Anda di halaman 1dari 56

HARTINI,Amd.

Kep

SUDAH PUSKESMAS
MENIKAH DUPAK
SURABAYA

NO HP : 082257505898
PELATIHAN BAGI PELATIH (TOT)
PENANGGULANGAN GANGGUAN INDERA BAGI TENAGA KESEHATAN
FKTP
Jakarta, 08 April 2017
A. Pengertian tuli kongenital
“Tuli yang terjadi sebelum persalinan
atau pada saat persalinan yang
disebabkan oleh kelainan secara
genetik dan non genetik“
2. Penyebab Tuli Kongenital

a. Kekurangan zat gizi


b. Infeksi bakteri arau virus (TORCH)
c. Obat ototoksik dan teratogenik
3. Faktor Risiko ……(1)
a. Riwayat keluarga dengan gangguan
pendengaran sejak masa anak-anak
b. Riwayat infeksi TORCHS pada
kehamilan
c. Kelainan bentuk pada kepala dan wajah,
termasuk kelainan pada daun telingan
dan liang telinga
d. Berat badan lahir rendah
e. Hiperbilirubinemia yg memerlukan
transfusi tukar darah
3. Faktor Risiko ……(2)
f. Penggunaan obat ototoksik pada ibu hamil
Meningitis bakterialis
g. Asfiksia dengan nilai Apgar Score 0-4 pada
menit pertama dan 0-6 pada 5 menit
h. Penggunaan ventilasi mekanik selama > 5
hari
i. Adanya sindroma tertentu yang
menyebabkan gangguan pendengaran
sensoneural atau kondusif
PENERAPAN DI PUSKESMAS

Dilakukan pada bayi baru lahir test


moro
Bayi kurang dari 6 bln yg datang di poli
KIApanggil nama dll
bila bayi ada respondikesampingkan
dx.tuli kongenital
“Tuli yang terjadi sebelum persalinan
atau pada saat persalinan yang
disebabkan oleh kelainan secara
genetik dan non genetik“ yang di
sebabkan Karena kekurangan gizi,
infeksi bakteri atau virus ( TORCH ),
obat ototoksik
PENANGGULANGAN
GANGGUAN PENDENGARAN
DAN KETULIAN :

OTITIS MEDIA SUPURATIF KRONIK ( OMSK)


Penyebab Otitis
Media Supuratif
Kronik (OMSK)

Tanda dan Gejala


Definisi Otitis
Otitis Media
Media Supuratif
Supuratif Kronik
Kronik (OMSK)
(OMSK)\

Sub
Pokok
bahasan :
APA YANG DIMAKSUD
DENGAN OMSK?
DEFINISI OMSK/
CONGEK
INFEKSI KRONIS PADA
TELINGA BAGIAN TENGAH
YANG DISERTAI PERFORASI
MEMBRAN TIMPANI DAN
KELUARNYA SEKRET TERUS
MENERUS MAUPUN HILANG
TIMBUL
MT ( Membran Timpani )
 Normal dan OMSK

26
MT (MEMBRAN TIMPANI) NORMAL OMSK ZAD
JENIS OMSK
MT pada  OMSK tipe
Bahaya

MT Normal

29
17 ZAD
PENYEBAB OMSK :

OMA
DIDAHULU
FARINGITIS
I ISPA
BERULANG
FAKTOR RISIKO :
Tanda / gejala OMSK

 Telinga berair : purulent ( kental )


mucoid ( encer )
 Gangguan Pendengaran

 Nyeri Telinga

 Vertigo
PENANGANAN OMSK

 OMSK AMAN ;
- Dinasehatkan jgn mengorek telinga
- Dilarang berenang

- Membersihkan liang telinga

 OMSK BAHAYA : Rujuk ke dr THT


KESIMPULAN

 OMSK : infeksi kronis ditelinga tengah disertai perforasi


pada membran tympani
 Penyebab OMSK :

 ISPA yg berulang

 Faringitis

 Tanda dan Gejala :

 Telinga barair

 Gangguan Pendengaran

 Nyeri telinga

 Vertigo
APLIKASI DI
PUSKESMAS

 BILA ADA PX DENGAN OMSK  DICEK


DULU MT BILA KELUAR CAIRAN 
BERSIHKAN DENGAN H2O2 3 % UNTUK
MELIHAT PERFORASI MT
 PENGOBATAN DENGAN TEPAT DAN
TUNTAS UNTUK MENGHINDARI TULI
PERMANEN
MOTIVASI
JIKA ANDA TERLAHIR DALAM KEMISKINAN,
ITU BUKAN SALAH ANDA.

TAPI JIKA ANDA MATI KARENA KEMISKINAN,


ITULAH SALAH ANDA

JIKA ANDA TERLAHIR DALAM KELUARGA CONGEK,


ITU BUKAN SALAH ANDA

TAPI JIKA ANDA MEMBIARKAN CONGEK TERJADI


DALAM KELUARGA ANDA ITULAH SALAH ANDA
PENANGGULANGAN GANGGUAN
INDERA / SUMBATAN SERUMEN

{
 Produksi dari
 kel.sebasea, kel
seruminosa, epitel kulit yg
terlepas+partikel debu
 Dapat keluar sendiri
 akibat migrasi epitel &
gerak rahang
 Berefek proteksi
 Lokasi di 1/3 bagian luar
liang telinga
 bisa terdorong kedalam
(sering dikorek2)
 Konsistensi
 lembek sp padat, bisa
mengering, membatu
Gangguan Pendengaran
 Gumpalan serumen dapat
menumpuk menutup liang
telinga
 Mengganggu pendengaran
 Terutama yg keras, disebut
Serumen Prop

