Anda di halaman 1dari 101

Penginderaan Jauh

Remote Sensing

1
Penginderaan jauh
Adalah ilmu untuk memperoleh
informasi tentang suatu obyek, daerah
atau fenomena melalui analisis dan
interpretasi tanpa melakukan kontak
langsung dengan obyek.

2
A. Sumber Energi E. Transmisi, Prosesing
B. Radiasi dan Atmosfer F. Interpretasi dan Analisis
C. Interaksi dengan Obyek G. Aplikasi
D. Perekaman energi oleh Sensor
3
Sumber Energi

• Enerji mana yang dimaksud?


– Enerji gelombang elektromagnetik

• Apa saja yang termasuk sumber


pembangkit enerji gelombang
elektromagnetik?
– Matahari ----------------------- Pasif
– Sumber pembangkit buatan--- Aktif
4
Inderaja Sistem Pasif Inderaja Sistem Aktif
5
Gelombang Elektromagnetik

Gelombang elektromagnetik
Adalah gelombang yang memiliki
medan magnet dan medan listrik,
dimana keduanya saling tegak
lurus menuju ke arah penyebaran
yang sama

Mempunyai dua parameter yang


menentukan karakteristik
gelombang, yaitu :
1. Panjang Gelombang () =
panjang satu siklus , dan
2. Frekuensi () = jumlah siklus
panjang gelombang yang melalui
titik tertentu per unit waktu,
dengan satuan hertz
6
Jenis Jenis Gelombang Elektromagnetik

• Umum dikenal dengan istilah spektrum elektromagnetik

• Ada 7 gelombang elektromagnetik, yaitu


– Sinar gamma
– Sinar X
– Ultraviolet
– Tampak mata
– Infra merah
– Gelombang mikro
– Gelombang radio

7
Jenis Jenis Gelombang Elektromagnetik

8
Jenis Jenis Gelombang Elektromagnetik

9
10
Spektrum panjang gelombang elektromagnetik
tampak mata

Berurut dari bawah :

11
Radiasi dan Atmosfir
Prinsip dasar:

• Pada suhu di atas 0o, semua obyek


memancarkan enerji gelombang
elektromagnetik melalui getaran
getaran atom dan molekulnya.

• Jumlah total radiasi yang dipancarkan meningkat dengan


meningkatnya suhu absolut obyek dan meningkat secara progresif
pada panjang gelombang yang lebih pendek.

• Radiasi elektromagnetik adalah bentuk dinamis enerji yang


digambarkan sebagai gerakan gelombang pada kecepatan (c) =
3x1010 cm/detik.

• Karakteristik sebuah gerak gelombang ditentukan oleh panjang


gelombang () , frekuensi () dan kecepatan (c) 12
Benda apa saja yang ada di atmosfer
yang berinteraksi dengan enerji
gelombang elektromagnetik?

• Partikel partikel atmosfer


• Awan dan asap
• Ozon (O3, Carbondioksida (CO2), dan
Uap air (H2O)

13
Interaksi dengan partikel atmosfer

Perambatan gelombang
elektromagnetik dari matahari ke
bumi mengalami penyebaran
(scattering), yang disebabkan
oleh partikel - partikel dalam
atmosfir.

Perhatikan pada siang hari langit


menjadi biru dan pada matahari
terbit atau tenggelam, langit
menjadi kemerahan. Hal ini
disebabkan adanya scattering
yang disebabkan oleh partikel-
partikel dalam atmosfir

14
Interaksi dengan awan/ asap

Scattering yang lain yang


disebabkan oleh awan atau
asap, dan disebut dengan
non selective scattering

15
Interaksi dengan Ozon, CO2 dan Uap Air

Selain terjadi penyebaran oleh


partikel dalam atmosfir, terjadi
pula penyerapan (absorbtion)
oleh partikel-partikel dalam atmosfir

Ozon, Carbon Dioxida dan Uap Air


merupakan tiga komponen utama dalam
penyerapan radiasi elektromagnetik

16
Interaksi dengan Target

• enerji yang tidak


terserap dan
tersebar pada
atmosfir dapat
mencapai
permukaan bumi

Apa yang terjadi saat gelombang elektromagnetik


mengenai target?
– Diserap
– Diteruskan
– Dipantulkan

17
enerji yang mencapai target (I) akan
terbagi
lagi menjadi enerji yang
ditransmisikan (T)
diserap target (A)) dan
enerji yang
dipantulkan (R).

