Anda di halaman 1dari 8

KW - SPM

PROMOSI KESEHATAN

Oleh:
Abdul Fuad Helmi, S. KM
TINDAK LANJUT
KEBIJAKAN NASIONAL PROMKES:

SKB MENKES – MENDAGRI


TTG
PEDOMAN PENYELENGGARAAN
PROMOSI KESEHATAN DAERAH
Kewenangan Wajib dan Standar Pelayanan
Minimal (KW-SPM)

 KW Daerah adalah Kewenangan yg harus dilaksanakan oleh


daerah, ditetapkan untuk menjamin pelayanan dasar, menjadi
prioritas Pemerintah Daerah dan memenuhi komitmen
nasional dan internasional
 KW bidang kesehatan merupakan pelayanan yg mendapat
prioritas tinggi, berorientasi pada output yg langsung
dirasakan oleh masyarakat, terukur terus menerus dan laik
(feasible) untuk dikerjakan
 SPM merupakan standar dengan batas-batas tertentu untuk
mengukur kinerja penyelenggaraan KW Daerah, yg berkaitan
dengan pelayanan dasar kepada masyarakat
Indikator SPM Promosi Kesehatan

 Rumah Tangga Sehat 65 %


 Bayi yang mendapat ASI ekslusif 80 %
 Desa dengan garam beryodium yang
baik 90 %
 Posyandu Purnama 40 %
Indikator Rumah Tangga Sehat (1)

 Pertolongan persalinan oleh tenaga


kesehatan
 Balita diberi ASI ekslusif
 Mempunyai jaminan pemeliharaan
kesehatan
 Tidak merokok
 Melakukan aktivitas fisik setiap hari
Indikator Rumah Tangga Sehat (2)

 Makan sayur dan buah setiap hari


 Tersedia air bersih
 Tersedianya jamban
 Kesesuaian luas lantai dengan jumlah
penghuni
 Lantai rumah bukan dari tanah
Contoh
Keberhasilan Promosi Kesehatan

 Peningkatan Citra Posyandu


 Penyuluhan HIV/AIDS dalam bahasa 5 Agama
 Gerakan Jumat Bersih
 Penggerakan Masyarakat dalam PIN
 Kampanye GAKY
 Gerakan Suami Siaga
 Peningkatan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat 5 Tatanan
 Save community
 Promosi Buku KIA
 Pengembangan Kawasan Tanpa Rokok
 Kampanye Gaya Hidup Sehat

Anda mungkin juga menyukai