Anda di halaman 1dari 14

Progres T2

Latar Belakang
Penjelasan mengenai vinasse dan potensi vinasse
◦ Data produksi limbah vinasse di Indonesia pada berbagai pabrik bietanol
(40.000 kL/tahun etanol menghasilkan 8-20 L/L etanol)

Komponen biogas
Sifat fisis dan sifat kimia CH4 dan H2
◦ Gambar senyawa
◦ Delta H pembakaran
◦ Densitas, titik didih, bau, warna
I. Pemilihan Proses
Macam-macam proses
◦ Anaerobic digestion
◦ Gasifikasi
◦ Pirolisis

Mesophylic atau Thermophylic


◦ Penjelasan proses (terkait kondisi operasi)
◦ Kelebihan kekurangan

Pemilihan reaktor
Pemilihan imobilisasi
II. Market Analysis
Kebutuhan listrik di Indonesia
Harga listrik (harga jual ke masyarakat & indusri, biaya produksi)
Sumber energi listrik di Indonesia (bahan baku)
Penggunaan biogas sebagai energi alternatif
Pabrik biogas di Indonesia
Produksi limbah vinasse
Penentuan kapasitas pabrik
Kebutuhan Listrik di Indonesia
Tarif Listrik
Sumber Energi
Pabrik Biogas di Indonesia
PT. Inti Indosawit Tungkal Ulu, 2,2 MW
Subur Jambi, Riau

PLT Biogas POME Riau 700-1000 kW


Pabrik Bioetanol di Indonesia
Produksi Vinasse PT. Molindo Raya dan
PT. Energi Agro Nusantara
Rasio Vinasse, L Vinasse (PT. EAN,
Vinasse (PT. MR) Total
vinasse/L etanol kL/hari)
8 727.27 242.42 969.70
9 818.18 272.73 1090.91
10 909.09 303.03 1212.12
11 1000.00 333.33 1333.33
12 1090.91 363.64 1454.55
13 1181.82 393.94 1575.76
14 1272.73 424.24 1696.97
15 1363.64 454.55 1818.18
16 1454.55 484.85 1939.39
17 1545.45 515.15 2060.61
18 1636.36 545.45 2181.82
19 1727.27 575.76 2303.03
20 1818.18 606.06 2424.24
Penentuan Kapasitas Pabrik
Data perkiraan produksi biogas diketahui
14.23 m^3 CH4 dihasilkan dari 1 m^3
Kapasitas vinasse diketahui
III. Lokasi Pabrik
Pemilihan lokasi
◦ Detail lokasi : letak astronomis, luas wilayah, tipe tanah, gambar peta, batas daerah
◦ Lokasi sementara : di Mojokerto dekat Pabrik Energi Agro Nusantara
Pertimbangan pemilihan lokasi
◦ Daerah pemasaran
◦ Ketersediaan bahan baku
◦ Ketersediaan utilitas
◦ Ketersediaan tenaga kerja
◦ Transportasi
◦ Ketersediaan lahan
◦ Pengaruh lingkungan
◦ Iklim
◦ Sosial budaya
Data yang belum diperoleh
Data kinetika reaksi (belum nyari)  dari penelitian
Data sifat fisis vinasse

Anda mungkin juga menyukai