Anda di halaman 1dari 15

Biologi

Kelas X FKK dan TLM


SMK GMCES 1
 Berasal
dari bahasa latin virulae yang artinya
“menular”.
 Virus
merupakan subtansi aseluler (tubuh tidak
berupa sel
 Memiliki kapsid dan asam nukleat
 Tidak memiliki inti sel, sitoplasma, dan membran
sel
CIRI – CIRI VIRUS

 Berbentuk oval, batang (memanjang), huruf T, dan bulat


 Terdiri
dari suatu inti yang memiliki satu jenis asam nukleat
(RNA/DNA)
 Dikelilingi oleh kapsid yang terdiri dari protein
 Asam nukleat + kapsid = Nukleokapsid/genome/virion
 Bentuk
yg lebih kompleks nukleokapsid dikelilingi oleh
envelope (pembungkus) dan selapis enzim yaitu
neurominidase
Oval
 Virusbakteriofage terdiri atas kepala,
selubung, dan ekor.
 Satu unit protein yang menyusun kapsid
disebut kapsomer.
 Selubung ekor berfungsi sebagai penginfeksi.
 Serabutekor berfungsi sebagai penerima
rangsang.
 Satu rangkaian asam nukleat mengandung
3.500 sampai 600.000 nukloetida.
 Virus dibedakan menjadi virus DNA dan RNA.
 Contoh virus DNA adalah cacar.
 Virus RNA : Virus Influenza, dan HIV.
 Virus
hidup sebagai parasit
 Ukuran 20 – 300
milimikron obligat (parasit sejati)
 Tempat hidup di dalam jaringan
 Hanya bisa dilihat
dengan mikroskop tubuh organisme lain (manusia,
elektron hewan, dan tumbuhan)
Adsorpsi Injeksi Sintesis
(penempelan) (masuknya) (pembentukan)

Tahapan
Replikasi Virus Litik
(Pemecahan sel Perakitan
inang)
Siklus
Siklus Litik
Lisogenik
Kegunaan Virus

 Digunakan untuk penelitian (DNA dan RNA nya)


 Mempelajari aktivitas kimiawi gen
 Pengaruh enzim terhadap aktivitas asam nukleat
 Mutasi dan pewarisan sifat
 Rekayasa genetika
 Mengembangkanobat dan vaksin untuk
menyembuhkan dan mencegah penyakit karena virus
 Virus
Hepatitis B (HVB)
menyebabkan penyakit rdang dan
 Cacar air oleh virus
pembengkakan hati, infeksi sakit
Varicella Zoster
kuning
 AIDS oleh Virus HIV
 Virus
pada tumbuhan, misalnya
 Demam Ebola oleh virus timbul pola bercak atau mosaik
Ebola pada daun, daun kekuningan,
 Rabies oleh Virus Rabies pertumbuhan terhambat dan
kematian dini, bentuk yang tidak
 Polio oleh virus Poliovirus
normal dan pertumbuhan yang luar
biasa
Preventif Kuratif

Memberikan obat
Memberikan pada penderita
suntikan vaksin penyakit yang
(vaksinisasi) disebabkan oleh
virus
 Vaksin cacar, digunakan untuk mencegah penyakit cacar
 Vaksin polio, digunakan untuk mencegah penyakit polio
 Vaksin
campak, digunakan untuk mencegah penyakit
campak
 Vaksin
hepatitis (A, B, C) digunakan untuk mencegah
penyakit hepatitis
 Vaksin rabies, digunakan untuk mencegah penyakit rabies
 Vaksin influenza, digunakan untuk mencegah penyakit
influenza

Anda mungkin juga menyukai