Anda di halaman 1dari 13

Pendahuluan

Tujuan
Latar Belakang
 Mendorong setiap daerah (Prov &
 Perubahan nama dari Anugerah Kab/Kota) utk menyiapkan dokumen
Pangripta menjadi Penghargaan RKPD scr lebih baik, konsisten,
Pembangunan Daerah, dengan komprehensif, terukur, dan dapat
pertimbangan lebih mudah dipahami dilaksanakan.
dan langsung mencerminkan objek
nilai.  Menciptakan insentif bagi pemerintah
daerah untuk mewujudkan
 Selauin UU SPPN 25/2004, perlu perencanaan pembangunan yg lebih
mempertimbangan UU 23/2014 yg baik & bermutu.
dijadikan acuan bagi Pemerintah
Daerah. Objek dan Ruang Lingkup Penilaian
 Mempertimbangkan perencanaan yg  Dokumen RKPD
baik sejalan dgn pencapaian
pembangunan yg baik pula.  Proses penyusunan RKPD

 Masih ditemukannya aspek  Pencapaian pelaks dok RKPD


perencanaan, penganggaran, dan  Inovasi yg dikembangkan
monev yg belum sinkron, shgg perlu
penekanan pd konsep THIS dlm  Penilaian khusu terkait pelaks
penyusunan dokumen perencanaan. pembangunan daerah.
Anugerah Pangripta Nusantara 2014-2017 dan Penghargaan
Pembangunan Daerah
Tahapan Penilaian Provinsi dengan Perencanaan dan
Pencapaian Terbaik
 Penilaian oleh Tim Pusat

Penilaian Tahap I Penilaian Tahap II Penilaian Tahap III


(Penilaian dokumen (Verifikasi Proses (Presentasi dan PENETAPAN
dan pencapaian RKPD Penyusunan RKPD Wawancara di PEMENANG
Provinsi) Provinsi) Pusat) PROVINSI
BOBOT 45 % BOBOT 30 % BOBOT 25 %

1. Pencapaian (30%) 1. Pencapaian (35%)


1. Pencapaian (30%)
2. Bottom-up (10%) 2. Penilaian terhadap
2. Keterkaitan (15%)
3. Top-down (10%) dokumen RKPD
3. Konsistensi (15%)
4. Teknokratik (10%) (Bobot 15%)
4. Kelengkapan dan
5. Politik (10%) 3. Proses Penyusunan
Kedalaman (20%)
6. Inovasi Proses & (Bobot 15%)
5. Keterukunan (5%)
Program Daerah 4. Penilaian
6. Inovasi
(30%) Presentasi (Bobot
7. Perencanaan (15%)
35%)
Tahapan Penilaian Kabupaten dan Kota dengan Perencanaan dan
Pencapaian Terbaik
Persandingan Bobot Penilaian
Penghargaan
APN
Perencanaan
Tahapan Kriteria 2017 Penjelasan
Daerah 2018
Bobot
Bobot

I Penilaian Dokumen dan Pencapaian 40% 45%

Kriteria Baru. Dalam melihat kinerja pemerintah daerah perlu memasukan unsur
1. Pencapaian -- 30%
pelaksanaan atau pencapaiannya dan arahan Bapak Menteri.

2. Keterkaitan 15% 15%

3. Konsistensi 25% 15% Penyesuaian bobot terkait penambahan kriteria pencapaian.

4. Kelengkapan dan kedalaman 40% 20% Penyesuaian bobot terkait penambahan kriteria pencapaian.

5. Keterukunan 5% 5%

6. Inovasi Kebijakan 5% 15 Penyesuaian bobot terkait penambahan kriteria pencapaian.

II Penilaian Penyusunan RKPD 30% 30%

Kriteria Baru. Dalam melihat kinerja pemerintah daerah perlu memasukkan unsur
1. Pencapaian -- 30%
pelaksanaan atau pencapaiannya dan arahan Bapak Menteri

