Anda di halaman 1dari 58

1

PENCATATAN DAN PELAPORAN


DALAM PERKESMAS

Subdit Bina Pelayanan Keperawatan Dasar


PENCATATAN & PELAPORAN PERKESMAS

Sebagai bentuk profesionalisme, kegiatan


perkesmas harus dapat dipertanggungjawabkan
baik aspek teknis maupun administratif

Perlu ada dokumentasi yang tepat dan benar


melalui pencatatan dan pelaporan
PENCATATAN
Adalah pendokumentasian seluruh aspek kegiatan
terkait penyelenggaraan dan pemberian pelayanan
Kesehatan/ Keperawatan.

Pencatatan dimulai sejak pertama kali berinteraksi


dengan klien : individu/keluarga/kelompok atau
masyarakat yang berlanjut secara
berkesinambungan dan terus menerus.

Sebagai bukti evidence yang dapat digunakan


sebagai pertanggung jawaban / aspek legal suatu
kegiatan
PENCATATAN KEGIATAN PERKESMAS
4

1. Family Folder (berkas individu & keluarga)

2. Dokumentasi Asuhan Keperawatan Individu,


Keluarga, kelompok atau komunitas

3. Register Askep Individu, Kohort Pembinaan


Keluarga, dll
4. Buku Inventarisasi Peralatan Perkesmas
FAMILY FOLDER
5

Kumpulan berkas keluarga yang memuat semua


status kesehatan keluarga maupun individu
yang disimpan dalam satu kantong/ amplop/
map yang diperlukan untuk pembinaan keluarga
Berisi berbagai data kesehatan keluarga:
Pengkajian
Perencanaan
Implementasi dan Evaluasi
Berkas status kesehatan lainnya
BUKU INVENTARISASI PERALATAN PERKESMAS
6

Buku yang mencatat tentang hal-hal yang


berkaitan dengan peralatan perkesmas, contoh:
PHN Kit
Catatan terdiri dari:
Jenis
Jumlah
Keadaan
REGISTER KOHORT
7

Pencatatan yang diisi oleh PJ Darbin


Kolom yang diisi adalah rangkuman dari
pembinaan keluarga rawan selama sebulan
terdiri dari:
1. No Index Family Folder
2. Tanggal Kontak Pertama
3. Kepala Keluarga
4. Individu yang bermasalah
5. Status Kontak (tingkat kemandirian)
6. Kunjungan Pembinaan
NOMOR INDEX
8

Disesuaikan dengan penomoran yang berlaku


Terpenting!!!
Puskesmas dan Desa punya nomor yang terstandar
untuk pengenalan
Nomor index harus tetap untuk satu keluarga
Contoh:
Keluarga Bayu : 0435/IV.2/2013
0435 = Keluarga
IV = Puskesmas
2 = Desa
2013 = Tahun kontak pertama
KODE SASARAN (Revisi)
9

KODE PENJELASAN
A Maternal Risti
B Anak Risti
C Masalah Gizi
D Penyakit Menular/ Tidak Menular
E Usia Lanjut
F Tindak Lanjut Perawatan, selain kode A-E
R1-PHN
10

 Diisi oleh Koordinator Perkesmas setiap bulan


berdasarkan Register Kohort
 Diisi:
1. Kode dan Nama Desa
2. Sasaran Keluarga Binaan
3. Hasil Kunjungan Pembinaan
4. Jumlah Kunjungan Pembinaan Pertama
5. Jumlah Kunjungan Pembinaan Bulan Ini
LAPORAN KEGIATAN
Suatu ikhtisar tentang hal ikhwal pelaksanaan
suatu kegiatan, yang harus disampaikan oleh
pembina kepada pihak yang memberi tugas
sebagai bentuk pertanggungjawaban.
KEPENTINGAN
LAPORAN KEGIATAN

Laporan kegiatan penting sebagai :


1. Dasar penentuan kebijakan dan pengarahan

pimpinan
2. Bahan penyusunan rencana kegiatan
berikutnya
3. Mengetahui perkembangan dan proses
peningkatan kegiatan
4. Data perkembangan satuan yang bersangkutan
JENIS
LAPORAN KEGIATAN

Menurut cara penyampaian:


1. Laporan Lisan

2. Laporan Tulisan

Menurut waktu:
1. Laporan bulanan

2. Laporan tribulanan

3. Laporan Tahunan
ISI LAPORAN KEGIATAN

 Hendaknya laporan kegiatan dapat lengkap


menjawab semua pertanyaan mengenai :
1. apa ( what )
2. mengapa ( why )
3. siapa ( Who )
4. dimana ( where )
5. kapan ( when )
6. bagaimana ( how )
HAL-HAL YANG PERLU
DIPERHATIKAN
Laporan kegiatan diusahakan:
1. Singkat dan padat

