Anda di halaman 1dari 27

TEKNIK SEDERHANA DAN

PRAKTIS,
TENTANG PENULISAN MAKALAH
BAGIAN AWAL MAKALAH
1. SAMPUL yang berisi , Logo IAIN, Judul
Makalah, Tujuan Penulisan, Dosen
Pengampu, Kelas, Kelompok, Nama – Nim
Penyusun, dan Nama Fakultas dan Jurusan
serta Tahun Akademik
2. Kata Pengantar
3. Daftar Isi
4. Abstrak ( Intisari Makalah dan Kata Kunci
dalam 2 bahasa, Inggris dan Indonesia)
Nomor Halaman Romawi kecil
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Berisi penjelasan tentang Latar belakang masalah
yaitu berupa :
1. Gambaran/tujuan ideal yang diharapkan; (ada
referensi yang tepat)
2. Realita yang ada; (ada referensi dalam bentuk
pengalaman/ data nyata dilapangan)
3. Data kesenjangan antara keduanya; dan
4. Solusi yang ditawarkan, (ada referensi yang tepat
perpustakaan maupun wawancara)
( minimal 4 alinea )
B. Permasalahan
Berisi uraian secara detail masalah yang akan dikaji
sebagaimana tercantum pada alinia ketiga pada
pendahuluan, diawali dengan kata tanya
(Infentarisasi Masalah, dan Prioritas Masalah yang
akan dibahas)
C. Tujuan
Berisi uraian secara detail tujuan yang akan dibahas
sesuai dengan permasalahan yang telah ditentukan,
jawaban atas permasalahan
D. Manfaat
Berisi uraian secara detail manfaat yang akan dicapai
bagi (1). Mahasiswa; (2). Kampus/ Akademik; dan (3).
Masyarakat
BAB II
PEMBAHASAN
1. Berisi tentang uraian / penjelasan dan kajian teori
tentang masalah yang diangkat secara mendalam,
dibuat secara tertib/ konsisten, valid, kekinian
(kesinian), dan bisa dipertanggungjawabkan yang
didukung dengan referensi yang tepat
2. Refleksi/ Rekonstruksi pemikiran atas gambaran
teori dari referensi yang ada dan dibahas,
sehingga terlihat konsep pemikiran mahasiswa
(individu penulis) yang kongkrit dan jelas, atas
bahasan setiap masalah, ditulis menyatu dengan
paragraf, dimana didalamnya ada pemikiran
inovatif
KUALIFIKASI MAKALAH
1. Terinci variabel yang akan dikembangkan
2. Bersifat visioner dan dapat
dipertanggungjawabkan secara keilmuan
3. Terdokumen secara tertib dan rapih
4. Buku Referensi minimal 6 buku, maksimal
paling tua terbitan tahun 2000
5. Minimal Bahasa Arab dan Inggris masing-
masing 1
6. Mulai Bab I – III, tidak lebih dari 6.000 - 8.000
karakter
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Berisi tentang intisari pembahsan yang
merupakan jawaban final atas permasalahan
yang sudah dibahas
B. Rekomendasi
Berisi tentang beberapa saran yang bersifat
aplikatif dan logis
C. Implikasi
Berisi tentang beberapa hal yang semakin
menunjukkan bahwa pembahasan ini
mempunyai nilai yang penting dan strategis
REFLEKSI DIRI
3 ( Tiga ) Standar Kebenaran

