Anda di halaman 1dari 9

Probabilitas Umum dan

Bersyarat
Probabilitas
Definisi  Peluang kemungkinan terjadinya sebuah peristiwa yang akan
terjadi di masa mendatang.Probabilitas dinyatakan antara 0 sampai 1
atau dalam presentase.

0  pasti tidak terjadi


1  pasti terjadi
Probabilitas umum/tidak bersyarat (definisi)

• Probabilitas beberapa kejadian yang tidak saling memengaruhi satu


sama lain

• P (A ∩ B) = P(A) x P(B)  saling bebas/independen


• P (A ∪ B) = P(A) + P(B)  munculnya a atau b
Probabilitas umum/tidak bersyarat (contoh)

1. Berapa peluang munculnya sisi angka (A) pada lemparan pertama


lalu mendapat sisi gambar (G) pada lemparan kedua dari sebuah
koin?

2. Berapa peluang munculnya 1 bola biru atau merah di dalam sebuah


keranjang berisi 3 bola biru, 2 hijau dan 5 merah dari 1 kali
pengambilan bola?
Probabilitas umum/tidak bersyarat (penyelesaian)
1. P (A ∩ G) = P(A) x P(G)
0,5 x 0,5 = 0,25 (25%)

2. P (B ∪ M) = P(B) + P(M)
Probabilitas bersyarat (definisi)
• Probabilitas bersyarat terjadi jika peristiwa yang satu memengaruhi
atau merupakan syarat terjadinya peristiwa lain

• P (A ∩ B) = P(A) x P(B/A)
P(B/A)  Probabilitas A akan terjadi jika B telah terjadi

• P (A ∩ B) = P(B) x P(A/B)
P(A/B)  Probabilitas B akan terjadi jika A telah terjadi
Probabilitas bersyarat (contoh)
Dua buah tas berisi sejumlah bola. Tas pertama berisi 4 bola putih dan
2 bola hitam. Tas kedua berisi 3 bola putih dan 5 bola hitam. Jika
sebuah bola diambil dari masing-masing tas tersebut, hitunglah
probabilitasnya bahwa:

1. Keduanya bola putih


2. Keduanya bola hitam
Probabilitas bersyarat (penyelesaian)
1. A1 (terambilnya bola putih dari tas pertama)
A2 (terambilnya bola putih di tas kedua)
maka : P(A1∩A2) = P(A1) x P(A2/A1) = 4/6 X 3/8 = 1/4

1 2

2. A1 (terambilnya bola hitam di tas 1)


A2 (terambilnya bola hitam di tas 2)
maka: P(A1∩A2) = P(A1) x P(A2/A1) = 2/6 x 5/8 = 10/48 = 5/24
Daftar Pustaka
Otaya, L.G. 2016. Probabilitas bersyarat, indepedensi dan teorema
bayes dalam menentukan peluang terjadinya suatu peristiwa.
Tabdir, 4(1): 68-78.

www.idomaths.com/id/peluang3.php

Anda mungkin juga menyukai