Anda di halaman 1dari 63

Menyusui, indah dan mudah

Dr. Fenty Karuniawati, Msi Med SpA


Apakah
semua ibu melahirkan
bisa menyusui ?
Perkembangan payudara
IMD
Inisiasi Menyusui Dini

Memberikan kesempatan
kepada bayi untuk menyusu
sendiri.

Dengan mengadakan kontak


kulit dengan ibu setidaknya
satu jam akan menurunkan
kematian bayi baru lahir
sebanyak 22%.
BAGAIMANA POSISI
MENYUSUI YANG BENAR
?
Jelaskan cara memeluk bayinya,
dan tunjukkan kepada ibu
POSISI
• Kepala dan badan bayi dalam
garis lurus
• Bayi di peluk dekat badan ibu
• Wajah bayi menghadap
payudara, hidung
berhadapan dengan puting
• Seluruh badan bayi di topang
(jika bayi baru lahir)
Tunjukkan kepada ibu cara
menyangga payudaranya
• Jari –jari diletakkan pada
dinding payudara
• Jari telunjuk menyangga
payudara
• Ibu jari di atas payudara
• Jari-jari ibu tidak boleh
terlalu dekat dengan
puting
Tunjukkan kepada ibu
cara membantu bayi melekat
• Sentuh bibir bayi dengan
puting ibu
• Tunggu sampai mulut bayi
terbuka lebar
• Gerakkan bayi ke payudara
dengan cepat, arahkan bibir
bawahnya ke bawah puting
PERLEKATAN MENYUSUI YANG BENAR

C Chin

L Lips

A Aerola

M Mouth
TANDA TANDA PELEKATAN BENAR

• Ibu merasa nyaman

• Ibu tidak merasa sakit

• Pipi bayi tidak cekung

• Tidak ada suara cup... cup... (hanya


terdengar suara menelan)
APAKAH
ASI SAYA
CUKUP ?
SINDROM ASI KURANG
- Tandanya:
* Bila Berat Bayi tidak naik sesuai umur
* Bila kencing kurang dari 6 kali sehari
* Rata-rata BB naik sesuai dengan grafik (WHO)

- Penyebabnya:
* Faktor menyusui : cara menyusui yang salah
* Faktor psikologis ibu : kurang percaya diri
* Faktor fisik ibu : perokok, kelelahan, kurang gizi, KB
hormon
* Faktor bayi : sakit, kelainan kongenital
Perbedaan
komposisi ASI
BAGAIMANA DENGAN
SUSU FORMULA ???
Bayi mempunyai cadangan glikogen dan lemak
(brown fat) sampai 5 hari
APA ???

MENGAPA ???
BAYI DENGAN BINGUNG PUTING
Penyebab:
- Menyusu bergantian
dengan minum botol
Tanda:
- Bayi menolak menyusu
dari ibu
- Menyusu dengan mulut
mencucu
- Waktu menyusu
terputus-putus
Pencegahan:
- Berikan ASI perah / SF
dengan cangkir
IBU BEKERJA
Ibu bekerja, nikmatilah cuti.
Gunakan masa cuti untuk menyusui bayi.
Urusan kerja urusan nanti
Masalah : Melatih bayi minum dari botol
Anjuran :
 Selama cuti hanya menyusui
 Sebelum mulai bekerja ubah pola minum bayi
 Susui bayi sebelum dan sesudah pulang kerja, tu malam hari
 Selama di kantor perah ASI setiap 3-4 jam
 Simpan di lemari es dan dibawa pulang
• berikan ASI peras untuk hari berikutnya
 Setelah dihangatkan diberikan dengan cangkir
• berikan dengan cangkir
ASI PERAH
PUTING TERBENAM
 segera setelah lahir
 dibantu dengan alat : spuit, Nipple puller,
Nipple Former

Nipple Former

Nipple Puller
Puting Terbenam
PUTING LECET
- Penyebab:
* Posisi dan pelekatan yang salah
* Melepaskan penghisapan bayi salah
* Membersihkan puting dengan sabun/ alkohol

- Penatalaksanaan:
* Memperbaiki posisi menyusui
* Tetap mengeluarkan ASI dari payudara
* Oleskan ASI / krim “lanolin” ke puting yang lecet
* Boleh minum obat bila sangat sakit
• Perbaiki posisi dan pelekatan (attachment)

Perlekatan yang benar Perlekatan yang salah


• PAYUDARA BENGKAK
- Penyebab:
* bendungan pada pembuluh darah dan limfe
* sekresi ASI mulai banyak
* ASI tidak dikeluarkan sempurna

- Pencegahan / penatalaksanaan:
* susukan bayi segera setelah lahir, tanpa jadwal
* jangan memberi minuman lain pada bayi
* mandi hangat / kompres hangat / massase punggung
* keluarkan sedikit ASI agar aerola lembut
* susui bayi
* kompres dingin untuk mengurangi edema
BAYI SERING MENANGIS
Menangis = cara komunikasi bayi
- Penyebab: lapar, haus, basah, kotor, bosan,
kesepian, rasa ASI berubah, sakit, kolik.
- Sering menangis
bayi lelahmenghisap kurang
ibu kesalproses laktasi terganggu
BAYI KEMBAR
- Masalah: menyangka ASI tidak cukup
- Menyusu bergantian atau bersama
- Bila bersama berbagai posisi
- Setiap bayi disusukan pada payudara
bergantian
Posisi Menyusui Bayi Kembar
Della Hakim
bersama putri
kembarnya di depan
kulkas yang berisi
ASI perah.

Targetnya adalah
mengumpulkan 600
botol ASI perah
sebelum berangkat
haji
Gunakan foto saya
ini jika memang
bisa membantu.

Saya tidak ingin


orang lain
melakukan
kesalahan yang
sama

Ibu bayi kembar


di Islamabad Afganistan (th 1991)
IBU MELAHIRKAN DENGAN
BEDAH CAESAR
Dahulu:
pembiusan umum  menyusui setelah ibu sadar
Sekarang:
pembiusan epidural  dapat langsung menyusui
tetapi harus dibantu oleh karena ibu belum boleh
bangun selama 24 jam
posisi menyusui tidak membuat ibu kesakitan

Anda mungkin juga menyukai