Anda di halaman 1dari 13

 ALDI MANURUNG

 JESIKA SIMBOLON
 SINTA TAMPUBOLON
 TITO SIJABAT
 TIA ALDA SARAGIH
 YESSICA PURBA
 YOHANES LUMBANGAOL
 KELAS : XI PMIA 7
 MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
 TOPIK : PROPOSAL
Pentas Seni dan Perpisahan
Kelas XII SMA N 4
Pematangsiantar
Latar Belakang
a. Rumusan Masalah
1. Bagaimana cara siswa dan siswi SMA N 4 Pematangsiantar
menuangkan ide dan bakatnya ?
2. Bagaimana siswa dan siswi meningkatkan kreativitas dalam bidang
seni ?
3. Bagaimana ikatan tali persaudaraan diantara siswa dan siswi SMA N
4 Pematangsiantar ?
b. Tujuan
1. Untuk menuangkan ide dan bakatnya siswa dan siswi
2. Untuk meningkatkan kreativitas siswa dan siswi dalam bidang seni
3. Untuk mempererat tali persaudaraan diantara siswa dan siswi
Ruang Lingkup Kegiatan
A .Penanggung jawab
Seluruh OSIS SMA N 4 Pematangsiantar
B .Susunan personalia
Penasihat Sekolah : Rudol Barmen Manurung M.pd.
Pembina : Jasman Saragih S.pd.
Penanggung jawab : Tito Sijabat [ketua osis]
Ketua panitia : Yessica Purba
Sekretaris : Sinta Tampubolon
Bendahara : Jesika Simbolon
Koor sie acara : Tia A Saragih
Koor sie humas : Yohanes Lumbangaol
Koor sie keamanan : Aldi Manurung
a. Sarana
Aula NOMENSEN
b. Peralatan
1. Microfon
2. Pengeras suara
3. Kostum
4. Spanduk
5. Alat musik
6. Dekorasi
7.Kursi
Keuntungan
Untuk sekolah :
 Membuat para siswa - siswi kelas X dan XI termotivasi
dalam hal mengembangkan bakat khusus nya di bidang seni
Untuk sponsor:
 Produk yang di pasarkan menjadi lebih terkenal
 Kami akan memperbolehkan para sponsor menjual produk
nya pada saat acara berlangsung
 Kami akan mempromosikan produknya saat acara belum di
mulai dan disaat jeda iklan

Kerugian:
Hari sekolah terganggu karena adanya kegiatan Pensi tersebut
Hari/tanggal : Kamis, 28 Maret 2019
Waktu : 08.00 WIB s/d selesai
Tempat : Aula NOMENSEN Pematangsiantar
JL . Sangnawaluh
Waktu Kegiatan
08.00-09.00 WIB Seremonial (Sambutan)
dan berdoa
09.00-10.00 WIB Kata sambutan dari :
1. Mewakili Kelas XII
2. Ketua MPK
3. Ketua Osis
4. Mewakili tamu undangan
5. Kepala Sekolah
10.00-13.30 WIB Persembahan Siswa kelas XII
13.30-14.15 WIB Makan siang bersama
14.15-17.45 WIB Acara dilanjutkan:
Kelas XII, dll
17.45-18.00 WIB Penutupan
No Uraian Dana
A. Pengeluaran
1 Sewa tempat [termasuk uang kebersihan ] Rp. 5.000.000,-
2 Sound system Rp . 5.000.000,-
3 Biaya penataan panggung Rp. 1.000.000,-
4 Konsumsi : 1.202 orang x @Rp.12.ooo Rp. 14.424.0o0,-
5 Spanduk 4 m x 1 m Rp. 400.000,-
6 Kertas acara 1.250 lbr x Rp.200,- Rp . 250.000,-
7 Sewa kursi tambahan 100 buah x Rp.5000,- Rp. 500.000,-
8 Stempel Rp.200.000,-
9 Biaya tak terduga Rp.1.000.000,-
Jumlah Rp.27.774.000,-
No Uraian Dana
B. Pendapatan
1 Dana Komite Rp. 20.000.000,-
2 Dana partisipasi guru Rp. 500.000,-
3 Dana sponsor Rp. 8.000.000,-
4 Dana osis Rp. 3.000.000,-
Jumlah Rp.31.500.000,-
Demikian proposal ini kami buat . Kami
mengharapkan dukungan dan partisipasi dari
sekolah. Semoga acara ini dapat terlaksana
sebagaimana yang kita harapkan .
Atas perhatian dan kerjasama , kami ucapkan
terimakasih.

Anda mungkin juga menyukai