merupakan enerji yang Pantulan segala arah


Pantulan Sempurna dimanfaatkan dalam Diffuse)
(Specular)
kegiatan
remote sensing

18
Enerji yang mana yang diserap,
dipantulkan dan diloloskan oleh
target?

1. Tergantung pada karakteristik target atau


bendanya

2. Tergantung jenis panjang gelombang yang


digunakan

19
Klorofil, menyerap radiasi gelombang Interaksi dengan Vegetasi
merah dan biru, tetapi memantulkan
gelombang hijau dan inframerah dekat.

Bilamana kandungan klorofil berkurang


(misalnya tumbuhan tidak sehat) maka
penyerapan gelombang merah menjadi
sedikit dan lebih banyak memantulkan
gelombang merah

Air, lebih banyak menyerap gelombang


inframerah dekat dan gelombang merah,
tetapi lebih banyak memantulkan
gelombang biru dan hijau, sehingga air
nampak biru atau biru kehijauan.
Adanya sedimen terlarut akan memantul-
kan gelombang yang lebih panjang, sehingga
nampak lebih terang.
Sedangkan adanya klorofil dalam algae akan
menyebabkan pantulan gelombang hijau,
sehingga air akan nampak lebih hijau

20
INTERAKSI PADA TUBUH PERAIRAN

21
INTERAKSI DENGAN TARGET

Pada panjang gelombang Pada panjang gelombang ini


tampak mata, air dan vegetasi (inframerah dekat)
susah dibedakan vegetasi dan air mudah dibedakan

22
Sensor
Apa fungsi sensor?
Menangkap dan merekam gelombang
elektromagnetik yang dipantulkan oleh
obyek di permukaan bumi sesuai dengan
jenis panjang gelombangnya.

Dimana sensor ini ditempatkan?


– Di dalam sebuah unit perekam yang diletakkan di atas
sebuah wahana/platform/pesawat

• Apa saja jenis wahana pembawa alat perekam ini?

23
Wahana/Pesawat/Platform

24
1000 Km

Satellite

Rocket

100

Balloon

10

Aero plane

Helicopter

0 Km

Crane
25
 KARAKTERISTIK SENSOR
1. Merupakan sebuah sistem
Tersusun atas lensa lensa dan detektor
untuk masing masing saluran panjang
gelombang

Konfigurasi camera tipe


LISS Pada sensor IRS
Contoh:

Landsat ETM memiliki 7 saluran


SPOT 5 = 5 saluran (Pan, Hijau, Merah, IR, IR
gelombang mikro)
IKONOS = 5 saluran (Pan, biru, hijau, merah dan
NIR)
Quickbird = 5 saluran (Pan, biru, hijau, merah dan
NIR)
Konfigurasi camera PAN
Pada sensor IRS
26
2. Resolusi spasial
Kemampuan sensor untuk merekam obyek terkecil yang
ada di atas permukaan bumi

Satu sel mewakili


30 meter x 30 meter

TINGKATAN RESOLUSI

27
3. Resolusi spektral

Kemampuan sensor untuk memilah interval panjang


gelombang sehalus mungkin

Resolusi spektral yang lebih


halus, maka interval panjang
gelombang lebih dekat
28
4. Resolusi Radiometrik

Kemampuan sensor untuk


memilah enerji gelombang
elektromagnetik sehalus
mungkin.

Semakin halus resolusi


radiometrik semakin peka
dalam mendeteksi
perbedaan kecil enerji
yang dipantulkan

2 bit 8 bit

29
Resolusi Radiometrik dapat juga didefinisikan sebagai
rentang dinamis, atau jumlah kemungkinan nilai data pada
masing masing band

Contoh :
Band 1 landsat TM dengan resolusi spektral 0,45 - 0,52 m. enerji
yang direkam pada panjang gelombang ini adalah :
256 tingkat keabuan, pada data 8 bit
128 tingkat keabuan pada data 7 bit

012 3 4 244 255


8 bit
0,45 m 0,52 m
0 1 2 127
7 bit
0,45 m 0,52 m 30
5. Resolusi temporal
Resolusi Temporal dapat didefinisikan, seberapa sering atau kapan
sensor dapat melakukan pengamatan pada lokasi yang sama

Landsat TM mempunyai resolusi temporal 16 hari

SPOT, mempunyai resolusi temporal 26 hari

Sampai lokasi yang sama


pada x hari

31
Mekanisme Perekaman
• Bagaimana sensor merekam enerji gelombang
elektromagnetik?
– Semua gelombang elektromagnetik yang dipantulkan oleh target
ditangkap oleh sensor

– Penangkapan GE dilakukan oleh


• Pita celluloid yang mengandung lapisan berbahan kimia
• Detektor

– Enerji gelombang elektromagnetik yang direkam hanya yang


memiliki panjang gelombang yang masuk dalam rentang saluran
panjang gelombang yang dimiliki detektor dan lapisan film

PEREKAMAN OLEH IKONOS PEREKAMAN OLEH LANDSAT

32
Perekaman oleh Kamera Konvensional
• Kamera Konvensional adalah kamera yang
menggunakan film celluloid yang berlapis bahan
kimia Film yang sensitif pada panjang gelombang 0.3
m - 0.9 m sering disebut dengan film pankromatik.

• UV fotografi juga menggunakan film pankromatik,


tetapi menggunakan filter untuk mencegah
gelombang tampak mata mencapai film.

• Untuk film berwarna normal, layer sensitif terhadap


gelombang merah, hijau dan biru (tampak mata)

• Untuk foto Color Infrared, layer sensitif terhadap


gelombang biru, hijau dan inframerah dekat
A, Area
B, Lensa • Untuk foto berwarna semu , target yang sensitif
C, Focal Plane inframerah dekat berwarna merah, sensitif merah
warna hijau dan sensitif hijau warna biru 33
• Enerji yang terekam oleh sensor disimpan dalam bentuk angka
atau numerik disebut sebagai nilai spektral

• Nilai spektral ini memliki rentang mulai dari 0 hingga 255


• Besarnya nilai spektral menunjukkan besarnya prosentase
enerji yang dipantulkan oleh objek

• Semua saluran menyimpan data dengan cara yang sama

34
munculnya warna dibangun dengan mengkombinasikan obyek yang
direkam pada panjang gelombang yang berbeda (band) yang diletakkan
pada warna dasar yang berbeda pula, yakni saluran merah (Red) saluran
Hijau (Green) dan saluran Biru (Blue).

Jika kombinasi pada saluran RGB menggunakan panjang gelombang


yang sama, maka tidak akan muncul warna, karena intensitas datanya
sama
35
TEKNOLOGI REMOTE
SENSING
 Foto Udara
 NOAA
 Spot
 Landsat
 ERS (Radar)
 IKONOS
 Quickbird
 Small-format
36
CONTOH PRODUK FOTO UDARA
PANCHROMATIC HITAM PUTIH

1 :30.000
1 : 50.000
TAHUN
TAHUN 1994 1994

1 : 7000
TAHUN
1996

1 :15.000
TAHUN
1990

37
FOTO UDARA FALSE COLOR

LAYOUT

38
39
CONTOH CITRA NOAA
Citra NOAA AVHRR,
dengan resolusi spasial
4 km x 4 km

40
CITRA GMS YANG DITERIMA INSTALASI LINGKUNGAN DAN CUACA LAPAN
28 Januari 2002 4 FEBRUARI 2002

17 FEBRUARI 2002 25 FEBRUARI 2002

41
CITRA LANDSAT-ETM DAERAH PONTIANAK - 2002

PONTIANAK

42
PONTIANAK

43
44
45
46
SPOT 5 res. 2.5 m
True Color
Vegetasi

Zona Industri

Pemukiman

Tambak

47
PT. Bhumi Prasaja
Landsat 7 , res.15 m, Skala 1 : 50.000 SPOT P, res.10 m, Skala 1 : 25.000

SPOT 5 ,res.5 m, Skala 1 : 10.000 SPOT 5 ,res.2.5 m, Skala 1 : 10.000 48


PT. Bhumi Prasaja
IKONOS-1:5000

49
IKONOS-1:2500

50
IKONOS-1:1000

51
QUICK BIRD SATELLITE SPECIFICATIONS

Image Method : Pushbroom


Sensor : Panchromatic and Multispectral
Resolution : 0.61 m (nadir) and 2.44 m (nadir)
Wavelength : Panchromatic (450 – 900 nm)
Blue (450 - 520 nm)
Green (520 - 600 nm)
Red (630 - 690 nm)
Near IR (760 – 900 nm)
Quantization : 11 bits
Stereo Imaging : in Track and Across Track
Field of Regard : 544 km Swath (272 km the orbit)
Imaging mode : Single Area 16.5 km x 16.5 km
Orbit Altitute : 450 km
Inclination : 98 degree (sun synchronous)
Revisit Period : 1 – 3.5 days depending on
Latitude at 70 cm resolution 52
QUICK-BIRD 0.6 m

53
QUICK-BIRD 2.4 m

54
CITRA QICKBIRD PELABUHAN WAINGAPU – SUMBA TIMUR
13 Februari 2003

55
Radar Image, Int. Airport,
Jakarta
56
Sample of Radar Image

57
58
Small Format Aerial Photo
• Menggunakan TRIKE (Gantole bermesin)
• Tinggi terbang 500 - 1000 m
• Navigasi GPS
• Kamera fotografi & kamera video

59
Tanaman Akasia
Semak

Belukar

Hutan

Small Format Aerial Photo : Site Teluk Kepayang 60


61
Aplikasi Perkotaan

62
Aplikasi Pertanian

63
Eksplorasi Minyak dan Gas

64
Aplikasi Kehutanan

65
Orbit Satelit

Geo stationary
Sun synchronous

Circular Polar 66
Interpretasi Secara Manual
 Pengenalan target atau obyek merupakan kunci interpretasi dan
ekstraksi informasi.

 Pengenalan perbedaan antara target dan latar belakangnya


berdasarkan pada perbedaan elemen visual yakni :

■ warna
■ tone/rona
■ bentuk
■ ukuran
■ pola
■ tekstur
■ struktur
■ bayangan
■ asosiasi
67
Interpertasi Secara Manual
TONE/RONA:
Tone/rona mengacu pada kecerahan atau warna relatif suatu
obyek dalam image. Secara umum, rona merupakan elemen
yang mendasar dalam pembedaan target.

Rona akan lebih mudah


diinterpretasikan bila bervariasi
dengan elemen bentuk, tekstur,
dan pola obyek

Tanaman tua

Tanaman muda
68
Interpretasi Secara Manual

BENTUK :
Bentuk, mengacu pada struktur
dan outline obyek individu

69
Interpretasi Secara Manual

UKURAN :

Ukuran obyek dalam image


merupakan fungsi skala.

Contoh :
Ukuran antara bangunan sebagai
tempat tinggal dengan bangunan
sebagai bangunan komersial.

?
? 70
Interpretasi Secara Manual

POLA :
Pola, mengacu pada susunan
kenampakan spasial obyek.

Pola perkebunan yang dikembangkan


Oleh perusahaan akan terlihat
teratur dibandingkan dengan pola ?
pertanian yang alami ?

71
Interpretasi Secara Manual
TEKSTUR :

Tekstur, mengacu pada susunan


dan frekuensi rona suatu obyek,
yang nampak pada kenampakan
kasar atau halusnya permukaan
obyek.

Contoh yang jelas adalah dalam


membedakan hutan alam dengan
hutan tanaman industri, yang relatif
punya keseragaman dalam kanopi.

?
? 72
Interpretasi Secara Manual

BAYANGAN/SHADOW : tanpa bayangan


Bayangan memberikan ide dalam
membedakan profil atau ketinggian suatu
obyek

dengan bayangan
73
Interpretasi Secara Manual

ASOSIASI :

Asosiasi berkaitan dengan hubungan


antara obyek terhadap obyek yang
lain.

