Anda di halaman 1dari 22

Basic Reading

BINOCULAR
SINGLE VISION
Mentari Nurul Mutmainnah

Pembimbing :
dr. Yunita, Sp. M(K), M. Kes
dr. Marliyanti N Akib, Sp. M(K), M. Kes
PENDAHULUAN
 Binocular Vision adalah melihat dengan kedua mata secara bersama-sama.

 Melihat dua mata memiliki keunggulan dibandingkan satu mata.

 Binocular vision merupakan proses yang rumit


Keuntungan Binocular Vision :
1. Lapangan pandang lebih luas

2. Setiap distorsi bayangan karena kelainan


optik atau patologik pada salah satu mata
dapat tertutupi oleh bayangan normal yang
dihasilkan mata yang lain.

3. Secara pragmatis, memberikan cadangan


untuk mempertahankan fungsi penglihatan
jika mata yang satu mengalami kecelakaan
atau penyakit yang menyebabkan hilangnya
penglihatan.

4. Meningkatkan fungsi penglihatan melalui


stereopsis.
PERKEMBANGAN BINOCULAR VISION

• Ligamentum
Faktor • Otot-otot Ekstra Okuler
Anatomi

• Refleks Fiksasi
• Refleks Refiksasi
Faktor • Refleks Pupil
Fisiologi
Perkembangan Visual
 Lahir - usia 1 bulan: mengenal cahaya
 Usia 1-3 minggu : adaptasi terang dan gelap
 Usia 2-3 minggu : mengikuti cahaya uniokuler
 Usia 6-8 minggu : mengenal persepsi kedalaman
 Usia 2 bulan : fiksasi mata terhadap obyek
 Usia 2-6 bulan : mengikuti cahaya binokuler
 Usia 2 tahun : tajam penglihatan sesuai dengan orang dewasa
 Usia 7-9 tahun : perkembangan stereopsis
NEUROANATOMI DAN NEUROFISIOLOGI
Retina

Nervus Optik

Kiasma Optik

Korpus
Genikulatum Lateral

Korteks Visual
NEUROANATOMI DAN NEUROFISIOLOGI
Arah Visual
Titik Korespondensi
Abnormal Korespondensi
Binocular Disparity
L R Panum’s Fusional Ar
Fusion

Layout
on R
retina

Diplopia
What is seen if no
binocular suppression

Diplopia L
GRADE BINOCULAR SINGLE VISION

Simultaneoun
Perception

• Fusi Motoris
Fusi
• Fusi Sensoris

Stereopsis
Persepsi Simultan
Fusi
SUPRESI
STEREOPSIS
 Suatu kemampuan dalam menggabungkan gambaran yang terbentuk
pada masing-masing retina sehingga dihasilkan persepsi kedalaman
obyek secara binokuler.

 Stereopsis merupakan fungsi visual binokuler yang tertinggi yang mampu


meningkatkan kualitas penglihatan.
 Monokuler vision mampu berperan dalam persepsi
kedalaman

 Monocular Cues :
• Relative size
• Aerial perspective
• Linear perspective
• Interposition
• Lights and shades
• Motion parallax
PENUTUP
 Binocular vision adalah melihat dengan dua mata.

 Persepsi dengan menggunakan dua mata akan lebih baik dan memberikan
lapangan penglihatan lebih luas dan penglihatan lebih tajam dibandingkan
menggunakan satu mata.

 Tiga hal yang utama pada binokuler vision adalah Simultaneous


perception, Fusion dan Stereopsis.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai