Anda di halaman 1dari 22

DASAR-DASAR

FISIOLOGI TUMBUHAN

Dr. Kartika, S.P.


DEFINISI:

Ilmu yang mempelajari fungsi tumbuhan; apa yang terjadi


di dalam tubuh tumbuhan pada tingkat molekur dan
selulluer yang menyebabkan tumbuhan tersebut dapat
hidup.
SEL DAN AIR
SEL
‘cella’ = ‘ruang kecil’

STRUKTURAL FUNGSIONAL

Sel berfungsi untuk


Sel merupakan satuan menjalankan fungsi
terkecil makhluk hidup kehidupan dan membentuk
organisme.

 Sel berkembang biak dengan cara membelah diri (mitosis).


 Sel mengandung materi genetik yaitu materi penentu sifat-sifat makhluk hidup
EMPAT TEORI SEL

• Sel adalah satuan struktur dari makhluk hidup artinya setiap


makhluk hidup tubuhnya terdiri dari sel-sel.
• Sel adalah satuan fungsi dari makhluk hidup, artinya aktivitas
mahkluk hidup sebagai kesatuan. Aktivitas tersebut merupakan
interaksi sel-sel sebagai satuan yang berdiri sendiri.
• Sel timbul hanya dari sel yang telah ada melalui pembelahan sel.
• Sel mengandung zat-zat untuk sifat keturunan yang pada waktu
pembelahan sel diwariskan dari sel induk kepada keturunannya.
Sel tumbuhan

http://sun.menloschool.org/~cweaver/cells/
1. DINDING SEL

• Bagian terluar sel


• Tersusun atas polisakarida
(terdiri atas selulosa,
hemiselulosa & pektin)
DINDING SEL
• Mempertahankan/menentukan bentuk
sel.
• Mendukung dan memberi kekuatan
secara mekanik.
• Mencegah membran sel pecah dalam
medium hipotonik atau tekanan turgor.
• Mengontrol laju dan arah
pertumbuhan sel serta mengatur isi
sel.
• Memberi perlindungan fisik dari
serangan serangga dan pathogen.
• Penyimpanan karbohidrat.
2. PROTOPLASMA

Isi sel, tidak termasuk dinding sel

SITOPLASMA NUKLEUS

BAHAN
VAKUOLA
ENERGESIK
MEMBRAN PLASMA

• Pelindung bagi sel agar isi sel tidak keluar


• Pengatur pertukaran zat yang keluar masuk ke dalam sel
• Melakukan seleksi terhadap zat yang boleh keluar dan
masuk dari dalam atau luar sel (selektif permeable)
• Tersusun atas Karbohidrat, protein, dan lemak
MEMBRAN PLASMA
VIDEO MEMBRAN PLASMA
SITOPLASMA
• Tempat penyimpanan bahan-
bahan kimia, seperti enzim-
enzim, ion-ion, gula, lemak, dan
protein.
• Berlangsung kegiatan
pembongkaran dan penyusunan
zat-zat melalui reaksi kimia.
• Pertukaran zat agar metabolisme
berlangsung dengan baik.
RETIKULUM ENDOPLASMA
• Berhubungan dengan
membran nukeus
• Berfungsi sebagai sistem
delivery internal sel
• Dua tipe yaitu:
ER kasar: ditempeli oleh
ribosom tempat sintesis
protein
ER halus: tidak ada ribosom,
berfungsi membuat lipid
GOLGI APPARATUS

• Berfungsi menyimpan
dan memodifikasi serta
mengepak protein
• Membentuk lisosom
MITOKONDRIA

• Tempat produksi energi:


Respirasi seluler terjadi
di mitokondria untuk
menghasilkan energi
yang digunakan sel
• Memiliki membran
ganda
• Memiliki DNA sendiri
PLASTIDA
• KROMOPLAS
Mengandung pigmen merah,
jingga, kuning. Ex: apel, tomat
• LEUKOPLAS
Tidak mengandung warna
• AMILOPLAS
Mengandung amilum
• KLOROPLAS
Mengandung klorofil
PLASTIDA: CHLOROPLAST

• Terdapat hanya pada sel


tanaman
• Mengandung pigmen hijau
chlorophyll
• Tempat produksi makanan
(glucose)
• Dilindungi oleh membran
ganda

Grana : tempat terjadi eaksi terang fotosintesis


Stroma : tempat terjadi reaksi gelap fotosintesis
RIBOSOM

• Tempat sintesis protein


• Ditemukan berikatan
dengan ER kasar atau
berada bebas di sitosol.
• Diproduksi di bagian
nukelus yaitu nukleolus
NUKLEUS

• Pusat kontrol sel : mengendalikan


metabolisme sel
• Menyimpan informasi genetika
berupa DNA
• Tempat penggandaan DNA
VACUOLA

• Kantong yang berisi cairan,


pada tumbuhan berfungsi
sebagai pengatur tekanan
turgor
• Tempat penyimpanan air,
makanan, enzim, pigmen
AIR

PATI PROTEIN LEMAK

Anda mungkin juga menyukai