Sebagai misal daerah pantai dimana


di situ terdapat vegetasi pada wilayah
muara sungai, mungkin dapat diaso-
siasikan dengan mangrove

mangrove
74
PERBANDINGAN HARGA
DATA PENGINDERAAN JAUH

• Foto Udara Rp. 60.000,-/Lembar


• Citra Landsat-TM Rp. 8.000.000,-/Scene
• IKONOS 1 m USD 25/Km2
• IKONOS 4 m USD 18/Km2
• QUICK-BIRD 60 Cm USD 24/Km2
• QUICK-BIRD 2.4 m USD 20/Km2

75
Satelit Remote Sensing
Saat Ini

76
Sistem Informasi Geografis
(SIG)

77
Sistem Informasi Geografis:
Sistem informasi yang menggunakan
komputer dan mengacu pada lokasi
geografis serta digunakan untuk
membantu pengambilan keputusan

78
Komponen SIG
Perangkat Lunak
Database
1. Perangkat
Keras Prosedur

2. Perangkat
Lunak
3. Database
SIG
Perangkat Keras
4. Pelaksana/SDM
5. Prosedur
Pelaksana/SDM

79
.
SUMBER DAYA MANUSIA

- OPERATOR
- TEKNISI KOMPUTER
- PROGRAMMER
- ANALIS
- MANAGER

80
Bagaimana Proses SIG
Pengumpulan data

Data masukan

Dunia nyata Sumber data

aksi

analisis
Pengelolaan
data
User/pengguna Penyajian
informasi Retrieval data
dan analisis 81
FUNGSI KOMPONEN UTAMA SIG

INPUT DATA

BASIS DATA

KUERI DAN OUTPUT DAN


ANALISIS DATA PENYAJIAN

82
DATA SIG

83
JENIS DATA SIG

DATA

Peta
Citra

Data
Koordinat

DATA SPASIAL DATA TABULAR/ATRIBUT

 Data Spasial adalah data yang mempunyai geometri dan berada pada
suatu lokasi
 Data Tabular/Atribut adalah data deskriptif yang menjelaskan
kenampakan suatu obyek spasial 84
DATA SPASIAL DAPAT DISAJIKAN DALAM
DUA STRUKTUR DATA
TITIK 1
7 2
3
6 4
5 5

BarIs
6
4
7
3 8
LUASAN
2 9
10
1
GARIS 11
0 1 2 3 4 5 6 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
7
Kolom
DATA VEKTOR DATA RASTER

Data vektor , obyek titik, garis dan luasan dibangun dari pasangan
koordinat X dan Y
Data raster, semua obyek dibangun dengan suatu matrik nilai kolom
dan baris 85
HUBUNGAN ANTARA DATA SPASIAL
DAN ATRIBUT

ID Area Perime- Kode Jenis


PETA (m2) ter (m) Tnh

4 435 880 21
9 210 580 25

11 628 1140 21

21 252 650 15

Layer peta jenis tanah


Kode Jenis Nama pH ……….
Tnh
15 Tanah 6.5 ……
hitam
21 Tanah 6.0 ……
coklat
25 Tanah 5.0 ……
merah 86
Aplikasi SIG

87
Kueri Database

Misalnya pada layer jenis tanah, untuk memilih suatu objek melalui
pernyataan logika dengan menggunakan Structured Query Language
(SQL)
Pilih jenis tanah Latosol :
Pernyataan SQL adalah :
Select Soil.Jenis-Tanah
From Soil
Where (((Soil.Jenis-Tanah)=“Latosol"))

Pilih jenis tanah grumusol :


Pernyataan SQL adalah :
Select Soil.Jenis-Tanah
From Soil
Where (((Soil.Jenis-Tanah)=“Grumusol"))

88
MENGUKUR JARAK

Berapa jarak dari lokasi


industri ke tempat
pembuangan limbah
17 km
17 km

Pembuangan limbah
Industri

Perumahan
Sungai

Sekolahan
Jalan

89
BUFFER
100 m

Tentukan lokasi 100 meter


sebagai daerah sempadan
sungai

Pembuangan limbah
Industri
Perumahan
Sungai
Sekolahan
Jalan

90
Konsep Dasar
• SIG dibangun dengan komponen
data spasial dan non spasial
(atribut)

• Data atribut merupakan penjelasan


atau keterangan deskriptif data
spasial

• Data atau informasi spasial disusun


per layer (coverage)

• Setiap layer berisi data/informasi


satu klasifikasi obyek.

