Anda di halaman 1dari 15

PENGERTIAN

PRINSIP-
PRINSIP
PROSEFUR
PEROLEHAN

DASAR HUKUM

KRITERIA

MANFAAT

JENIS

TUJUAN
PERLINDUNGAN
PENGERTIAN

PRINSIP- Hak atas Kekayaan Intelektual adalah hak eksklusif yang diberikan suatu
PRINSIP
hukum atau peraturan kepada seseorang atau sekelompok orang atas karya
PROSEFUR
PEROLEHAN
ciptaannya atau invensinya.

DASAR HUKUM

KRITERIA

MANFAAT

JENIS

TUJUAN
PERLINDUNGAN

Manusia dengan Ide dan Karya Cipta/Invensi


Kekayaan Intelektualnya Hak Kekayaan
berupa produk dan Intelektual
atau proses
PENGERTIAN
Prinsip – Prinsip Hak Kekayaan Intelektual
PRINSIP- 1. Prinsip Ekonomi (The Economic Argument) Berdasarkan prinsip ini HaKI
PRINSIP
PROSEFUR
memiliki manfaat dan nilai ekonomi serta berguna bagi kehidupan manusia.
PEROLEHAN Nilai ekonomi pada HaKI merupakan suatu bentuk kekayaan bagi pemiliknya,
DASAR HUKUM pencipta mendapatkan keuntungan dari kepemilikan terhadap karyanya
KRITERIA
seperti dalam bentuk pembayaran royalti terhadap pemutaran musik dan
lagu hasil ciptaannya. Prinsip ekonomi, yakni hak intelektual berasal dari
MANFAAT kegiatan kreatif suatu kemauan daya pikir manusia yang diekspresikan dalam
JENIS berbagai bentuk yang akan memeberikan keuntungan kepada pemilik yang
TUJUAN bersangkutan.
PERLINDUNGAN 2. Prinsip Keadilan (The Principle of Natural Justice) Berdasarkan prinsip ini,
hukum memberikan perlindungan kepada pencipta berupa suatu kekuasaan
untuk bertindak dalam rangka kepentingan yang disebut hak. Pencipta yang
menghasilkan suatu karya berdasarkan kemampuan intelektualnya wajar jika
diakui hasil karyanya. Prinsip keadilan, yakni di dalam menciptakan sebuah
karya atau orang yang bekerja membuahkan suatu hasil dari kemampuan
intelektual dalam ilmu pengetahuan, seni, dan sastra yang akan mendapat
perlindungan dalam pemiliknya.
PENGERTIAN
3. Prinsip Kebudayaan (The Cultural Argument) Berdasarkan prinsip ini,
PRINSIP- pengakuan atas kreasi karya sastra dari hasil ciptaan manusia diharapkan
PRINSIP
PROSEFUR
mampu membangkitkan semangat dan minat untuk mendorong melahirkan
PEROLEHAN ciptaan baru. Hal ini disebabkan karena pertumbuhan dan perkembangan
DASAR HUKUM ilmu pengetahuan, seni dan sastra sangat berguna bagi peningkatan taraf
KRITERIA
kehidupan, peradaban dan martabat manusia. Selain itu, HaKI juga akan
memberikan keuntungan baik bagi masyarakat, bangsa maupun negara.
MANFAAT Prinsip kebudayaan, yakni perkembangan ilmu pengetahuan, sastra, dan seni
JENIS untuk meningkatkan kehidupan manusia.
TUJUAN 4. Prinsip Sosial (The Social Argument) Berdasarkan prinsip ini, sistem HaKI
PERLINDUNGAN memberikan perlindungan kepada pencipta tidak hanya untuk memenuhi
kepentingan individu, persekutuan atau kesatuan itu saja melainkan
berdasarkan keseimbangan individu dan masyarakat. Bentuk keseimbangan
ini dapat dilihat pada ketentuan fungsi sosial dan lisensi wajib dalam undang-
undang hak cipta Indonesia. Prinsip social ( mengatur kepentingan manusia
sebagai warga Negara ), artinya hak yang diakui oleh hukum dan telah
diberikan kepada individu merupakan satu kesatuan sehingga perlindungan
diberikan bedasarkan keseimbangan kepentingan individu dan masyarakat.
PENGERTIAN Prosedur Perolehan Hak Atas Kekayaan Intelektual ( HaKI ) , Hak Paten, Hak
Cipta, Merek
PRINSIP-
PRINSIP Menurut UU Nomor 14 Tahun 2001, Paten berarti Hak Eksklusif yang diberikan negara
PROSEFUR kepada inventor atas hasil invensinya di bidang teknologi, yang untuk selama waktu
PEROLEHAN tertentu melaksanakan sendiri invensinya tersebut atau memberikan persetujuannya
DASAR HUKUM kepada pihak lain untuk melaksanakannya. Cara Pendaftaran Hak Atas Kekayaan Milik
Intelektual, Hak Paten, Hak Cipta, Merek. Dalam masalah paten, ada ketentuan bahwa
KRITERIA
pemegang paten wajib melaksanakan patennya di wilayah Indonesia. Itu artinya, ia
MANFAAT mesti memproduksi patennya di Indonesia, mulai dari investasi, penyerapan tenaga
kerja, hingga masalah transfer teknologi. Cara Pendaftaran Hak Atas Kekayaan Milik
JENIS
Intelektual, Hak Paten, Hak Cipta, Merek.
TUJUAN Untuk prosedur paten di dalam negeri disebutkan, bahwa :
PERLINDUNGAN
Pemohon paten harus memenuhi segala persyaratan.
Dirjen HAKI akan mengumumkannya 18 (delapan belas) bulan setelah tanggal
penerimaan permohonan paten.
Pengumuman berlangsung selama 6 (enam) bulan untuk mengetahui apakah ada
keberatan atau tidak dari masyarakat.
Jika tahap pengumuman ini terlewati dan permohonan paten diterima, maka pemohon
paten berhak mendapatkan hak patennya untuk jangka waktu 20 (dua puluh) tahun
sejak terjadi filling date.Cara Pendaftaran Hak Atas Kekayaan Milik Intelektual, Hak
Paten, Hak Cipta, Merek.
PENGERTIAN

PRINSIP- Adapun prosedur pendaftaran yang diberlakukan oleh Dirjen HAKI adalah sebagai berikut :
PRINSIP Permohonan Paten diajukan dengan cara mengisi formulir yang telah disediakan, dalam Bahasa
PROSEFUR Indonesia yang kemudian diketik rangkap 4 (empat).
PEROLEHAN Dalam proses pendaftaran paten ini, pemohon juga wajib melampirkan hal-hal sebagai berikut :
DASAR HUKUM Penulisan deskripsi, klaim, abstrak dan gambar sebagaimana dimaksud diatas ditentukan sebagai
berikut : Surat Kuasa Khusus, apabila permohonan pendaftaran paten diajukan melalui konsultan
KRITERIA Paten terdaftar selaku kuasa;
Surat pengalihan hak, apabila permohonan diajukan oleh pihak lain yang bukan penemu;
MANFAAT Deskripsi, klaim, abstrak serta gambar (apabila ada) masing-masing rangkap 3 (tiga);
Bukti Prioritas asli, dan terjemahan halaman depan dalam bahasa Indonesia rangkap 4 (empat)
JENIS
(apabila diajukan dengan Hak Prioritas);
TUJUAN Terjemahan uraian penemuan dalam bahasa Inggris, apabila penemuan tersebut aslinya dalam
PERLINDUNGAN bahasa asing selain bahasa Inggris, dibuat dalam rangkap 2 (dua);
Bukti pembayaran biaya permohonan Paten sebesar Rp. 575.000,- (lima ratus tujuh puluh lima
ribu rupiah); dan Cara Pendaftaran Hak Atas Kekayaan Milik Intelektual, Hak Paten, Hak Cipta,
Merek.
Bukti pembayaran biaya permohonan Paten Sederhana sebesar Rp. 125.000,- (seratus dua puluh
lima ribu rupiah) dan untuk pemeriksaan substantif Paten Sederhana sebesar Rp. 350.000,- (tiga
ratus lima puluh ribu rupiah);
Tambahan biaya setiap klaim, apabila lebih dari 10 (sepuluh) klaim: Rp. 40.000,- (empat puluh
ribu rupiah) per klaim.
PENGERTIAN

