Anda di halaman 1dari 16

Blood Gas Analyzer

Nama Anggota Kelompok


• Riyanto_015 12 065
• Riza Abadi Lusia Pratama_015 12 074
• Sofian Haris_015 12 079
• Widhianto Bayu Putera_015 12 090
• Wisnu Faizal Maulana_015 12 93
Pengertian Blood Gas Analyzer
Alat yang digunakan untuk menentukan
konsentrasi gas yang ada di dalam darah
seperti CO2 dan O2, mengukur pH dan
mengukur elektrolit seperti potasium,
natrium, zat kapur serta klorid
Faktor yang mempengaruhi pemeriksaan
Blood Gas Analyzer

1. Gelembung udara
Tekanan oksigen udara adalah 158 mmHg. Jika terdapat
udara dalam sempel darah maka ia cenderung menyamakan
tekanan.
2. Anticoagulan
Anticoagulan dapat melarutkan konsentrasi gas darah dalam
tabung.
3 Metabolisme
Sample darah masih merupakan jaringan yang hidup. Sebagai
jaringan hidup , ia membutuhkan oksigen dan menghasilkan
CO2.
Blood Gas Analysis
Blood Gas Analyzer diukur sesuai Parameter berikut :

-pH Derajat Keasaman


-PO2 sebagian tekanan O2 dalam darah
-PCO2 sebagian tekanan CO2 dalam darah
-cK Konsentrasi Potassium

-Na Konsentrasi Sodium


-Glu Glucose
-Ct Bil Total Bilirubin
Blood Gas Analyzer Block Diagram
Blood Gas Analyzer
High O2 Microprocessor
Low CO2
Calibrator
Gas Low O2 Display/Printer
High CO2

Water bath
Standard High pH 37oC
PO2 pH
Buffers Low pH
E1 E3 Pump

V Chamber

E2 E4
Sample w
Probe PCO2 Reference for pH
Glass pH electrode

A - pH sensor
B - reference half-cell
C - combination pH electrode
(A + B)
d - seal
e - internal filling solution
f - internal reference electrode
g - external filling solution
h - pH-sensitive glass
membrane
i - internal liquid junction
j - external liquid junction
k - fill hole
Electrodes Shape in BGA Device
Electrodes Shape in BGA Device
BGA Device
56661 Blood gas analyser IVD,
automated
• Product specifi cations
• Approx. dimensions (mm): 100 x
300 x 400
• Approx. weight (kg): 1-5 for
handheld units;
• 15-25 for benchtop units
• Consumables: Reagent cartridges
or test
• strips, batteries
• Price range (USD): 150 - 165,000
• Typical product life time (years):
4-6
• Shelf life (consumables):
Reagents: 1-2 years
Langkah Pengoperasian
Seluruh sampel darah ditempatkan dalam
tabung, pada cuvettes reaksi, atau strip tes,
dan dimuat ke analyzer. Operator dapat
pilih tes yang dilakukan pada sampel
menggunakan keypad atau komputer yang
terhubung.
Kesimpulan

• Pada Prinsipnya Blood Gas Analyzer


memanfaatkan 4 buah elektrode yang
berbeda dimana ada 3 untuk
menganalisa masing-masing komponen
dalam darah dan 1 sebagai elekroda
referensi

Anda mungkin juga menyukai