2. Bottom-up 25% 10% Penyesuaian bobot terkait penambahan kriteria pencapaian.

3. Top-down 20% 10% Penyesuaian bobot terkait penambahan kriteria pencapaian.

4. Teknokratik 25% 10% Penyesuaian bobot terkait penambahan kriteria pencapaian.

5. Politik 10% 5%

6. Akuntabilitas -- 5% Penambahan kriteria baru.

7. Inovasi Proses & Program Daerah 20% 30% Penyesuaian bobot terkait penambahan kriteria pencapaian.

III Presentasi dan Wawancara 30% 25%

Kriteria Baru. Dalam melihat kinerja pemerintah daerah perlu memasukkan unsur
1. Pencapaian -- 35%
pelaksanaan atau pencapaiannya dan arahan Bapak Menteri

2. Penilaian terhadap dokumen RKPD 25% 15% Penyesuaian bobot terkait penambahan kriteria pencapaian.

3. Proses Penyusunan 25% 15% Penyesuaian bobot terkait penambahan kriteria pencapaian.

4. Penilaian Presentasi 50% 35% Penyesuaian bobot terkait penambahan kriteria pencapaian.
Kriteria dan Indikator Penilaian Perencanaan dan Pelaksanaan RKPD (1)
Kriteria Indikator
1. Pertumbuhan Ekonomi dan Pertumbuhan PDRB Per Kapita 6%
2. Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) dan Jumlah Pengangur 6%
PENCAPAIAN (30%) 3. Kemiskinan 6%
4. Indeks Pembangunan Manusia (IPM) 6%
5. Indikator Ketimpangan : Gini Ratio dan Indeks Ketimpangan Wilayah 6%
6. Tersedianya Penjelasan Strategi dan Arah Kebijakan RKPD 2018 yang terkait dengan visi
7,5%
dan misi
KETERKAITAN (15%)
7. Tersedianya penjelasan keterkaitan antara sasaran dan prioritas pembangunan daerah 7,5%
RKPD 2018 dengan sasaran prioritas nasional (PN) RKP 2018.
8. Terwujudnya konsistensi antara hasil evaluasi pelaksanaan RKPD 2017 dengan 7,5%
permasalahan /isu strategis.
9. Terwujudnya antara konsistensi antara prioritas pembangunan daerah dengan
2,5%
permasalahan/isu strategis.
KONSISTENSI (15%)
10. Terwujudnya konsistensi antara prioritas pembangunan daerah dalam RKPD 2018
2,5%
dengan program prioritas.
11. Terwujudnya konsistensi antara prioritas pembangunan dalam RKPD 2018 dengan pagu
2,5%
anggaran.
Kriteria dan Indikator Penilaian Perencanaan dan Pelaksanaan RKPD (1)

Kriteria Indikator

12. Tersediannya kerangka ekonomi daerah dan kerangka yang dilengkapi dengan proyeksi
3,0%
dan arah kebijakan
13. Tersediannya dukungan program prioritas daerah RKPD 2018 terhadap arah kebijakan PN
3,0%
RKP 2018 (Dimensi Pembangunan Manusia)
14. Tersediannya dukungan program prioritas daerah RKPD 2019 terhadap arah kebijakan PN
3,0%
RKP 2018 (Dimensi Pembangunan Sektor Unggulsn)
15. Tersediannya dukungan program prioritas daerah RKPD 2019 terhadap arah kebijakan PN
KELENGKAPAN DAN RKP 2018 (Dimensi Pemerataan Pembangunan dan Kewilayahan) 3,0%
KEDALAMAN (20%)
16. Tersedianya dukungan program prioritas daerah terhadap arah kebijakan PN Politik,
2,0%
Hukum, Pertahanan dan Keamanan.
17. Tersedianya dukungan program daerah terhadap pengarusutamaan revolusi mental,
gender,pembangunan berkelanjutan, perubahan iklim dan pemerataan antarkelompok 3,0%
pendapatan.
18. Tersediannya kebijakan pembangunan daerah yang menerapkan konsep tematik, holistik,
3,0%
integhratif, dan spasial (THIS).