PRINSIP-
PRINSIP Penulisan deskripsi,klaim,abstrak dan gambar sebagaimana dimaksud diatas ditentukan sebagai berikut:
PROSEFUR Setiap lembar kertas hanya salah satu mukanya saja yang boleh dipergunakan untuk penulisan dan ugambar;
PEROLEHAN Deskripsi, klaim dan abstrak diketik dalam kertas HVS atau yang sejenis yang terpisah dengan ukuran A-4 (29,7 x
21 cm ) dengan berat minimum 80 gram dengan batas : dari pinggir atas 2 cm, dari pinggir bawah 2 cm, dari pinggir
DASAR HUKUM kiri 2,5 cm, dan dari pinggir kanan 2cm; Cara Pendaftaran Hak Atas Kekayaan Milik Intelektual, Hak Paten, Hak Cipta,
Merek.
KRITERIA Kertas A-4 tersebut harus berwarna putih, rata tidak mengkilat dan pemakaiannya dilakukan dengan
menempatkan sisinya yang pendek di bagian atas dan bawah (kecuali dipergunakan untuk gambar);
MANFAAT Setiap lembar deskripsi, klaim dan gambar diberi nomor urut angka Arab pada bagian tengah atas;
Pada setiap lima baris pengetikan baris uraian dan klaim, harus diberi nomor baris dan setiap halaman baru
JENIS merupakan permulaan (awal) nomor dan ditempatkan di sebelah kiri uraian atau klaim;Cara Pendaftaran Hak Atas
Kekayaan Milik Intelektual, Hak Paten, Hak Cipta, Merek.
TUJUAN Pengetikan harus dilakukan dengan menggunakan tinta (toner) warna hitam, dengan ukuran antar baris 1,5 spasi,
PERLINDUNGAN
dengan huruf tegak berukuran tinggi huruf minimum 0,21 cm;
Tanda-tanda dengan garis, rumus kimia, dan tanda-tanda tertentu dapat ditulis dengan tangan atau dilukis;
Gambar harus menggunakan tinta Cina hitam pada kertas gambar putih ukuran A-4 dengan berat minimum 100
gram yang tidak mengkilap dengan batas sebagai berikut : dari pinggir atas 2,5 cm, dari pinggir bawah 1 cm, dari
pinggir kiri 2,5 cm, dan dari pinggir kanan 1 cm;
Seluruh dokumen Paten yang diajukan harus dalam lembar-lembar kertas utuh, tidak boleh dalam keadaan
tersobek, terlipat, rusak atau gambar yang ditempelkan;
Setiap istilah yang dipergunakan dalam deskripsi, klaim, abstrak dan gambar harus konsisten antara satu dengan
lainnya. Cara Pendaftaran Hak Atas Kekayaan Milik Intelektual, Hak Paten, Hak Cipta, Merek.
PENGERTIAN
•Permohonan pemeriksaan substantif diajukan dengan cara mengisi formulir yang telah disediakan untuk itu dalam bahasa
PRINSIP- Indonesia dengan melampirkan bukti pembayaran biaya permohonan sebesar Rp. 2.000.000,- (dua juta rupiah).
PRINSIP Dan berdasarkan penjelasan diatas, setelah terdaftarnya hak paten atas nama inventornya, maka menimbulkan hak dan
PROSEFUR kewajiban bagi pemegang paten, dan hak eksklusif yang akan diperoleh pemegang paten adalah hak untuk melaksanakan
PEROLEHAN sendiri hak paten yang dimilikinya, memberikan hak lebih lanjut kepada orang lain dan hak untuk melarang orang lain untuk
melaksanakan patennya tanpa adanya persetujuan dari pemegang paten.
DASAR HUKUM Demikian Prosedur Pendaftaran Hak Atas Kekayaan Intelektual ( HaKI ) , Hak Paten, Hak Cipta, Merek. ini hanyalah
gambaran deskripsi Prosedur Pendaftaran Hak Atas Kekayaan Intelektual ( HaKI ) , Hak Paten, Hak Cipta, Merek. Jadi bukan
KRITERIA sebagai acuan nominal rupiah yang menjadi patokan.

MANFAAT

JENIS

TUJUAN
PERLINDUNGAN
PENGERTIAN

PRINSIP-
PRINSIP
PROSEFUR
PEROLEHAN Dasar Hukum HKI di Indonesia

DASAR HUKUM • Undang-undang Nomor 7/1994


Hak Cipta
tentang Pengesahan Agreement
KRITERIA Establishing the World Trade
Organization (WTO) Indikasi Desain
MANFAAT •Undang-undang Nomor 19/2002 Geografis Industri
tentang Hak Cipta
JENIS • Undang-undang Nomor 15/2001
tentang Merek
TUJUAN • Undang-undang Nomor 14/2001 HKI Desain
PERLINDUNGAN Tata Letak
tentang Hak Paten Merek
Sirkuit
• Undang-undang Nomor 30/2000
terpadu
tentang Rahasia Dagang
• Undang-undang Nomor 31/2000
tentang Desain Industri
Rahasia
• Undang-undang Nomor 32/2000 Paten
Dagang
• tentang DTLST
PENGERTIAN

