Anda di halaman 1dari 23

Penjelasan No.

11
• Gambar pada tabel:
• A. Otot jantung
Ciri ciri : Sel pada jaringan berbentuk silindris
memanjang dan serabut selnya bercabang
dan saling menyatu Inti sel banyak terletak di
tengah, bekerja secara tidak sadar.
• B. Otot lurik
Ciri ciri : Bentuknya silindris, panjang, Inti sel
banyak dan berada di bagian tepi, bekerja
secara sadar.
• C. Otot polos
Ciri ciri : Bentuknya gelendong dengan kedua
ujung meruncing, terletak di dinding organ-
organ dalam tubuh bekerja secara tidak sadar.
• D. Jaringan epitel pipih selapis
Ciri ciri : Disusun oleh selapis sel yang berbentuk
pipih, berfungsi dalam proses difusi CO2 ataupun
O2 dan filtrasi darah, letak jaringan ini di paru-
paru dan ginjal dapat di temukan pembuluh limfe,
perikardium, alveolus, kapsul glomerulus dan
endotel.

E. Jaringan epitel silindris selapis


Ciri ciri : Disusun oleh selapis sel yang berbentuk
silindris, berfungsi sebagai sekresi, absorpsi,
membersihkan dan memindahkan benda asing
yang masuk dalam tubuh. Jaringan ini berada di
lambung, kelenjar sistem pencernaan, rahim,
kantong empedu dan saluran pernafasan bagian
atas.
Pembahasan
No.12
• A. Enzim renin, mengubah protein menjadi kasein (protein susu) &
mengendapkan kasein susu.
• B. Enzim Peptidase merupakan enzim golongan hidrolase yang akan memecah
protein menjadi molekul yang lebih sederhana, seperti asam amino. Enzim ini
terletak di usus halus
• C. Maltase Enzim ini diproduksi oleh usus halus dan memiliki fungsi untuk
menghancurkan maltose menjadi glukosa.
• D. Tripsin, memiliki fungsi untuk mengubah protein menjadi polipeptida.
• E. Cholecystokinin adalah hormon yang diproduksi di I-sel yang melapisi
duodenum, terletak pada 12 usus dua belas jari, berfungsi dalam mendorong
pelepasan enzim di pencernaan di pankreas dan empedu di kantong empedu.
Pembahasan No. 13
• A. Hipotensi atau tekanan darah
rendah adalah keadaan di mana
tekanan darah dalam pembuluh
arteri lebih rendah dari keadaan
normal.
• B. Trombus adalah pembekuan
darah pada pembuluh darah dan
jantung. Pembekuan terjadi karena
trombosit, protein, dan sel-sel darah
lain melekat satu sama lain.
• C. Angina pectoris atau angin duduk
adalah nyeri dada akibat kurangnya
darah dan oksigen yang menuju ke
jantung.
• D. Arteriosklerosis adalah
pengerasan pembuluh darah
arteri. Akibatnya peredaran
darah dari jantung ke seluruh
tubuh menjadi terganggu.
• E. Atherosklerosis adalah
penyempitan pembuluh
darah arteri akibat
penumpukan plak pada
dinding dalam arteri. Plak
tersebut bisa berupa
kolesterol, lemak, dan
kalsium.
Pembahasan No.
14
• Asfiksi adalah gangguan
pengangkutan oksigen ke
seluruh tubuh karena
gangguan pada fungsi paru-
paru, pembuluh darah, atau
organ lainnya.
• Bronkitis adalah infeksi pada
saluran pernapasan utama
(bronkus) sehingga saluran
tersebut mengalami
peradangan
• Pleuritis adalah peradangan pada
lapisan tipis yang membungkus paru-
paru (pleura).
• Sinusitis adalah peradangan pada
dinding sinus, yaitu rongga kecil berisi
udara yang terletak di belakang tulang
pipi dan dahi
• Tonsilitis adalah peradangan yang
terjadi pada amandel atau tonsil
Pembahasan
No.15
• A. abduktor adalah gerak menjauhi
tubuh, misal mengangkat kedua
tangan sampai sejajar bahu.
• B. adduktor adalah gerak mendekati
tubuh, misal meluruskan tangan ke
bawah hingga sejajar sumbu tubuh.
• C. ekstensor adalah gerak
meluruskan anggota tubuh, misal
meluruskan siku, lutut, atau jari-jari.
• D. elevator adalah gerak
mengangkat ke atas, misal kepala
menengadah

E. fleksor gerak membengkokkan
anggota tubuh, misal
membengkokkan siku, lutut, atau
jari-jari.
Pembahasan No.16
Pembahasan
No.17
• 1.Sklera untuk pelindung bagian dalam
bola mata
• 2.Lensa mata untuki memfokuskan
bayangan benda
• 3.Pupil untuk mengatur cahaya yang
masuk ke mata
• 4.Iris untuk memberi warna mata
• 5.Koroid, pembuluh darah yang
menyuplai oksigen dan nutrisi ke mata.
Pembahasan No.18
Pembahasan
No.15
• Glomerulus Glomerulus, kelompok kapiler yang menyerap protein dari darah yang
melalui badan malphigi.
• Tubulus proksimal Berfungsi untuk menyerap air, natrium, dan glukosa kembali
ke dalam darah.
• TUBULUS KOLEKTIVUS Fungsi bagian ini adalah untuk menampung urin yang
datang dari tubulus kontortus distal sebelum kemudia disalurkan pada bagian
Pelvis Renalis.
• Tubulus distal Berfungsi untuk menyerap lebih banyak natrium ke dalam darah
dan mengambil kalium serta asam.

Anda mungkin juga menyukai