Anda di halaman 1dari 10

INSTITUT AGAMA

ISLAM BUNGA
BANGSA
BIMBINGAN KONSELING PENDIDIKAN ISLAM
Kelompok X

KONSELING ANAK DAN REMAJA


– KESEHATAN MENTAL
ADE SHOFIATUL JANNAH – ANI WAHYUNI
Pengertian KESEHATAN MENTAL
KESEHATAN MENTAL

Kondisi dimana ketika batin kita berada dalam keadaan


tentram dan tenang, kepribadian, emosional, intelektual dan
fisik kita tersebut dapat berfungsi secara optimal, sehingga
memungkinkan kita untuk menikmati kehidupan sehari hari
tanpa ada dendam dan bisa menghargai orang yang berada
di sekitar kita.
Pengertian KESEHATAN MENTAL
KESEHATAN MENTAL

Sesorang yang memiliki kesehatan mental yang baik itu


cenderung bahagia, mereka bisa memecahkan masalahnya
dengan baik, interaksi dengan orang lain pun bahagia.
SEPERTI APA SIH PRIBADI YANG DAPAT DIKATAKAN SEHAT
MENTAL NYA ITU?
4.
3.
2. Menikmati
Bergairah dan kehidupan sehari
sehat lahir batin harinya.
1. Tenang dan
Senantiasa giat
efisien dalam
dalam
mengembangkan
setiap tindakannya
Ada koordinasi yang segenap bakat dan
baik (adaptasi minat nya
dengan lingkungan Dan memiliki tujuan
standar) hidup
Pengertian MENTAL DISORDER
MENTAL DISORDER

Bentuk penyakit, gangguan, dan kekacauan fungsi mental


atau kesehatan mental, disebabkan oleh kegagalan reaksi
adaptasi dari fungsi fungsi kejiwaan sehingga muncul
gangguan fungsional yang ada pada dirinya. Contohnya
emosi yang berlebihan, cenderung depresif.
BAGAIMANA SIH CIRI MENTAL DISORDER?

1. Menarik diri secara sosial 4. Tidak memperhatikan

2. Sulit berorientasi dan kebersihan diri

mengalami kekacauan 5. Mengalami perubahan mood

pikiran yang cepat

3. Mengalami penurunan
.
daya ingat .
BAGAIMANA SIH CONTOH ORANG YANG MENGALAMI MENTAL
DISORDER?

1. PSIKOPAT 2. BIPOLAR

Adalah bentuk kekalutan mental Menurut ahli psikologi (Alexandra


ditandai dengan tidak adanya
pengorganisasian dan pengintregasian Gabriella Adeline, S.Psi, M.Psi, C.Ht
pribadi. Seorang psikopat tidak pernah Bipolar adalah gangguan mood
bisa bertanggung jawab secara moral,
dengan adaptasi sosial yang tidak episodik. Kadang semangat berlebihan
normal, dan selalu berkonflik dengan kadang tiba tiba down, kehilangan
norma norma sosial juga hukum,
karena sepanjang hayatnya ia hidup harapan. Tanda tanda nya adanya
dalam lingkungan sosial yang gejala manik atau depresi.
abnormal dan immoral yang diciptakan
oleh angan angan sendiri.
THE END
THANK YOU FOR ATTENTION
SESI TANYA JAWAB

BLABLA
BLABLA
01 BLABLA 02 BLABLA

BLABLA KESIMPULAN
03 BLABLA 04 JENG JENG

Anda mungkin juga menyukai