19. Tersedianya indikator kinerja sasaran pembangunan daerah dan program prioritas 5,0%

20. Inovasi penyelesaian tantangan pembangunan spesifik daerah 7,5%

21. Inovasi dalam rencana pengelolaan pencapaian/pelaksanaan rencana 7,5%


Petunjuk Penilaian Modul 1

1. Penilaian dikelompokkan dalam 6 kriteria dan 21 indikator

2. Masing-masing indikator terdiri dari beberapa item penilaian

3. Setiap item penilaian terdiri dari dua pilihan kategori yang bernilai “0” atau “1”

4. Tim penilai menentukan skor masing-masing pada item penilaian (0 atau 1)

5. Nilai untuk masing-masing indikator merupakan akumulasi dari skor item penilaian untuk indikator yang bersesuaian, dengan rumusan :

Jumlah skor seluruh item pada indikator (i)


Nilai indikator (i) = x 10
Jumlah item pada indikator (i)

Dengan demikian , setiap indikator memiliki nilai minimum “0” dan maksimum “0”

6. Total nilai suatu daerah merupakan akumulasi dari seluruh indikator dengan memperhatikan bobot masing-masing idikator.


21
Total nilai = i=1
Nilai indikator (i) x bobot indikator (i)

7. Setiap daerah dinilai olehg 3 orang penilai teknis.

8. Nilai akhir penilaian perencanaan dan pelaksanaan RKPD adalh nilai tengah dari 3 tim penilai.
Kriteria keterkaitan (15%) Kriteria Konsistensi (15%)
Indikator tersedianya penjelasan strategi dan arah kebijakan RKPD 2018 yang terkait Indikator terwujudnya konsistensi antara prioritas pembangunan daerah dalam RKPD
dengan visi/misi strategi arah kebijakan RPJMD. 2018 dengan Program prioritas. BOBOT 2,5%
BOBOT 7,5 %

Kategori Skor per item Kategori Skor per item


No Item Penilaian Skor
No Item Penilaian Skor 0 1
0 1
Tersedianya indikator
1 sasaran untuk prioritas Tidak ada Ada
Visi/misi dan Ada visi/misi dan
Visi/misi dan tujuan pembangunan daerah
tujuan/sasaran tujuan/sasaran
/sasaranpembangunan
1 pembangunan pembangunan
yang bersumber dari Prioritas pembangunan
tidaksama yang tidaksama
RPJMD 2 daerah dijabarkan Tidak ada Ada
dengan RPJMD dengan RPJMD
menjadi program prioritas
Keterkaitan prioritas Prioritas Ada prioritas
Tersediannya
pemabangunandaerah pembangunan pembangunan
2 penanggungjawab (OPD)
dalam RKPD 2018 dengan tidak merujuk yang merujuk 3 Tidak ada Ada
untuk masing-masing
RPJMD pada RPJMD pada RPJMD
program prioritas
Tidak seluruh
Tersedianya indikator
Tingkat kesesuaian prioritas Seluruh prioritas
4 kinerja untuk masing- Tidak ada Ada
prioritas pembangunan pembangunan pembangunan
masing program prioritas
daerah dalam RKPD 2018 RPJMD pada RPJMD pada Tahun
3
yang merujuk kepada tahun yang yang bersesuaian Keterkaitan indikator
strategi dan arah bersesuaian ditampung dalam sasaran prioritas
kebijakan RPJMD ditampung RKPD pembangunan dengan
dalam RKPD 5 Tidak ada Ada
indikator kinerja program
Ada penjelasan prioritas
Tidak ada strategi dan arah
Penjelasan strategi dan penjelasan kebijakan yang Tidak semua Semua indikator
4 Tingkat keterkaitan
arah kebijakan strategi dan mudah dimegerti indikator kinerja kinerja program
arah kebijakan dalam bentuk dan indikator sasaran prioritas
program terkait terkait dengan
tabelo 6 pembangunan dengan
dengan indikator indikator sasaran
indikator kinerja program
sasaran prioritas prioritas
prioritas
Jumlah Skor pembangunan pembangunan

