Anda di halaman 1dari 2

Jump 1 : Terminologi

1. Hemoptysis : ludah darah atau sputum


bercampur darah
2. Crackles : bunyi yang tidak berlanjut ketika
bernafas karena terlambat terbuka
3. Bronchoscopy : tindakan visualisasi untuk
melihat trakea dan bronchus
4. Mukoid: lapisan sputum yang menyerupai
mukus
5. Honey comb appearance : gambaran
menyerupai sarung lebah saat dilakukan rontgen paru
6. Mukoporulen : lapisan sputum yang
mengandung mukus maupun nanah
Jump 5 : Learning Objective
1. Pneumonia
2. Bronkiektasis
3. Bronkitis kronik
4. Abses paru

Anda mungkin juga menyukai