Anda di halaman 1dari 27

RESISTENSI ANTIBIOTIK

MERUPAKAN MASALAH
KESEHATAN YANG TERJADI DI
SELURUH DUNIA
SETIAP TAHUNNYA 23.000 JIWA
MENINGGAL AKIBAT RESISTENSI
ANTIBIOTIK
ATAU
7.680 LEBIH BANYAK DIBANDINGKAN
KEMATIAN KARENA KANKER OTAK
(CDC, 2013)
APA ITU ANTIBIOTIK?
ANTIBIOTIK ADALAH OBAT YANG DIGUNAKAN
UNTUK MENGOBATI PENYAKIT YANG
DISEBABKAN OLEH KUMAN/BAKTERI.
ANTIBIOTIK TERMASUK GOLONGAN OBAT KERAS
APA SAJA GOLONGAN OBAT?
• Dijual bebas • Dapat dibeli di apotek
• Dapat dibeli tanpa • Hanya dapat dibeli
resep dokter dengan resep dokter

• Termasuk obat keras


• Dapat dibeli tanpa resep
• Obat “TERLARANG”
dokter
• Diawasi ketat oleh
• Adanya tanda
negara
peringatan di kemasan
obat (PERMENKES NO 917/2013)
MANAKAH OBAT YANG TERMASUK ANTIBIOTIK?
MENGAPA ANTIBIOTIK PERLU
MENGGUNAKAN RESEP DOKTER?
PENGGUNAAN ANTIBIOTIK YANG TIDAK SESUAI ATURAN
MENYEBABKAN RESISTENSI ANTIBIOTIK
Dapat berujung kematian Kuman menjadi kebal
terhadap antibiotik

Biaya pengobatan menjadi Antibiotik tidak mampu membunuh


semakin mahal kuman/bakteri penyebab penyakit

Pasien tidak kunjung Butuh obat lebih banyak


sembuh dan beragam
BAGAIMANA TERJADINYA RESISTENSI?

Manusia Hewan ternak Lingkungan


BAGAIMANA TERJADINYA RESISTENSI
ANTIBIOTIK PADA HEWAN?
Pengobatan yang
tidak sesuai penyakit

Pemakaian yang
berlebihan

Campuran antibiotik
ke pakan
BAGAIMANA PETERNAK MENGGUNAKAN ANTIBIOTIK DENGAN BIJAK?
BAGAIMANA TERJADINYA RESISTENSI
ANTIBIOTIK PADA MANUSIA?
Penggunaan bukan pada penyakit yang
disebabkan bakteri

Penggunaan yang berlebihan

Dosis dan durasi pengobatan yang


kurang

Kuman yang resisten dari hewan/produk


hewan
BAGAIMANA MASYARAKAT MENGGUNAKAN ANTIBIOTIK DENGAN
BIJAK?
BAGAIMANA MENCEGAH
RESISTENSI ANTIBIOTIK?

TERIMA KASIH
ADAKAH PERTANYAAN? ”
AKADEMI FARMASI
YPF BANDUNG
UNTUK MASYARAKAT CISANGKAN-CIMAHI
12 JANUARI 2020

Anda mungkin juga menyukai