2. Runtut atau sistimatis

3. Mudah dipahami isinya

4. Isinya lengkap

5. Menarik penyajiannya

6. Berpegangan pada fakta, data & persoalannya

7. Tepat pada waktunya


LAPORAN PENYELIAAN PERKESMAS

 Merupakan bukti pelaksanaan pembinaan


terhadap kegiatan perkesmas

 Penyusun : Perawat Penyelia Perkesmas

 Waktu pelaporan : disesuaikan dengan jenis


kegiatan pembinaan dan instansi penyusun
LAPORAN EVALUASI PERKESMAS
DI PUSKESMAS

Laporan disusun berdasarkan hasil evaluasi


pelaksanaan perkesmas berdasarkan laporan dari
perawat pelaksana dan penanggung jawab desa/
daerah binaan (darbin)

Bahan laporan ini merupakan bahan pertanggung


jawaban kepada Kepala Puskesmas tentang
penyelenggaraan upaya perkesmas di puskesmas
LAPORAN EVALUASI PERKESMAS
DI KABUPATEN/ KOTA

Laporan disusun berdasarkan laporan


penyelenggaraan upaya perkesmas dari setiap
puskesmas (rekapitulasi hasil puskesmas)
beserta hasil bimbingan teknis yang telah
dilakukan

Umpan baliknya disampaikan ke puskesmas


untuk perbaikan dan peningkatan program
perkesmas
LAPORAN EVALUASI PERKESMAS
DI PROVINSI

Laporan disusun berdasarkan laporan


penyelenggaraan upaya perkesmas dari wilayah
kabupaten/ kota beserta hasil bimbingan teknis
yang telah dilakukan

Umpan baliknya disampaikan ke kabupaten/ kota


untuk perbaikan dan peningkatan program
perkesmas
PELAPORAN KEGIATAN PERKESMAS
20

1. Laporan Bulanan Perkesmas

2. Laporan tribulanan Perkesmas

3. Laporan Bulanan Teknis Kegiatan Perkesmas


ALUR Laporan Bulanan Perkesmas
21

PUSKESMAS
Bulanan

DINKES KAB/KOTA

Triwulan

DINKES PROVINSI

Tahunan

KEMENKES
SASARAN KELUARGA BINAAN
22

 2,66% x Jumlah Penduduk di wilayah kerja

 Pembagian Keluarga Binaan sesuai kode sasaran


disesuikan dengan prioritas daerah

 Pembagian Keluarga Binaan per desa tergantung


pengelolaan darbin perkesmas di puskesmas
tersebut
Laporan Bulanan Perkesmas
23

 Diisi oleh Koordinator Perkesmas berdasarkan data


Register Kohort dan dokumentasi askep Individu,
keluarga, kelompok atau daerah binaan.
INPUT PERKESMAS TERKAIT PENCATATAN
DAN PELAPORAN
24

1. SOP Pelaksanaan Perkesmas

2. Indikator Kinerja Perawat Puskesmas

3. POA Perkesmas

4. Jadwal kegiatan perkesmas bulanan :


 Pembinaan Keluarga/Kelompok/ Masyarakat
 Pertemuan: DRK, Rapat Rutin
Laporan Bulanan Teknis Kegiatan Perkesmas
25

 Disusun oleh Tim Perkesmas


 Menggambarkan kegiatan perkesmas mulai input,
proses, output
 Disertai dengan foto sebagai bukti
 Administrasi yang perlu dilampirkan
INDIKATOR KINERJA PERKESMAS
26

Indikator Kinerja Klinis (Input) :


1. Jumlah dan jenis pelatihan (terutama perkesmas)
2. Jumlah PHN Kit
3. Tersedia sarana transporasi untuk kunjungan
perkesmas ke keluarga/kelompok/masyarakat
4. Tersedia dana operasional untuk pembinaan
5. Tersedia Standar/Pedoman/SOP tentang
pelaksanaan perkesmas
6. Tersedia dukungan administrasi perkesmas (Family
Folder, Formulir Askep, Formulir Laporan, dll)
lanjutan
27

Indikator Kinerja Klinis (Proses) :


1. Ada rencana kegiatan perkesmas bulanan
terintegrasi dengan Rencana Kegiatan Puskesmas
2. Ada rencana asuhan keperawatan setiap
pasien/klien
3. Ada kegiatan bimbingan yang dilakukan Kepala
Puskesmas maupun Perawat Penyelia/ Koordinator
4. Ada kegiatan koordinasi dengan petugas kesehatan
lain
lanjutan
28

