Anda di halaman 1dari 5

PENULISAN KARYA TULIS

Oleh
Muhammad Nur
Penulisan karangan ilmiah menyangkut;
Bentuk Karangan, meliputi;
o Bahan yang digunakan
o Perwajahan
o Penomeran halaman
Bagian-bagian karangan meliputi
o Judul karangan
o Judul bab
o Judul anak bab
o Judul tabel, grafik, bagan, gambar
o Daftar Pustaka
o Lampiran
Bentuk karya tulis, terdiri dari;
1.Bagian muka
• Halaman judul
• Halaman persetujuan atau pengesahan
• Motto dan persembahan (kalau ada)
• Kata pengantar
• Daftar isi
• Daftar tabel
• Daftar gambar
2. Bagian isi
Bab I Pendahuluan
 Latar belakang
 Pembatasan masalah atau konsep masalah
 Tujuan penyusunan
 Metode yang digunakan
 Sistematika
Bab II Tujuan masalah atau pembahasan
Bab III Penutup
3. Bagian Akhir
 Daftar pustaka

 Lampiran-lampiran

 Daftar ralat

Anda mungkin juga menyukai