Anda di halaman 1dari 13

XRD

X-Ray Diffraction
Spectroscopy
Kelompok 6 :

Abdullah Azzam
Dwi Ananda Rizki
Mardiana
Muhammad Arsy I

@Abdullah AzzamAe
Outline
01 Prinsip

02 Instrumentasi

03 Kegunaan

04 Difraktogram

05 Contoh
X-Ray diffraction
Merupakan suatu metode untuk
menganalisis yang memanfaatkan interaksi
antara sinar-x dengan atom yang tersusun
dalam sebuah sistem kristal.
Prinsip
 Terjadinya difraksi sinar-X oleh bidang kristal
 Sinar X berinteraksi dengan inner elektron dalam materi.

Sinar-X berinteraksi dengan elektron dalam materi. Ketika seberkas sinar-X menimpa
suatu material, ia tersebar diberbagai arah oleh awan elektron atom.
Jika panjang gelombang sinar-X sebanding dengan pemisahan antara atom, maka
gangguan dapat terjadi. Untuk susunan pusat hamburan terurut (seperti atom atau ion
dalam padatan kristalin), ini dapat menimbulkan interferensi maksimal dan minimum.
Panjang gelombang sinar-X yang digunakan dalam eksperimen difraksi sinar-X oleh
karena itu biasanya terletak antara 0,6 dan 1,9 A.
Prinsip
TABUNG SINAR X
Prinsip

Anoda
(Logam target)

Katoda
dr kawat wolfram

PROSES TERBENTUKNYA SINAR X


Ke dalam tabung dialiri listrik dengan tegangan yang sangat tinggi 30-50 Kv
Katode melepaskan elektron yang bergerak dengan kecepatan tinggi
Berkas elektron mengenai logam target
Logam target mengemisikan sinar  sinar-X
Prinsip
INSTRUMENTASI

A = Pendingin
B = Tabung sinar-x
C = Tempat sampel
D = Goniometer
E = Silt/celah
F = Detektor
KEGUNAAN
1. Penentuan struktur kristal :
1. Pengideks-an bidang kristal,
2. Bentuk dan ukuran sel satuan kristal,
3. Jumlah atom per-sel satuan

2. Analisis kimia :
1. Identifikasi/Penentuan jenis kristal
2. Penentuan kemurnian hasil sintesis
3. Deteksi senyawa baru
4. Deteksi kerusakan oleh suatu perlakuan
DIFRAKTOGRAM
Intensitas


CONTOH 1

Pola difraksi sampel

Pola difraksi standar


CONTOH 2

standar
Thank you

Bergeraklah!!!karena itu tandanya kita hidup

Anda mungkin juga menyukai