Anda di halaman 1dari 14

Sinkronisasi

Riska Dami Ristanto, M.Pd.


Department of Electrical Engineering
Universitas Negeri Semarang
rdristanto@mail.unnes.ac.id
Apa itu Sinkronisasi

◉ Sinkornisasi di perlukan untuk menghindari terjadinya


ketidak konsistenan data akibat adanya akses secara
konkuren.
◉ Proses-Proses tersebut disebut konkukuren jika proses itu
ada dan berjalan pada waktu yang bersamaan.

Department of Electrical Engineering | Universitas Negeri Semarang Riska Dami Ristanto, M.Pd. | rdristanto@mail.unnes.ac.id
Apa itu Sinkronisasi

◉ Sinkronisasi merupakan suatu proses secara bersama sama


dan saling berbagi data bersama dapat mengakibatkan race
condition atau inkosistensi data.

Race Condition merupakan suatu kondisi dimana dua atau lebih proses mengakses sumber daya
secara bersama sama.
Department of Electrical Engineering | Universitas Negeri Semarang Riska Dami Ristanto, M.Pd. | rdristanto@mail.unnes.ac.id
Race Conditions

◉ Bagaimana menghindari race conditions?


◉ Kunci untuk mencegah masalah ini adalah menemukan
beberapa jalan untuk mencegah lebih dari satu proses untuk
melakukan proses writing dan reading kepada shared data
pada saat yang sama.

Department of Electrical Engineering | Universitas Negeri Semarang Riska Dami Ristanto, M.Pd. | rdristanto@mail.unnes.ac.id
Race Conditions

◉ Setiap kali sebuah proses mengakses shared memory atau


shared berkas atau melakukan sesuatu yang kitis akan
menggiring kepada race conditions.
◉ Bagian dari program dimana shaed memory diakses disebut
Critical Section atau Critical Region.

Department of Electrical Engineering | Universitas Negeri Semarang Riska Dami Ristanto, M.Pd. | rdristanto@mail.unnes.ac.id
Critical Section

Critical Section adalah sebuah segmen kode dimana sebuah


proses yang mana sumber daya bersama diakses.

Department of Electrical Engineering | Universitas Negeri Semarang Riska Dami Ristanto, M.Pd. | rdristanto@mail.unnes.ac.id
Critical Section

Critical Section terdiri dari:


◉ Entry Section: kode yang digunakan untuk masuk ke dalam
critical section
◉ Critical Section: kode dimana hanya ada satu proses yang
dapat dieksekusi pada satu waktu
◉ Exit Section: akhir dari critical section, mengizinkan proses
lain
◉ Remainder Section: kode istirahat setelah masuk ke critical
section

Department of Electrical Engineering | Universitas Negeri Semarang Riska Dami Ristanto, M.Pd. | rdristanto@mail.unnes.ac.id
Problem pada Sinkronisasi

Ada tiga hal yang selalu menjadi masalah pada proses


sinkronisasi:
◉ Problem Bounded buffer.
◉ Problem Reades and Writer.
◉ Problem Dining Philosophers.

Department of Electrical Engineering | Universitas Negeri Semarang Riska Dami Ristanto, M.Pd. | rdristanto@mail.unnes.ac.id
Problem Bounded buffer

◉ Bounded Buffer Problem adalah suatu struktur data untuk


menampung (buffer) suatu nilai dimana kapasitasnya
tertentu/terbatas (bounded).

Department of Electrical Engineering | Universitas Negeri Semarang Riska Dami Ristanto, M.Pd. | rdristanto@mail.unnes.ac.id
Problem Bounded buffer

Department of Electrical Engineering | Universitas Negeri Semarang Riska Dami Ristanto, M.Pd. | rdristanto@mail.unnes.ac.id
Problem Reades and Writer

◉ Problem Reades and Writer memodelkan proses yang


mengakses database.
◉ Sebagai contoh sebuah sistem pemesanan sebuah
perusahaan penerbangan, dimana banyak proses
berkompetisi berharap untuk membaca (read) dan menulis
(write).

Department of Electrical Engineering | Universitas Negeri Semarang Riska Dami Ristanto, M.Pd. | rdristanto@mail.unnes.ac.id
Problem Reades and Writer

Department of Electrical Engineering | Universitas Negeri Semarang Riska Dami Ristanto, M.Pd. | rdristanto@mail.unnes.ac.id
Problem Dining Philosophers

◉ Masalah ini pertama kali ditulis dan diselesaikan oleh Djikstra


pada tahun 1965.
◉ Masalah ini memodelkan masalah enkapsulasi dari
ketergantungan mesin dan masalah portabilitas.
◉ Dalam masalah Dining Philosophers, diketahui sejumlah (N)
filsuf yang hanya memiliki tiga status, berpikir, lapar, dan
makan.

Department of Electrical Engineering | Universitas Negeri Semarang Riska Dami Ristanto, M.Pd. | rdristanto@mail.unnes.ac.id
Problem Dining Philosophers

Department of Electrical Engineering | Universitas Negeri Semarang Riska Dami Ristanto, M.Pd. | rdristanto@mail.unnes.ac.id

Anda mungkin juga menyukai