Indikator Kinerja Klinis (Output) :


1. % suspek kasus prioritas ditemukan secara dini
2. % kasus prioritas mendapat tindak lanjut keperawatan
di rumah
3. % keluarga rawan kesehatan dengan masalah
prioritas dibina
4. % kelompok khusus dibina
5. % pasien rawat inap puskesmas dilakukan askep

Cat : Besarnya target % setiap Puskesmas ditetapkan


oleh masing-masing Kabupaten/Kota
lanjutan
29

Indikator Kinerja Klinis (Outcome) :


 % keluarga rawan kesehatan mandiri memenuhi
kebutuhan kesehatannya

Tingkat kemandirian keluarga, meliputi:


 keluarga mandiri tingkat I (KM-I)

 keluarga mandiri tingkat II (KMII)

 keluarga mandiri tingkat III (KM-III)

 keluarga mandiri tingkat IV (KMIV)


lanjutan
30

Indikator Kinerja Fungsional:


 Yaitu indikator kinerja perawat puskesmas

untuk mengukur pencapaian angka kredit


jabatan fungsionalnya
 Jumlah angka kredit yang dicapai = jumlah

kegiatan perawat dalam mencapai indikator


kinerja kliniknya (bandingkan dengan
indikator output)
31
CONTOH :
PROGRAM PERKESMAS
DI PROVINSI DKI
JAKARTA
2012
A. Kegiatan tindak lanjut Asuhan Keperawatan
keluarga berdasarkan kelompok :
No Masalah Total Kasus Yang Selesai Belum di
Risti Dibina Dibina Tindak Lanjuti
1 Anemia 4195 2874 927 1321
2 Hypertensi 2062 961 802 1101
3 Pre eklamsi 142 77 52 65
4 Eklamsia 42 36 28 6
5 DM 426 219 167 207
6 TBC 727 354 217 373
7 HIV 27 25 19 2
8 Berisiko 403 236 198 167
Total 8024 4782 2410 3242
2. Tabel Keluarga risti kelompok Bayi
dengan Masalah

Total Belum di
Yang Selesai
No Masalah Kasus Tindak Lanjuti
Dibina Dibina
Risti
3. Tabel Keluarga Resti pada Kelompok Ibu
Nifas dengan Masalah

Total Belum di
Yang Selesai
No Masalah Kasus Tindak
Dibina Dibina
Risti Lanjuti
21
1 Post partum Blues 79 48 58
4
2 Fibris perporalis 4 4 0
105
3 Riwayat Bedah 185 123 81
48
4 Komplikasi lain 163 129 115

Total 342 304 178 254


4. Tabel Keluarga Risti pada Kelompok Balita
dengan :

Total Belum di
Yang Selesai
No Masalah Kasus Tindak
Dibina Dibina
Risti Lanjuti
1 BGM 1830 12356 5056 5956

2 Pasca rawat Gizi Buruk 1058 608 512 450


3 Pneumonia 3516 1294 1205 2222
4 Diare berat 3014 1376 933 1638
5 Campak 888 614 417 274
Total 26786 16246 8123 10540
5. Keluarga kelompok Remaja Berisiko :

Total Kasus Belum di


No Masalah Selesai
Kasus Risti Tindak
Dibina Lanjuti
Risti Yang
Dibina
Pengguna
1 Napza 2228 1210 309 1919
Berperilaku
2 menyimpang 259 156 18 241
Total 2487 1366 327 2160
6. Tabel Keluarga Resti Kelompok Penyakit
Menular dengan Masalah :
No Masalah Total Selesai Belum di
Dibina
Kasus Risti Dibina T Lanjuti
1 TBC 32931 22057 12803 20128
2 HIV / AIDS 839 789 388 451
3 Kusta 1310 1075 667 643
4 DBD 1051 705 479 572
5 Flu Burung/babi 10 4 2 8
6 Chikungunya 100 0 38 62
7 Malaria 12 0 8 4
8 Filariasis 6 0 2 4
Total 36259 24630 14387 21872
7.Tabel Keluarga Resti Kelompok Penyakit
Tidak Menular

No Masalah Total Selesai Belum di


Dibina
Kasus Risti Dibina T Lanjuti
1 Cancer 995 767 248 747
2 Hipertensi 83939 43830 27967 55972
3 Stroke 2251 1814 925 1326
4 Ggn jantung 2686 1069 793 1893
5 Gg ginjal 1097 782 442 655
6 Diabetes Militus 29711 18001 12153 17558
7 Ggn Neurotik 12980 1209 850 12130