1. Etika
2. Logika
3. Estetika
LAMPIRAN-LAMPIRAN
A. Daftar pustaka
B. Foto-foto atau data-data permasalahan yang diambil
dari sumber yang terpercaya, Foto-foto, dengan
ketentuan 1 (satu) lembar terdiri maksimal dari 2
(dua) foto saja dengan diberi keterangan dibawahnya
C. Dokumen-dokumen (Arsip), artefak , dan atau bukti
lain yang dianggap mendukung dalam pembahasan
masalah
D. Profil penulis (Kelompok/ Individu), lebih bagus kalau
ada foto yang santai (tidak terlalu formil), bukan
DRH/CV tapi gambaran penulis yang ditulis secara
redaksional
Teknik Penulisan Catatan Kaki
1. Buku dengan satu penulis;
Ali Khalil Ainain, Falsafah al-Tarbiyah al
Islamiyah fil al-Qur’an al-Karim, (Mesir: Dar al-Fikr al-
Arabiy, 1980), hal. 20
2. Buku dengan dua penulis;
Jalaludin dan Abdullah Idi, Filsafat Pendidikan,
Manusia, Filsafat, dan Pendidikan, (Jakarta: Gaya Media
Pratama, 2002), hal. 25
3. Buku dengan tiga penulis;
sda hanya ditambah dan (penulis ketiga)
sebelum judul buku dst...
4. Buku dengan lebih dari tiga penulis;
Penulis kesatu, (ditambah) dkk., sebelum judul
buku dst...
Teknik lanjutan....
5. Tanpa penulis;
Tanpa Pengarang, Filsafat Pendidikan,
Manusia, Filsafat, dan Pendidikan, (ttp.: t.p.,
t.t.), hal. 25-26
6. Buku yang tidak lengkap data pustakanya;
Jalaludin Rahmat, Filsafat Pendidikan,
Manusia, Filsafat, dan Pendidikan, (Jakarta: Gaya
Media Pratama, 2002), hal. 25
7. Buku yang sudah dirujuk dan diantarai oleh
kutipan lain;
Jalaludin dan Abdullah Idi, hal. 25
Teknik lanjutan....
8. Rujukan Elektronik dan atau Internet;
Philip B. Kurland, dan Ralph Lerner ed.,
The Fonders’ Constitution, Chicago University
of Chicago Press, 1987, diakses 29 Jui 2019,
pukul:20.33 WIB. http://press-
pubs.uchicago.edu/founders/
Teknik Penulisan Daftar Pustaka
1. Buku dengan satu penulis;
Ainain, Ali Khalil, Falsafah al-Tarbiyah al
Islamiyah fil al-Qur’an al-Karim, Mesir: Dar
al-Fikr al-Arabiy, 1980
2. Buku dengan dua penulis;
Rahmat, Jalaludin dan Abdullah Idi, Filsafat
Pendidikan, Manusia, Filsafat, dan
Pendidikan, Jakarta: Gaya Media Pratama,
2002
3. Buku dengan tanpa penulis;
_____, Filsafat Pendidikan, Manusia, Filsafat,
dan Pendidikan, Jakarta: Gaya Media
Pratama, 2002
Teknik lanjutan....
4. Rujukan Elektronik dan atau Internet;
Kurland,Philip B. dan Ralph Lerner ed., The
Fonders’ Constitution, Chicago
University of Chicago Press, 1987,
diakses 29 Jui 2019, pukul:20.33 WIB.
http://press-
pubs.uchicago.edu/founders/
LAIN – LAIN

1. TATA CARA PENOMORAN

I. ----------
A. ----------
1. -----------
a. -----------
1). -----------
a). -----------
LAIN – LAIN
2. TATA LETAK KERTAS (A-4)
a. Ukuran atas = 3 cm
b. Ukuran kiri = 3 cm
c. Ukuran kanan = 2 cm
d. Ukuran bawah = 2 cm
3. TATA PENULISAN
a. Font Times New Roman, Calibri, atau Arial
b. Ukuran spasi 1,5
c. Setiap halaman diberi Nomor (romawi kecil,
angka arab)

4. Berlaku untuk makalah yang dikumpulkan, untuk


yang dibagikan kepada kelompok lain disesuaikan
Pengumpulan Makalah 2 (dua) set
1. Satu set makalah awal
2. Satu set makalah yang sudah
disempurnakan berdasarkan
dinamika diskusi dan catatan
Dosen
3. Dilampiri fotocopy buku referensi
(Sampul, Biografi buku, dan
halaman yang dituju)
Makalah dipresentasikan
menggunakan Slide/ Powerpoint

Ketika Makalah mau dijilid, di


halaman paling belakang, supaya
diberi kertas kosong, untuk
catatan-catatan yang diperlukan
WARNA KERTAS SAMPUL

1. Kelas C Warna : MERAH


2. Kelas D Warna : BIRU
3. Kelas F Warna : KUNING
4. Kelas G Warna : HIJAU
MEKANISME DISKUSI/
PRESENTASI
Buatlah Permasalahan yang
sebanyak-banyaknya, kemudian pilih
yang terbaik dan aktual dan anda
yakin, bahwa anda bisa
mengembangkan ttg masalah itu
Ketika makalah mau didiskusikan
pastikan kelompok lain sudah
menerima fotocopy makalah kalian
1. Dipimpin oleh Moderator dan didampingi
Petugas Notulen, perlu dijadwal secara adil,
satu tema/ judul satu kelompok diskusi
(Moderator, Presentator, dan Notulen) yang
bertugas untuk mengatur waktu dan
mengendalikan jalannya presentasi (termin
dalam pertanyaan)
2. Pengurus Kelas bertanggungjawab untuk
mengatur jadwal presentasi, dengan
membuat jadwal secara tertulis dan
disampaikan kepada Dosen Pengampu
3. Moderator diluar kelompok, Petugas Notulen
dalam kelompok
4. Moderator dibantu sekretaris bersama
presentator, bertanggungjawab membuat
transkrip/ catatan-catatan yang
menggambarkan dinamika diskusi, merekam
mahasiswa yang aktif baik bertanya,
menyanggah, menambahkan jawaban, dll
(termasuk yang kontraproduktif di kelas)
PENGURUS KELOMPOK
1. Ketua
2. Sekretaris
Disesuaikan dengan
3. Bendahara jumlah anggota per-
4. Presentator kelompoknya, bisa
5. Moderator doble tugas
6. Notulen
SESI AKHIR PERKULIAHAN
1. Kegiatan ilmiah
2. Kegiatan sosial/ Bhakti sosial
Semoga sukses buat kita
semua....., Aamiien

Anda mungkin juga menyukai