Anda di halaman 1dari 14

C

ANAMNESIS (ALLOANAMNESIS)

IDENTITAS
Nama : By. R
Usia : 4 bulan
Jenis Kelamin : Laki-laki
Pekerjaan :-
Alamat : Bandar Lampung
Masuk RSUAM : 5-04-2018, pukul 08.00 WIB
Keluhan
• Utama : orang tua pasien mengeluh ada bercak
putih pada bola mata sebelah kanan sejak lahir
Riwayat Penyakit Sekarang
• Menurut ibu pasien, terdapat bercak berwarna
putih pada biji mata pasien. Bercak putih ada di
kedua mata dan diketahui sejak pasien baru
lahir. Orangtua pasien tidak langsung membawa
ke dokter karena mengganggap akan hilang
sendiri. Namun setelah pasien berusia 4 bulan,
orangtua pasien mulai khawatir karena bercak
tersebut tidak kunjung hilang. Mata merah,
berair, dan keluar sekret disangkal.
Riwayat Penyakit Sekarang
• Riwayat selama hamil, ibu pasien tidak
mengalami penyakit infeksi yang serius,
dan juga tidak menggunakan obat-obatan.
Ibu pasien rajin mengkontrol
kandungannya ke bidan setiap 2 minggu.
Riwayat terpapar radiasi disangkal. Pasien
lahir secara sectio caesaria atas indikasi
ketuban pecah dini, kehamilan cukup bulan
Riwayat Penyakit Dahulu
• Tidak ada.

Riwayat Penyakit Keluarga


• Anggota keluarga tidak ada yang
mengalami penyakit mata dengan
gelaja yang sama. Orang tua pasien
memiliki penyakit Hipertensi (ayah).
Penyakit kencing manis pada
keluarga disangkal.
Pemeriksaan fisik
Status Present Kepala Thoraks
Bentuk : Normochepal Paru : Kesan dalam batas normal
Rambut : Hitam dan putih, tersebar (Simetris, sonor +/+, vesikuler +/+)
Keadaan Umum : merata Jantung : Kesan dalam batas normal
- Tampak sakit sedang Mata : Simetris (Batas jantung normal,
Kesadaran : Hidung : Sekret (-), nyeri (-) BJ I/II reguler
- Compos mentis Telinga : Simetris, sekret (-)
Tekanan darah :- Mulut : Bibir sianosis (-) Abdomen
Nadi : Hepar : Kesan dalam batas normal
Leher (tidak ada pembesaran)
- 100x/menit
Inspeksi : Kesan dalam batas normal, Lien : Kesan dalam batas normal
Pernapasan : edema (-), hiperemis (-) (tidak ada pembesaran)
- 39x/menit Palpasi : Massa (-), pembesaran
KGB (-), nyeri tekan (-)
Suhu : Ekstremitas
JVP : Tidak dilakukan
- 36,9oC pemeriksaan Dalam batas normal
Status oftalmologis
Oculus Dextra (OD) Oculus Sinistra (OS)

Sulit dinilai Visus Sulit dinilai

- Koreksi -

Shadow test (+) Skiaskopi Shadow test (-)

Tidak dilakukan Sensus coloris Tidak dilakukan

Eksoftalmus (-), endoftalmus (-), deviasi (-), Bulbus okuli Eksoftalmus (-), endoftalmus (-), deviasi (-),
strabismus (-), nistagmus (-) strabismus (-), nistagmus (-)
Hitam, simetris Supersilia Hitam, simetris

Sulit dinilai Parese/paralise Sulit dinilai

Edema (-), hiperemis (-), nyeri tekan (-), Palpebra superior Edema (-), hiperemis (-), nyeri tekan (-),
ektropion (-), entropion (-),hordeolum (-), ektropion (-), entropion (-),hordeolum (-),
trikiasis (-) trikiasis (-)

Edema (-),ektropion (-), entropion (- Palpebra inferior Edema (-),ektropion (-), entropion (-
),hiperemis (-), nyeri tekan (-) ),hiperemis (-), nyeri tekan (-)
Hiperemis (-), anemis (-),papil (-), folikel (- Conjungtiva palpebra Hiperemis (-), anemis (-),papil (-), folikel (-),
), siktariks (-), korpus alienum (-) siktariks (-), korpus alienum (-)
Status oftalmologis
Hiperemis (-), folikel (-), papil (-) Conjungtiva fornix Hiperemis (-), folikel (-), papil (-)
Injeksi (-), jaringan fibrovaskular (-), Conjungtiva bulbi Injeksi (-), jaringan fibrovaskular (-),
perdarahan sub konjungtiva (-), sekret perdarahan sub konjungtiva (-), sekret
(-) (-)
Ikterik (-) Sklera Ikterik (-)
Jernih, infiltrat (-), ulkus (-), edema (-) Cornea Jernih, infiltrat (-), ulkus (-), edema (-)
Normal, jernih, hipopion (-), hifema (- Camera Oculi Anterior Normal, jernih, hipopion (-), hifema (-)
)
Coklat Iris Coklat
Bulat ditengah, reflek (+) Pupil Bulat ditengah, reflek (+)
Keruh Lensa jernih
Tidak dilakukan Fundus Refleks Tidak dilakukan
Tidak dilakukan Corpus vitreum Tidak dilakukan
Normal (palpasi) Tensio okuli Normal (palpasi)
Dakriosistitis (-), dakrioadenitis (-) Sistem Canalis Lakrimalis Dakriosistitis (-), dakrioadenitis (-)
RESUME
Bayi R, laki-laki berusia 4 bulan datang dengan orangtuanya dengan
keluhan menurut ibu pasien, terdapat bercak berwarna putih pada
bola mata pasien. Bercak putih ada di kedua mata dan diketahui
sejak pasien baru lahir. Orangtua pasien tidak langsung membawa ke
dokter karena mengganggap akan hilang sendiri. Namun setelah
pasien berusia 4 bulan, orangtua pasien mulai khawatir karena
bercak tersebut tidak kunjung hilang. Mata merah, berair, dan keluar
sekret disangkal.

Riwayat selama hamil, ibu pasien tidak mengalami penyakit infeksi


yang serius, dan juga tidak menggunakan obat-obatan. Ibu pasien
rajin mengkontrol kandungannya ke bidan setiap 2 minggu. Riwayat
terpapar radiasi disangkal. Pasien lahir secara sectio caesaria atas
indikasi ketuban pecah dini, kehamilan cukup bulan.
STATUS OFTALMOLOGIS

• OD : Visus sulit dinilai, shadow test (+)


• OS : Visus sulit dinilai, shadow test (-)
PEMERIKSAAN ANJURAN
• USG Mata
• Laboratorium (Hb, CT, BT, GDS)
• TORCH

DIAGNOSIS KERJA
• Katarak kongenital unilateral OD
TATALAKSANA

• Non-farmakologi
Cegah adanya debu dan kotoran masuk ke dalam mata.
Rutin membersihkan mata.

• Farmakologi
Homatropin 1x1

• Persiapan pra bedah :


phecoemulsifikasi OD
Prognosis
• Quad ad vitam : Dubia ad bonam
• Quad ad functionam : Dubia ad bonam
• Quad ad sanationam : Dubia ad bonam
THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai