Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
KEJANG DEMAM
OLEH : khuswatun hasanah
Status Epileptikus
KONDISI EMERGENSI !!!
Klasifikasi Kriptogenik
Lain-lain
Etiologi Status Epileptikus
Non Konvulsiv tanpa
koma
EEG
Etiologi
Perubahan perilaku dan atau mental yang berhubungan dengan
Status epileptikus non- konvulsi
cetusan epileptiform pada EEG.
PEMERIKSAAN PENUNJANG
a. Gangguan gerak
SE konvulsiv b. Kelainan struktural
c. Gangguan psikiatrik
a. Ensefalopati akut
b. Gangguan psikiatrik
c. Gangguan tidur
SE non-konvulsiv d. Sinkop
e. Penyakit vaskular
f. Trauma kepala
DIAGNOSIS BANDING
Algoritma tatalaksana status
epileptikus konvulsiv
Pilih salah satu:
Diazepam 10 mg IV
Lorazepam 4 mg IV
Bangkitan berlanjut
Dapat diulang :
Atau berikan salah satu :
Asam valproat IV 25-45 mg/kg (6 mg/kg pe menit_)*
Fenobarbital IV 20 mg/kgbb (50 mg/kgbb per menit), dengan observasi ketat
SE LENA TIPIKAL
Diazepam 10 mg IV atau Lorazepam 4 mg IV
Bangkitan berlanjut
Dapat diulang :
Atau tambahkan salah satu :
Fenitoin IV (15-18 mg/kgbb)
Asam valproat IV 25-45 mh/kgbb*
Bangkitan berlanjut
SE PARSIAL KOMPLEKS
Algoritma tata laksana status epileptokus
refrakter
Algoritma tata laksana
status epileptokus
neonatus
Algoritma tata laksana
status epileptokus
konvulsiv
KEJANG DEMAM
• Kejang demam adalah kejang yang terjadi pada anak-anak 6 bulan sampai 5
tahun dengan demam lebih dari 38°C, yang tidak memiliki bukti penyebab
intracranial (mis, infeksi, trauma kepala, dan epilepsy), penyebab kejang lain
(mis ketidakseimbangan elektrolit, hipoglikemia, penggunaan obat atau drug
withdrawal), atau riwayat kejang afebris.
Kejang Demam Unit Kerja Koordinasi Neurologi Ikatan Dokter Anak Indonesia.
Rekomendasi Penatalaksanaan Kejang Demam. IDAI. 2016.
• Gangguan neurologis paling umum pada kelompok usia anak-anak dan terjadi
pada 25% anak
• Insidens 2-5 % anak-anak antara 6 bulan-5 tahun di Amerika Serikat
• Pada penelitian kohort, 2-7% kejang demam mengalami kejang tanpa demam
atau epilepsy di kemudian hari
• Anak dengan kejang demam 25-40% mempunyai riwayat keluarga dengan
kejang demam
Epidemiologi
Ismet, Kejang Demam. J Kesehatan Melayu. 2017;1(1):41-44.
Perbedaan kejang dan bukan
kejang
Ismet, Kejang Demam. J Kesehatan Melayu. 2017;1(1):41-44.
• Riwayat kejang demam pada keluarga
• Problem saat neonates
• Perkembangan terlambat
• Anak dalam perawatan khusus
• Kadar natrium serum yang rendah
• Temperatur tubuh yang tinggi
Pertama
Ismet, Kejang Demam. J Kesehatan Melayu. 2017;1(1):41-44.
• Adanya riwayat kejang demam dalam keluarga
• Usia < 12 bulan
• Temperatur yang rendah saat kejang dan cepatnya kejang setelah demam
• Nb : bila seluruh fx.resiko ada, kemungkinan 80% terjadi kejang demam
berulang. Bila hanya 1 factor resiko, kemungkinan terjadi kejang 10-20%.
Unit Kerja Koordinasi Neurologi Ikatan Dokter Anak Indonesia. Rekomendasi Penatalaksanaan Kejang Demam.
IDAI. 2016.
• Pemeriksaan laboratorium tdk dikerjakan secara rutin
• Pemeriksaan lab yg dapat dikerjakan : darah perifer, elektrolit dan
gula darah
• Pungsi lumbal u/menyingkirkan atau menegakkan diagnosis
meningitis
• EEG tidak direkomendasikan pada kejang demam sederhana
• Pencitraan (CT-Scan atau MRI) dilakukan bila ada kelainan
neurologic fokal yg menetap (hemiparesis), paresis nervus VI,
papiledema
Pemeriksaan Penunjang
Unit Kerja Koordinasi Neurologi Ikatan Dokter Anak Indonesia. Rekomendasi Penatalaksanaan Kejang Demam.
IDAI. 2016.
Diagnosis Banding
Laino D, Mencaroni E, Esposito S. Management of Pediatric Febrile Seizures. Int. J. Environ. Res. Publ
Health 2018, 15, 2232; doi:10.3390/ijerph15102232
Tatalaksana
Unit Kerja Koordinasi Neurologi Ikatan Dokter Anak Indonesia. Rekomendasi Penatalaksanaan Status Epileptikus. IDAI. 2016.
• Prognosisnya baik dan bisa sembuh sendiri
• Biasanya bisa sembuh pada usia 6 tahun
• Sekitar 1/3 dari anak-anak yg mengalami kejang demam akan
memiliki kekambuhan selama masa kanak-kanak, tetapi kurang dari
10% akan memiliki ≥ 3 kekambuhan
• Sekitar 75 % dari kekambuhan akan terjadi dlm 1 tahun dan 90%
akan terjadi dalam 2 tahun
Prognosis
Leung Alexander KC, Hon KL, Leung Theresa NH. Febrile seizure : on overview. Drugs In Context
2018;7:212536. DOI: 10.7573/dlc.212536.