Jumlah Skor

Total Skor 0 1 2 3 4 Total Skor 0 1 2 3 4 5 6

Nilai 0 2,5 3 7,5 10 Nilai 0 1,7 3,3, 5 8,7 8,3 10


MODUL2. VERIFIKASI PROSES PERENCANAAN (TPI)
Kriteria dan Indikator PenilaianVerifikasi Proses Penyusunan RKPD (1)

Kriteria Indikator (%)


1. Pertumbuhan Ekonomi 3,0
2. TPT dan Jumlah Penganggur 3.0
3. Kemiskinan 3.0
4. IPM 3.0
Pencapaian 5. Ketimpangan antar kelompok Pendapatan(GR) 3.0
(30%) 6. Ketimpangan Wilayah (Indeks Williamson) 3.0
7. Pelayanan Publik 3.0
8. Keamanan dan Ketertiban 3.0
9. Pengelolaan Keuangan 3.0
10. Transparansi dan Akuntabilitas 3.0
Kriteria dan Indikator Penilaian Verifikasi Proses Penyusunan RKPD(2)
Kriteria Indikator (%)

11. Usulan dr Musrenbang Kab/Kota dlm penyusunan RKPD Prov 5


Bottom Up(10%) 2018
12. Partispasi masy dlm pelaks Musrenbang RKPD 2018 5
13. Sinkronisasi tujuan, sasaran dan prioritas dlm RKPD Prov 2018 5
dgn RKP 2018
Top Down (10%)
14. Sinergi program dan kegiatan dlm RKPD Prov 2018 dan RKP 5
2018
15. Ketersediaan kelengkapansumber data & informasi dlm 5
Teknokratik (10%) penyusunan RKPD prov 2018
16. Kapasitas perencana daerah dlm penyiapan RKPD 2018 5
17. Pertimbangan & pendapat DPRD Prov dlm penyusunan RKPD 5
Politik (5%) Prov 2018
Akuntabilitas (5%) 18. Konsultasi Publik dlm Penyusunan RKPD Provinsi2018 5
19. Inovasi pd proses perencanaan melalui pendekatan non 15
Inovasi (%) konvensional
20. Inovasi program pembangunan daerah 15
MODUL3. PRESENTASI DAN WAWANCARA
Ket: Tahap III Penilaian Provinsi dan Tahap II & IV Penilaian Kab/Kota
Kriteria Indikator (%)
Pencapaian (35%) 1. Kemampuan membuktikan cara mencapai rencana 15
2. Kemampuan membuktikan bhw pencapaian tsb membawa manfaat 20
bagi masyarakat
Penilaian 3. Kemampuan membuktikan keterkaitan 4
Terhadap Dok
4. Kemampuan membuktikan konsistensi 3
RKPD (15%)
5. Kemampuan membuktikan kelengkapan dan kedalaman 4
6. Kemampuan membuktikan keterukuran 4
Proses 7. Kemampuan membuktikan proses penyusunan secara bottom up 2.5
Penyusunan (15%)
8. Kemampuan membuktikan proses penyusunan secara top down 2.5
9. Kemampuan membuktikan proses penyusunan secara teknokratik 2.5
10. Kemampuan membuktikan proses penyusunan secara politik 2.5
11. Kemampuan membuktikan inovasi proses penyusunan RKPD 2.5
12. Kemampuan membuktikan inovasi program daerah 2.5
Penilaian 13. Tampilan dan materi presentasi 10
Presentasi (35%)
14. Kemampuan presentasi dan penguasaan materi 10
15. Kemampuan inovatifdlm memperagakan bukti adanya inovasi 15
pencapaian, hasil dan rencana
SEKIAN DAN TERIMA KASIH
 . Sungai Raya, 2 April 2018
 Yang Melaksanakan Tugas,

 1. Dedy Apriadi, ST, M.Pd


 (NIP.19770418 200903 1 001)

Anda mungkin juga menyukai