Anda di halaman 1dari 12

ANALISIS

7 PRINSIP UNIVERSAL DESAIN DAN


ANALISIS 14 FASILITAS

EKSISTING PERMEN PU

 Tidak adanya standar jumlah parkir pada site sehingga tidak


dapat ditentukan jumlah tempat parkir untuk difabel

PAR-03
PERMEN PU
ANALISIS

PERSYARATAN
PERATURAN MENTERI
EKSISTING PEKERJAAN UMUM
NOMOR : 30/PRT/M/2006

 Terdapat garis parkir pada site, namun belum ada


untuk pengunnjung difabel

PAR-03
PERMEN PU
ANALISIS

PERSYARATAN
PERATURAN MENTERI
EKSISTING PEKERJAAN UMUM
NOMOR : 30/PRT/M/2006

AREA
PARKIR

 Area parkir di site eksisting sudah sesuai dengan


ketentuan Permen PU, karena jarak antara bangunan
dan area parkir sekitar 10 m

PAR-03
PERMEN PU
ANALISIS

PRINSIP
EKSISTING
Equitable Use

 Menyediakan fasilitas yang bermakna guna sama bagi


semua pengguna,identik bila memungkinkan,setara bila
tidak memungkinkan.

 Menghindari adanya pemisah atau labelisasi antara setiap


pengguna

 Ciptakan kesetaraan pewilayahan atas


privasi,keamanan,dan keselamatan yang tersedia bagi
seluruh pengguna

 Menciptakan rancangan yang menarik bagi seluruh


pengguna

PAR-03
PERMEN PU
ANALISIS

PRINSIP
EKSISTING
Flexibility in Use

 Memberikan sejumlah pilihan atas metode penggunaanya

 Mengakomodasikan fasilitas bagi lengan kanan maupun


lengan kiri (kidal)

 Memfasilitasi keakurasian dan ketepatan pengguna

 Memberian kemampuan beradaptasi terhadap kecepatan


pengguna

PAR-03
PERMEN PU
ANALISIS

PRINSIP
EKSISTING
Simple and Intuitive Use

 Desain dibuat mudah dimengerti

 Desain disesuaikan dengan kemampuan dasar pengguna


dan intuisi dasar semua kemampuan pengguna.

 Mengakomodasi berbagai jenis huruf khusus dan


kemampuan berbahasa.

 Perletakkan informasi penting ditempat-tempat strategis

PAR-03
PERMEN PU
ANALISIS

PRINSIP
EKSISTING
Perceptible Information

 Penggunaan jenis marka yang berbeda (gambar, tulisan,


tekstur) untuk menunjukan informasi penting secara jelas.

 Memberikan perbedaan yang cukup kontras antara


informasi penting dengan sekitarnya.

 Memastikan agar informasi penting mudah dimengerti,


mudah terbaca dan memberikan petunjuk atau arah
dengan jelas mudah sesuai dengan kemampuan pengguna
yang berbeda-beda

 Membedakan elemen dalam cara-cara yang dapat


digambarkan (yaitu, membuatnya mudah).

PAR-03
PERMEN PU
ANALISIS

PRINSIP
EKSISTING
Tolerance for Error

 Pengaturan elemen untuk meminimalkan bahaya dan


kesalahan mulai dari elemen yang paling sering digunakan,
yang paling mudah diakses, unsur berbahaya dihilangkan,
terisolasi, atau terlindung

 Menyediakan tanda peringatan bahaya yang aman.

 Menyediakan tanda yang aman apabila ada fitur yang


gagal.

 Mencegah hilangnya kewaspadaan dalam setiap tindakan


secara sadar.

PAR-03
PERMEN PU
ANALISIS

PRINSIP
EKSISTING
Ease of Use

 Desain dapat digunakan dalam posisi tubuh normal.

 Desain digunakan dengan cara yang biasa

 Desain dapat digunakan dengan mudah dan dalam sekali


gerakan tanpa perlu berulangulang

PAR-03
PERMEN PU
ANALISIS

PRINSIP
EKSISTING
Size and Space for Approach and Use

 Memberikan bentuk dan batas yang tegas serta jelas di


setiap desain

 Membuat semua komponen yang nyaman untuk setiap


pengguna duduk atau berdiri.

 Mengakomodasi variasi ukuran tangan dan ukuran grip.

 Memperhatikan kebutuhan minimum standar ruang

PAR-03
ANALISIS
7 PRINSIP UNIVERSAL DESAIN DAN
14 FASILITAS

DESAIN AREA PARKIR


Prinsip Equitable use & Size and space for
approach and use

Menambahkan area parkir untuk penyandang


cacat/difabel pada parkiran yang dekat dengan
bangunan

Prinsip Tolerance of Error

Memisahkan/ memberi jarak antara parkir


bisasa dengan difabel.

PAR-03
ANALISIS
7 PRINSIP UNIVERSAL DESAIN

DESAIN AREA PARKIR


Simple and Intuitive use & Perceivable Information
Memperjelas garis pola parkir pada area parkir, baik untuk
difabel maupun tidak.

PAR-03

Anda mungkin juga menyukai