8 Ggn Psikosis 510 79 12 498


Total 134169 67551 43390 90779
8. Tabel keluarga Resti Usia Lanjut
dengan
No Masalah Total Belum di
Selesai
Kasus Risti Dibina T Lanjuti
Dibina

1 Azaimer Berat 826 365 327 499

2 Kemandirian A 3259 2592 1204 2055

3 Kemandirian B 8863 4046 2764 6099

4 Kemandirian C 107286 78715 57935 49351


120234 85718 62230
Total 58004
9. Keluarga Resti dengan peserta
Kartu Jaminan Kesehatan
10. Analisa Pencapaian Pemb Kelompok
Khusus dan Panti.
No Panti/Kelompok Jumlah Yang % Pencapaian
Khusus Kelompok Dibina

Kelompok Pendukung 658 462 70.21


1 Ibu
398 388 97.49
2 Kelompok Kelas Ibu
1102 564 51.18
3 Kelompok Gizi Balita
14236 10433 73.29
4 Posyandu
9366 7905 84.40
5 UKS
1356 1211 89.31
6 Dokter Kecil

7 PMR 3698 452 12.22


10. Analisa Pencapaian Pemb Kelompok
Khusus dan Panti.lanjutan)
No Panti/Kelompok Jumlah Yang % Pencapaian
Khusus Kelompok Dibina

8 Saka Bakti Husada 69 32 46.38


9 Panti Raras 23 7 30.43
10 Rumah Singgah 33 25 75.76
11 Karang Werda 28 17 60.71
12 Panti Werda 48 26 54.17
13 Pusaka 194 30 15.46
14 Posyandu Usila 1997 1742 87.23
15 Kel Jantung Sehat 162 162 100
Pada Analisa Clumn Diagram peran
Perkesmas tergambar sebagai berikut
TERIMA KASIH
KETERPADUAN DATA
REVIEW SP2TP
29 APRIL 2014
Kondisi Saat Kini….. Pencatatan dan Pelaporan Belum Mengacu pada
sistem Terpadu
TERKOTAK-KOTAK........
DATA
YANKES Channels /Interface Lintas
Program Yang Fractured / Tidak
Terhubung Satu Dengan Lainnya

Unit program Fokus Kerja Hanya


Pada Program Internalnya

Delegasi Business Processes


Yan Yandas Yankes Rujukan Yanfar, dll Yang Tidak Tajam/ Tidak
Konsisten/ Tumpang Tindih

Aparatur Bekerja Sendiri Sendiri /


Tidak Dalam Kesatuan System /
Unalligned
Mktg
ERP Databases
Order
HR Mgmt
SCM Custom Partner Custom Sales
Database
Berbagai Applikasi /DataBase
Databases
Sifatnya Duplikasi / Fractured /
Terisolasi
...................…MENJADI: TERPADU
& TERINTEGRASI SEBAGAI SATU
KESATUAN
(NIK = Single
Identity
Number)
KETERPADUAN

HEALTH EFFORTS AND PROGRAMS


Berbasiskan Kinerja
TERTIARY NATIONAL
HEALTH CENTER
DATA & INFORMASI NASIONAL K CARE HOSPITAL

DATA & INFORMASI PROVINSI O


SP2TP
SIMPUS M REFERRAL
SECONDARY DISTRICT /
PROVINCE
HEALTH CARE
GIKIA DATA & INFORMASI KAB/KOTA D SYSTEM HOSPITAL
BUK
GIZI DATA & INFORMASI DI FASKES A PUBLIC HEALTH
P2PL PRIMARY HEALTH
BINFAR Yankes
T CARE CENTER, CLINIC,
IMUNISASI Yankes FAMILY DOCTORS
Penunjang (
Yandas Rujukan Binfar, Jangmed,
dll)
COMMUNITY
COMMUNITY EMPOWERMENT
Process and Database Integration
CR PUBLIC PRIVATE
Ord
H ER SC M UC Servi Custo er GOODS GOODS
R P M M ce m Mg
mt
HEALTH EFFORTS AND PROGRAMS
TERTIARY NATIONAL
HEALTH CENTER
CARE HOSPITAL

SECONDARY DISTRICT /
REFERRAL HEALTH CARE PROVINCE
SYSTEM HOSPITAL

PRIMARY HEALTH PUBLIC HEALTH


CARE CENTER, CLINIC,
FAMILY DOCTORS

COMMUNITY
COMMUNITY EMPOWERMENT

PUBLIC PRIVATE
GOODS GOODS

Anda mungkin juga menyukai