Anda di halaman 1dari 12

ALAT-ALAT BERAT

David Surachmat
325150183
Sejarah Alat-Alat Berat

• Penggunaan alat berat telah dilakukan sejak aman Romawi. Vitruvius dalam bukunya De architectura tercatat
menggunakan derek sederhana.
• Dari abad 19 hingga awal abad ke 20 alat-alat berat masih ditarik oleh tenaga manusia ataupun hewan.
• Sekitar pertengahan abad ke 20 barulah bermunculan
mesin bertenaga uap yang difungsikan untuk menarik
alat-alat berat.
• Dari mesin bertenaga uap akhirnya ditemukanlah
mesin diesel yang menggantikan mesin uap.
Time Line

Vitruvius tercatat menggunakan derek sederhana

Abad 19-20 Abad 20 Jaman sekarang


Pengertian Alat-alat berat
• Alat-alat berat (yang sering dikenal di dalam ilmu Teknik Sipil) merupakan
alat yang digunakan untuk membantu manusia dalam melakukan pekerjaan
pembangunan suatu struktur bangunan. Alat berat merupakan faktor pentingd
idalam proyek, terutama proyek-proyek konstruksi maupun pertambangan dan kegiatan
lainnya dengan skala yang besar (Rostiyanti 2009)
• Tujuan dari penggunaan alat-alat berat tersebut adalah untuk memudahkan
manusia dalam mengerjakan pekerjaannya, sehingga hasil yang diharapkan
dapat tercapai dengan lebih mudah dengan waktu yang relatif lebih singkat.
Definisi Alat Berat
• Alat berat adalah mesin berukuran besar yang didesain untuk melaksanakan
fungsi konstruksi seperti pengerjaan tanah (earthworking) dan memindahkan
bahan bangunan. Alat berat umumnya terdiri atas lima komponen,
yaitu implemen, alat traksi, struktur, sumber tenaga dan transmisinya (power
train), serta sistem kendali.
• Definisi alat berat tidak hanya pada pekerjaan konstruksi. Dalam pertanian,
truk pengangkut, traktor dan sebagainya juga disebut sebagat alat berat.
Video Alat-alat berat
Referensi
• https://www.youtube.com/watch?v=pBAVfqsMl4M
• https://rengkodriders.wordpress.com/2011/11/09/macam-macam-alat-
berat-dan-fungsinya/
• https://en.wikipedia.org/wiki/Traction_engine
• https://en.wikipedia.org/wiki/Traction_engine
• http://teraszaman.blogspot.co.id/2011/03/steam-roller-satu-lagi-warisan-
abad-uap.html
Pemindahan Tanah
Mekanis
David Surachmat
325150183
Sejarah Pemindahan Tanah Mekanis

• Pada awalnya pemindahan tanah menggunakan tenaga manusia dengan


menggunakan hewan sebagai alat transportasi
• Seiring berjalannya waktu beralih ke mesin uap dan sekarang menggunakan
mesin diesel.
Pengertian dan Definisi Pemindahan Tanah
Mekanis
• Secara Harfiah pemindahan tanah mekanis berarti proses memindahkan
tanah dengan menggunakan peralatan mekanis, peralatan mekanis ini disebut
juga Alat-alat Berat.
• Dapat disimpulkan pemindahan tanah mekanis berarti segala macam
pekerjaan yang berhubungan dengan penggalian, pemuatan, pengangkutan,
penimbunan, perataan dan pemadatan tanah atau batuan dengan alat-alat
mekanis(alat-alat berat/besar) disebut Pemindahan Tanah Mekanis.
Video Pemindahan Tanah Mekanis
Referensi
• https://laporantekniksipil.wordpress.com/2012/07/18/buku-alat-berat-
pemindahan-tanah-mekanis/
• http://thecivengone.blogspot.co.id/2015/05/pemindahan-tanah-mekanis-
ptm-atau-alat.html
• https://www.youtube.com/watch?v=bqArr-eZ4KY

Anda mungkin juga menyukai