihktiar menuju
sukses dalam kehidupan
- Menghasilkan sumberdaya manusia yang mampu bersaing
dalam bidang keahlian di tingkat Nasional dan Internasional
(sumber: Nanda,s 2015).
SOFTWARE
PENUNJANG TEKNIK SIPIL
??? ???

??? ???
AUTO CAD
 Menggambar 2D maupun 3D
 Mengeluarkan versi khusus seperti membuat pemetaan dan kontur tanah
(sumber: Ranan,w 2016).
SAP2000

 Menghitung momen mekanika teknik pada sebuah struktur bangunan


(sumber: Wikipedia 2018).
SKETCH UP
 Membuat gambar-gambar sketsa suatu bangunan
(sumber: Wikipedia,2018).
POWER SIM
 Simulasi untuk sistem dinamis dengan menggunakan metodologi pemodelan
berbasis komputer
(Sumber: Powersim, 2005).
MatLab
 Mengintegrasikan komputasi, visualisasi, dan pemrograman dalam suatu model
yang sangat mudah untuk pakai.
(Sumber: Wikipedia,2017).
Revit Autodesk
Autodesk Revit adalah software Building Information Modeling (BIM) oleh
Autodesk untuk desain arsitektur, struktur serta mekanikal, elektrikal dan plumbing
(MEP). Dengan software ini pengguna dapat merancang bangunan dan struktur
dengan pemodelan komponen dalam 3D dan sekaligus menyajikan gambar kerja
dalam 2D. Lebih jauh lagi pengguna dapat melakukan perencanaan untuk
menetukan tahapan pelaksanaan dari elemen bangunan serta dapat menyajikan
informasi berupa skedul.
(sumber: Taya,N 2012).
SPSS
 Menganalisa data statistic
(sumber: Wikipedia,2005).
ARCVIEW
 Menampilkan informasi geografis
 Memanipulasi, memvisualisasikan, dan menganalisa data spasial
(sumber: Wikipedia,2006).
Kesimpulan
• Teknologi merupakan metode ilmiah untuk mencapai
tujuan praktis ilmu pengetahuan terapan keseluruhan
untuk menyedia barang barang yang diperlukan bagi
kemudahan dan kenyamanan hidup manusia
• Vokasi addalah system yang berkenaan dengan
keterampilan seseorang secara khusus untuk mengasah
kemampuan dalam bidang tertentu
• Software yang diperlukan dalam Teknik Sipil seperti
Autocad,SAP200,dan lain sebagainya
Wassalamu’alaikum wr.wb

Anda mungkin juga menyukai