Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
Oleh :
-
-
-
-
-
-
-
-
Apa Itu Kode Etik Arsiparis ?
2
KODE ETIK ARSIPARIS DI LUAR NEGERI
Tentang Arsip dan Kerja Arsiparis : Profesi arsip muncul
dari pertumbuhan profesi historis pada akhir abad ke-19 dan
munculnya bersamaan dengan perhatian untuk memelihara sumber-
sumber sejarah. Lonjakan pertumbuhan lain terjadi pada tahun
1930-an dengan pembentukan Arsip Nasional dan penciptaan
Serikat Arsiparis Amerika (Cox & O’Toole, 2006). Ada juga
peningkatan minat pengarsipan di bidang perpustakaan, terutama di
bidang preservasi dan konservasi.
Tonggak Sejarah Kode Etik Kearsipan : Kode formal pertama etika profesi arasiparis, “The Archivist’s
Code” dikembangkan oleh Arsip Nasional untuk digunakan dalam Program Pelatihan Inservis Arsip Nasional dan
dicetak dalam American Archivist pada tahun 1955 (Horn, De, 1989). Kode formal ini disajikan sebagai pedoman
tertulis khusus bagi para arsiparis di Amerika Serikat selama bertahun-tahun. Horn menunjukkan sejumlah
kelemahan dalam The Archivist’s Code, misalnya bahwa kode etik profesi bukan merupakan kumpulan
persyaratan moral atau hukum, melainkan objek bernada khotbah, yang dimulai dengan pernyataan pengantar
bahwa “arsiparis memiliki kewajiban moral untuk masyarakat”
3
Apa Manfaat Kode Etik Arsiparis ?
4
BERBAGAI KODE ETIK KEARSIPAN DI LUAR NEGERI
Arsiparis adalah penjaga dokumen historis dalam repositori. Dalam rangka untuk merawat dan melindungi
bahan-bahan sejarah, seorang arsiparis harus mengikuti serangkaian kode etik tertentu,
Pertama, mengamankan, dalam arti Kedua, penilaian, dalam arti memilih materi-
menentukan bagaimana materi-materi materi untuk dipertahankan merupakan bagian
disimpan dapat memperpanjang jangka hidup penting dari pekerjaan seorang arsiparis. Karena
itemnya dalam arsip, dan menyediakan tidak semua arsip dapat disimpan selamanya,
lingkungan yang aman untuk bahan sejarah maka arsiparis ditugaskan bertanggung jawab
dengan memastikan bahwa mereka dilindungi untuk menentukan arsip yang akan
dari kebakaran, kerusakan, pencurian dan dipertahankan
bencana lainnya.
5
“
Beberapa kode etik telah dirumuskan oleh asosiasi arsiparis sebagai cara
berharga untuk mendapatkan wawasan atas persepsi asosiasi profesi
tentang peran etika,dan inilah 5 kode etik yang dipilih untuk analisis dan
perbandingan asosiasi :
6
Kode Etik Arsiparis Indonesia
7
Asosiasi Arsiparis Indonesia
Keanggotaan Kepengurusan
8
Sesuai dengan Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Asosiasi
Arsiparis Indonesia, maka Pengurus Nasional menyusun Kode Etik Arsiparis
Indonesia dengan latar belakang sebagai berikut:
▰ Bahwa Kode Etik Arsiparis Indonesia ini bertujuan untuk memberikan arah,
kewenangan dan tanggungjawab Arsiparis Indonesia dalam melaksanakan tugas
profesi sesuai Anggaran Dasar Asosiasi Arsiparis Indonesia, maka perlu disusun Kode
Etik Arsiparis Indonesia;
9
Dari latar belakang dan landasan hukum tersebut, maka dalam keputusan
Hasil Musyawarah Perumusan dan Pembahasan Kode Etik Asosiasi
Arsiparis Indonesia menghasilkan 3 (tiga) buah pasal, dan 5 (lima) Kode Etik
seperti tersebut di bawah ini:
Pasal 1 Kode Etik Asosiasi Arsiparis Indonesia digunakan sebagai standar moralitas
bagi Arsiparis Indonesia dalam menjalankan tugas, kewenangan dan tanggungjawab
profesi kearsipan.
10
Pasal 2 Kode Etik Asosiasi Arsiparis Indonesia adalah sebagai berikut:
2. Arsiparis Indonesia setia dan taat kepada Pancasila dan Undang-undang Dasar 1945
Pasal 3 Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan (28 Oktober 2009)
11
Tugas dan Fungsi Arsiparis
Jabatan arsiparis terdiri dari jabatan arsiparis ahli dan arsiparis terampil.
12
• Ketatalaksanaan kearsipan
• Pembuatan petunjuk kearsipan
Tugas pokok arsiparis • Pengolahan arsip
adalah melakukan • Penyimpanan arsip
• Konservasi arsip
kegiatan pengelolaan • Layanan kearsipan
arsip dan pembinaan • Publikasi kearsipan
kearsipan yang meliputi: • Pengkajian dan pengembangan kearsipan
• Pembinaan dan pengawasan kearsipan.
.
13
THANKS !😉
Any Questions ?
14