 Bila masuk air


 Mengembang sehingga timbul rasa
tertekan & tiba2 budek
 Keluhan pasien : habis mandi /
berenang mendadak budek
 Serumen
27 warna putih,
curiga Jamur (otomikosis)
Cara Pembersihan Serumen
Tergantung konsistensinya
 Lembek – dg pelilit kapas/
suction
 Bentuk lempengan – pinset
 Kerak – pelilit kapas diberi
air agar kotoran bisa
melekat
 Alat sendok kuret bisa
* SAAT INI BANYAK OBAT SIAP
PAKAI28YG LANGSUNG MEMBUAT membantu
SERUMEN MELUNAK.
Cara Pembersihan Serumen
Keras (serumen prop) – dg
pengait / kuret
 Masukkan pengait dg ujung
sejajar kulit liang telinga,
masukkan sampai berada
dibelakang serumen,
 Putar pengait 90o sehingga
ujung pengait berada di
dalam serumen, yg akan
keluar saat pengait
dikeluarkan
 Bila tidak berhasil
dikeluarkan, lunakkan dgn
* SAAT INI BANYAK OBAT SIAP Carbo-Gliserin 3% /lainnya
PAKAI30YG LANGSUNG MEMBUAT
SERUMEN MELUNAK.
selama 3 hari*  irigasi
ALAT YG
DIPERLUKAN
1
2
1. Lampu Kepala 3
2. Corong Telinga
3. Otoskop
4. Pelilit Kapas 7
5. Pengait Serumen
6. Sendok / Kuret
10
Serumen
7. Pinset Bayonet kecil 9
8. Spuit utk irigasi 4
telinga 8
9. Tip suksion (+alat
suksion) 5
6
31
IRIGASI TELINGA
 Serumen yang jauh terdorong ke
dalam liang telinga – irigasi
dengan air hangat
 Sebelum irigasi, pastikan tidak ada
perforasi membran timpani

32
PEMERIKSAAN
Telinga
Tarik daun telinga ke
atas & belakang,
Tragus tarik kedepan TELINGA KA
- liang telinga jadi
lurus
- MT tampak jelas
Pemr dg 1 tangan (Gb atas)
-

atau 2 tangan (Gb.bawah)


2 TANGAN
33
POSISI
PASIEN

- Duduk posisi badan


condong ke depan
- Kepala lebih tinggi sedikit
dari kepala pemeriksa
- Mudah melihat
Liang telinga dan
Membran
Timpani

34
POSISI MEMEGANG
ANAK

35
APLIKASI DI PUSKESMAS
 1.SERUMEN
PROPPENGAIT
 UNTUK PX DEWASA YANG
KOOPERATIF BISA  2. SERUMEN LUNAK
LANGSUNG DILAKUKAN SPOOLING
TINDAKAN

 BERI TETES
 PX ANAK ANAK YANG CARBOGLISEROL 3% /
TIDAK KOOPERATIF PHENOL GLISEROL3
HARI
KONTROLSPOOLING

36
Telinga luar

Telinga terdiri
dari berapa Telinga tengah
bagian?

Review Materi Telinga dalam


Kurang pendengaran atau tuli
akibat terpajan bising yang
Definisi Gangguan
cukup keras dalam jangka
lama, biasanya diakibatkan
Pendengaran Akibat
oleh bising lingkungan kerja
bising dan tempat rekreasi
Penyebab
Gangguan
Pendengaran
Akibat Bising
Bising > 85 dB dalam
jangka waktu lama
dan berulang dapat
menyebabkan
kerusakan pada
reseptor
pendengaran pada
organ corti di telinga
dalam
bandara Pelabuhan Pabrik Bengkel Audio
laut mobil

Faktor Risiko
Jalan Ruang Gadget diskotik
raya bermain
Intensitas Bising dan waktu Pajanan
85 8 jam

88 4 jam

91 2 jam

94 1 jam

97 30 menit

100 15 menit

7,5
103 menit

3,75
106 menit
Penatalaksanaan:

 Gunakan alat pelindung telinga, sumbat telinga (ear


plug), tutup telinga (ear muff) dan pelindung kepala
(helmet).

 Pemeriksaan pendengaran :
audiometri nada murni  16 – 36 jam bebas paparan
bising,
Dilakukan secara berkala 6 bl
hati-hati malingering.
Penatalaksanaan

 Sesuai dengan penyebab ketulian, sebaiknya


dipindahkan kerjanya dari lingkungan bising,

 Bila diperlukan ABD (hearing aid).


Jelaskan Definisi Gangguan Pendengaran
Akibat Bising

Jelaskan Penyebab Gangguan Pendengaran


Akibat Bising

Jelaskan Faktor Risiko Gangguan Pendengaran


Evaluasi
Akibat Bising
{
ANATOMI TELINGA
DEFINISI PRESBIKUSIS

Gangguan pendengaran
perlahan, terjadi pada lansia sebagai
kelainan , , ,
dimulai pada .
 Usia Tua (60-65th) dan Jenis Kelamin Laki-laki.
 DM & Hipertensi
 Hiperkolesterolemia
 Riwayat Kebisingan atau pekerjaan pada tempat bising.

Faktor Resiko
PRESBIKUSIS
 GEJALA KHAS
 PENURUNAN PENDENGARAN SIMETRIS
 PERLAHAN

 MENDENGAR TAPI KURANG JELAS


DAMPAK PRESBIKUSIS

1.KUALITAS HIDUP MENURUN


2.EMOSIONAL
3.KURANG AKTIFITAS
PENERAPAN

AJARKAN BACA GERAK BIBIR


MOTIVASI

Anda mungkin juga menyukai