Anda di halaman 1dari 5

Rencana audit

(Audit Plan)
No Unit kerja/Sasaran Auditor Proses/kegiatan yang Standar/kriteria Tanggal/ Tanggal/ Tempat
audit diaudit yang digunakan waktu waktu pelaksanaan
sebagai acuan audit I audit II

1 UKP : Loket Susanae, SOP Pendaftaran SOP Pendaftaran 10 Maret 2018 10 mei 2018 UPT Puskesmas
Pendaftaran A.Md.Kep Sosialisasi Hak dan SOP Penyampaian Mantangai
Kewajiban Pasien Hak dan Kewajiban
Pasien

2 UKM: GIZI Noorjannah, SOP PMT Pedoman tatalaksana 10 Maret 2018 10 mei 2018 Desa Mantangai
A.Md.Kep PMT Hulu

3 ADMIN : DATA Hj. Mahdiah, Kelengkapan Berkas Standar permenkes 10 Maret 2018 10 mei 2018 UPT Puskesmas
KEPEGAWAIAN SKM Staf Puskesmas 75 tahun 2014 Mantangai
Instrumen Audit
• Nama unit yang diaudit: Unit pelayanan Pendaftaran
• Auditor : 1. Hasan,Andri,Raya
• Waktu pelaksanaan : 12 – 14 Mei 2018
• Instrumen Audit: (MENGGUNAKAN STANDAR AKREDITASI
PUSKESMAS BAB VII)
No Kriteria audit Daftar Pertanyaan Metode Fakta lapangan Temuan audit Rekomendasi audit

1 Standar akreditasi Terlampir daftar Tilik Pelayanan Observasi Sesuai dengan Misalnya 60 % Dilakukan Perbaikan
Puskesmas Pendaftaran Compliance Rate 100 hingga 100 %
7.1.1.1 Daftar Tilik Penyampaian Hak %
Dan Kewajiban Pasien
No Langkah Kegiatan Ya Tidak TB

1 Apakah petugas menyiapkan nomer antrian,

2 Apakah petugas memanggil nomor antrian pasien

3 Apakah petugas mengidentifikasi pasien termasuk pasien baru atau pasien


lama

4 Apakah petugas membuat kartu berobat dan rekam medis baru bagi
pasien baru

5 Apakah Pasien dengan ASKES/BPJS/KIS diberi kartu berobat


warna Kuning, KTP/JAMKESDA diberi kartu berobat warna
Hijau, UMUM diberi kartu berobat warna Merah Muda
diberikan kartu sesuai warna

Daftar Tilik
6 Apakah petugas mencari rekam medis pasien sesuai dengan nomor Rekam
Medis

7 Apakah jika pasien tidak membawa kartu berobat petugas mencari nomor
Rekam Medis pada Register Rekam Medis

8 Apakah petugas memberi nomor urut pada rekam medis pasien

9 Apakah petugas menanyakan keluhan dan poli yang dituju

10 Apakah petugas memberikan informasi mengenai jenis pelayanan yang


dapat diberikan di puskesmas

11 Apakah petugas mencatat buku register harian

12 Apakah petugas mengambil rekam medis dari poli setelah selesai


pelayanan

13 Apakah petugas mengembalikan status pasien ke dalam rak penyimpanan

Jumlah

Anda mungkin juga menyukai