PRINSIP-
PRINSIP
PROSEFUR
PEROLEHAN
- Komite HKI dibentuk oleh SK Dekan
DASAR HUKUM
- Komite HKI terdiri dari 4 orang reviewer tetap untuk posisi sebagai Ketua,
KRITERIA Wakil Ketua, dan dua orang anggota, serta 2 orang reviewer tidak tetap
MANFAAT
yang disesuaikan dengan bidang keilmuannya atau prodinya atau sesuai
dengan karya yang akan dinilai/review ;
JENIS
(beban anggaran Komite HKI Fakultas menjadi tanggungjawab Fakultas)
TUJUAN
PERLINDUNGAN

- Komite HKI memberikan penilaian atas karya intelektual yang diajukan


permohonannya
- Komite HKI memberikan rekomendasi permohonan hak kekayaan
intelektual, rekomendasi disampaikan kepada Dekan
PENGERTIAN
Manfaat HAKI
PRINSIP-
PRINSIP
• KUM
PROSEFUR
PEROLEHAN • Komersialisasi HKI (pencipta/inventor mendapatkan hak /

DASAR HUKUM
Dosen / pembagian royalti tanpa harus terlibat dalam pembuatan
perjanjian , pengurusan pendaftaran HKI , dan penegakan
(enfoMrcement ) HKI).
KRITERIA Pencipta • Pencipta/inventor dapat lebih banyak mencurahkan
pikiran dan tenaga dalam pelaksanaan dan
pengembangan penelitian berpotensi HKI
MANFAAT

JENIS

TUJUAN
PERLINDUNGAN
Fakultas / • Kredit Poin Akreditasi Fakultas/Program Studi

Program Studi • Komersialisasi Hak Cipta

• Kredit Poin Akreditasi Universitas


Universitas • Komersialisasi Hak Cipta
• Pengabdian Masyarakat
PENGERTIAN

PRINSIP-
PRINSIP
PROSEFUR
PEROLEHAN

DASAR HUKUM
Ada 7 (tujuh) cabang hukum yang dianggap sebagai bagian dari HaKI oleh
KRITERIA
perjanjian TRIPS :
MANFAAT 1. Hak Cipta (Copyright);
JENIS
2. Merek (Trademark);
3. Paten (Patent);
TUJUAN
PERLINDUNGAN 4. Desain Industri (Industrial Design);
5. Desain Tata Letak Sirkit Terpadu (Layout Design ofIntegrated Circits);
6. Rahasia Dagang (Undisclosed Information);
7. Varietas Tanaman (Plant Varieties).
PENGERTIAN

PRINSIP-
PRINSIP
PROSEFUR
PEROLEHAN

DASAR HUKUM

KRITERIA

MANFAAT
MEMBERI KEJELASAN HUKUM MENGENAI HUBUNGAN ANTARA KEKAYAAN
JENIS
INTELEKTUAL DGN PENEMU/PENCIPTA, PEMEGANG ATAU PEMAKAI YG
TUJUAN
PERLINDUNGAN MEMPERGUNAKAN HAK KEKA YAAN INTELEKTUAL TERSE -BUT
PENGERTIAN Hak Kekayaan Intelektual Dunia
PRINSIP-
PRINSIP Badan Khusus yang menangani Hak Kekayaan Intelektual Dunia adalah
PROSEFUR
PEROLEHAN
World Intellectual Property Organization(WIPO), suatu badan khusus PBB,
dan Indonesia termasuk salah satu anggota dengan diratifikasinya Paris
DASAR HUKUM
Convention for the Protection of Industrial Property and Convention
KRITERIA Establishing the World Intellectual Property Organization.
MANFAAT
Kedudukan HKI di mata dunia Internasional
JENIS

TUJUAN
PERLINDUNGAN
Pada saat ini, HKI telah menjadi isu yang sangat penting dan mendapat
perhatian baik dalam nasional maupun internasional. Dimasukkannya TRIPs
dalam paket Persetujuan WTO di tahun 1994 menandakan dimulainya era
baru perkembangan HKI di seluruh dunia. Dengan demikian pada saat ini
permasalahan HKI tidak dapat dilepaskan dari dunia perdagangan dan
investasi. Pentingnya HKI dalam pembangunan ekonomi dan perdagangan
telah memacu dimulai era baru pembangunan ekonomi yang berdasar ilmu
pengetahuan.
PENGERTIAN

PRINSIP-
PRINSIP
PROSEFUR
PEROLEHAN

DASAR HUKUM

KRITERIA

MANFAAT

JENIS

TUJUAN
PERLINDUNGAN

Anda mungkin juga menyukai