Anda di halaman 1dari 18

RESUME JURNAL EHR

Anggun Yulia Putri


G41170158
GOLA
JUDUL JURNAL

1. APLIKASI SISTEM PAKAR DETEKSIDINI PADA PENYAKIT


TUBERKULOSIS
2. IMPLEMENTASI CASE BASE REASONING PADA SISTEM PAKAR
DALAM MENENTUKAN JENIS GANGGUAN KEJIWAAN.
3. PEMBUATAN SISTEM PAKAR BERBASIS WEB UNTUK
MENDIAGNOSA PENYAKITANAK

2
RESUME JURNAL 1

3

APLIKASI SISTEM PAKAR DETEKSI DINI
PADA PENYAKIT TUBERKULOSIS

4
Masalah

◍ Perancangan aplikasi ini dibuat dengan bahasa pemograman Borland


Delphi Versi 10 dan database Microsoft Access 2003. Melalui
aplikasi ini, pengguna dapat melakukan konsultasi dengan sistem
layaknya berkonsultasi dengan seorang pakar untuk mendeteksi
gejala yang terjadi pada pengguna serta menemukan solusi atas
permasalahan yang dihadapi.

◍ Tujuan dilakukan penelitian ini untuk merancang aplikasi sistem


pakar untuk melakukan deteksi dini penyakit TBC yang dapat
digunakan untuk membantu dokter memberikan penyuluhan kepada
masyarakat tentang bahaya yang ditimbulkan penyakit TBC.

5
METODE

◍ Dalam pengembangan sistem


pakar, akan digunakan
A. Penilaian (Assessment)
pendekatan konvensional dengan B. Akuisisi Pengetahuan
metode Expert System
Development Life Cycle (ESDLC) C. Desain
dari Durkin (1994). Tahap-tahap
yang harus dilakukan pada
D. Pengujian
metode ESDLC dari Durkin (1994) E. Dokumentasi
sebagai berikut :
F. Pemeliharaan

6
HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Representasi Pengetahuan
B. Diagram Konteks
C. DFD Level 0 Sistem Pakar Deteksi Dini Penyakit TBC pada
Dewasa
D. ERD (Entity Relationship Diagram)
E. Struktur Menu Program

7
RESUME JURNAL 2

8

IMPLEMENTASI CASE BASE REASONING
PADA SISTEM PAKAR DALAM
MENENTUKAN JENIS GANGGUAN
KEJIWAAN

9
Masalah

◍ Seiring berjalannya waktu, masalah membuat tingkat emosional


manusia semakin tidak stabil dan secara otomatis banyak yang
terganggu kejiwaannya. Sedangkan untuk saat ini, pengetahuan
tentang penyakit gangguan kejiwaan masih sangat kurang.
Disamping itu para ahli di bidang gangguan kejiwaaan masih
sangat sulit ditemukan, terlebih di daerah-daerah yang susah
dijangkau.
◍ Untuk itu perlu adanya suatu sistem yang bisa membantu
paramedis dalam menangani dan mencari solusi dari penyakit
gangguan kejiwaan tersebut. Sistem ini dibuat berdasarkan
pengetahuan seorang pakar yang ahli di bidangnya. Subjek
pada penelitian ini adalah aplikasi sistem pakar dalam
menentukan jenis gangguan kejiwaan.

10
Metode

Metode penelusuran faktanya menggunakan


penalaran berbasis kasus (case base reasoning)
dan metode kepastiannya menggunakan certainty
factor. Perancangan sistem dan perangkat lunak
ini meliputi Analisis Data, Diagram Alir Data,
Entity Relationship Diagram, Mapping Table,
dan perancangan interface. Implementasi sistem
dan pengujian unit dilakukan dengan
menggunakan Visual Basic.

11
HASIL DAN PEMBAHASAN

◍ Analisis dan Kebutuhan Sistem


Data yang telah terkumpul akan diidentifikasi sesuai dengan kebutuhan,
dan akan dikomputerisasikan sesuai dengan gejala awal untuk
mendiagnosa penyakit gangguan kejiwaan dengan metode forward chaining
◍ Representasi Pengetahuan
◍ Perancangan Sistem
Tahapan ini meliputi pemodelan proses, terdiri dari diagram konteks dan
diagram alir data. Sedangkan pemodelan datanya terdiri Entity
Relationship Diagram (ERD), mapping table serta rancangan tabel
◍ Implementasi
Sistem ini diimplementasikan dengan menggunakan bahasa pemrograman Visual
Basic 6.0 dan Microsoft Office Access 2003 sebagai database. Sistem pakar
ini digunakan oleh 2 user, yaitu pakar dan user.

12
RESUME JURNAL 3

13

PEMBUATAN SISTEM PAKAR BERBASIS
WEB UNTUK
MENDIAGNOSA PENYAKIT ANAK

14
Masalah

◍ Kesehatan sangat penting bagi manusia, termasuk bayi.


Sebagian besar disebabkan oleh gejala ringan seperti
demam dan flu. Secara umum, orang cukup mengerti
bagaimana menghadapi gejala penyakit ringan pada anak-
anak. Tetapi akan lebih baik untuk memasukkan peran
medis dalam mendeteksi gejala-gejala penyakit yang fatal
bagi anak-anak. Sehingga perlu dibuat aplikasi
berdasarkan pengetahuan medis untuk mendiagnosis
penyakit pada anak-anak yang digunakan sebagai alat
untuk memperoleh informasi tentang penyakit anak dan
memberikan saran sebagai tindakan pertama yang harus
diambil untuk mengatasi penyakit pada anak-anak.

15
Metode

◍ Use CaseDiagram Sistem Pakar


◍ Use Case Diagram menggambarkan sekelompok use cases dan actor yang disertai dengan
hubungan diantaranya. Diagram ini menggambarkan fungsionalitas yang diharapkan dari
sebuah sistem.
◍ Activity Diagram
◍ Activity Diagram merupakan diagramyang menggambarkan berbagai alir aktifitas dalam sistem
yang sedang dirancang, bagaimana masing-masing alir berawal, decision yang mungkin
terjadi dan bagaimana mereka berakhir.

16
Hasil dan Pembahasan

1.Sistem pakar untuk diagnosa penyakit anak ini dirancang


denganmenggunakan database, basis pengetahuan, antarmuka dan mesin inferensi.
Dimana mesin inferensi yang digunakan dengan metodeanut maju (forward
chaining) dalam menelusuri gejala-gejala dari suatu penyakit, sehingga dalam
proses penganalisa gejala-gejala, setiap tahapan solusi dan pilihan analisa
yang diberikan sistem pakar ini harus diikuti dan dipilih sebelum lanjut ke
tahap berikutnya.
2.Dengan menggunakan program sistem pakar ini maka dapat mempermudah dan
mempercepat user untuk memperoleh informasi terhadap suatu penyakit tanpa
harus menunggu terlalu lama karena antian yang panjang di Rumah Sakit yang
bersangkutan.
3.Dengan menggunakan sistem pakar ini user dapat mengetahui penyakit
secaradinisehinggacepat ditanggulangi penyakitnya dan mengetahui solusi dari
penyakit tersebut.

17
THANK YOU 

Anda mungkin juga menyukai