Anda di halaman 1dari 5

REMPAH-REMPAH

PENGOBATAN LOKAL
Batang dan akar pohon pepaya

• Batang dan akar dari pohon


pepaya dipercaya dapat
digunakan sebagai obat terapi
penyakit malaria (pengobatan
tradisional pada masyarakat
Tidung kota Tarakan). Adapun
cara pengolahannya, yaitu :
- Bersihkan batang dan akar
pohon papaya

(Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Kesehatan, vol 16 No


1, April 2018 hal.36)
Batang dan akar pohon pepaya
- Rebus dengan air secukupnya
(± 400 cc) sampai mendidih
- Dinginkan air rebusan tersebut
lalu diminum.
Jahe dan bawang dayak
• Jahe dan bawang dayak
dipercaya mampu mengatasi
batuk berlendir atau yang
dikenal dengan ISPA. Adapun
cara pengolahannya, antara
lain ;
- 2 ruas buku jari jahe ditumbuk
sampai halus
- Saring dan rebus
- Campurkan dengan bawang
dayak secukupnya
Jahe dan bawang dayak
- Tambahkan gula merah dan air
(±250 cc)
- Rebus sampai mendidih

Ramuan ini dapat diminum dua kali


dalam sehari. Pengobatan tradisional
ini tidak memiliki kontradiksi.

(Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Kesehatan, vol 16 No


1, April 2018 hal.35)

Anda mungkin juga menyukai