• Setiap layer bisa digabung satu


sama lain, dimana layer turunan
merupakan hasil dari penggabungan
tersebut 91
PERTANYAAN YANG BISA DIJAWAB SIG
(ilustrasi)

• Apa ? Lahan kosong yang belum


dimanfaatkan
1990
• Dimana ? Pada koordinat X,Y atau (φ,λ) ….
• Apa yang Lahan kosong (1990) berubah
berubah ? 2000 menjadi semak belukar (2000)

• Data apa yang Dekat dengan sungai dan


berhubungan ? merupakan daerah resapan air
serta bagian dari sistem DAS

DAS

• Bagaimana jika Sangat beresiko, karena dapat


dibangun perumahan ? menimbulkan banjir
• ……………… ? ……………………………
92
………………………
LOKASI GEOGRAFIS ?
Adalah kedudukan semua jenis data spasial
kebumian yang posisinya ditentukan dengan pasti
di atas permukaan bumi (kemudian disebut
dengan data GEOSPASIAL)

Posisi obyek di permukaan bumi


diukur dengan Derajat lintang
dan bujur (φ,λ)

Lokasi obyek
pada peta diukur
dengan koordinat
X dan Y 93
MENGAPA SIG ?
Karena :
• Sebagian besar data/informasi mempunyai kaitan
dengan lokasi geografis
• SIG mampu memadukan data spasial dan non-
spasial
• SIG dapat memvisualisasikan bentuk, ukuran, pola,
dampak dan lain-lain
• SIG mampu melakukan analisis
• SIG mampu melakukan sharing information
94
MENGAPA KITA TIDAK MEMAKAI
PETA ANALOG SAJA?
+
Karena peta analog mempunyai banyak
keterbatasan untuk menjawab pertanyaan di atas.
Sebaliknya, SIG lebih daripada hanya peta digital
saja.

95
PERBANDINGAN BEBAN KERJA SIG DAN PETA ANALOG

Beban kerja SIG Peta analog


Penyimpanan Data Sudah standar (baku) dan Skala berbeda pada
terpadu standar yang berbeda
Pemanggilan Data Base Dijital Cari dan Cek manual dari
peta analog atau tabel
Pemutakhiran Lebih cepat, karena sudah Cara Manual
dalam database komputer
Tumpang susun/ Dilakukan secara otomatis Kurang teliti, Mahal dan
overlay & Sistematis oleh komputer Makan Waktu

Analisis Spasial Sangat Cepat Memakan Waktu dan


Energi ekstra
Display Mudah, Murah dan Cepat Memakan waktu, Komplek
dan Mahal
96
OVERLAY

B C
INPUT 1 Dalam overlay layer vektor,
A D kenampakan obyek dan atributnya
digabung menjadi satu dan
+ menghasilkan layer komposit
1 Beberapa operasi logika digunakan
INPUT 2 2
untuk memilih suatu area
3
berdasarkan parameter. Pada
contoh di sebelah kiri, merupakan
penggabungan secara keseluruhan
poligon-poligon pada input 1 dan
OUTPUT
input 2

97
ANALISA DATA DALAM
SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS
DATA ANALISA SPASIAL INFORMASI
GEOGRAFI
Jalan

Aplikasi
Hidrologi Bencana
Alam
Informasi Bencana
Garis pantai

Aplikasi
Batas admin Lingkungan
Hidup

Geologi Informasi Lingkungan Hidup

Aplikasi
Land use
Tata
Ruang
Penduduk
Informasi Tata Ruang

Tema lain Aplikasi Informasi


lain lain 98
MANFAAT SIG

 Data spasial bergeoreferensi


 Proses analisis dapat dilakukan dengan cepat
dan akurat
 Sebagai DSS (Decision Support System)
 Data tekstual (atribut) dan data grafis
terintegrasi
 Dan lain-lain

99
100
Lembaga Pemerintah yang
Mengelola Data Inderaja
• Sebutkan lembaga apa saja yg
mengelola data Inderaja
• Payung hukum pembentukaan
lembaga tersebut (UU nya)
• Tujuan dibentuknya lembaga
tsb
• Tugas lembaga
• Produk yang dihasilkan
• Wilayah kerjanya di Indonesia 101

Anda mungkin juga menyukai