Anda di halaman 1dari 8

LAMPIRAN

PENGERTIAN

Mencuci tangan adalah salah satu


tindakan sanitasi dengan membersihkan tangan dan
jari jemari dengan menggunakan air ataupun cairan
lainnya oleh manusia dengan tujuan untuk menjadi
bersih, sebagai bagian dari ritual keagamaan,
ataupun tujuan-tujuan lainnya.
TUJUAN
Mencuci tangan merupakan satu tehnik yang
paling mendasar untuk menghindari masuknya kuman
kedalam tubuh. Dimana tindakan ini dilakukan dengan
tujuan:
1. Supaya tangan bersih
2.Membebaskan tangan dari kuman dan
mikroorganisme
3. Menghindari masuknya kuman kedalam tubuh
MANFAAT

Manfaat mencuci tangan bagi kesehatan


tidak usah diragukan lagi. Mencuci tangan adalah
salah satu upaya untuk membasmi kuman
penyebab penyakit. Biasakan mencuci tangan
dengan menggunakan air bersih dan sabun.
WAKTU MENCUCI TANGAN

1. Sebelum dan sesudah makan


2. Setelah Buang air Besar
3. Setelah Bermain
4. Sebelum dan Sesudah Kegiatan
7 LANGKAH MENCUCI TANGAN

Anda mungkin juga menyukai