Anda di halaman 1dari 13

DEMOKRASI DAN HAK ASASI

MANUSIA
By Risdina Hapipah
DEMOKRASI
 Secara etimologis, kata Demokrasi berasal
dari bahasa Yunani Demokrasi adalah sistem pemerintahan
yaitu “Demos” dan “Kratos”.
yang diselenggarakan dari rakyat, oleh
 Demos artinya rakyat/ khalayak, rakyat, dan untuk rakyat.
dan Kratos artiya pemerintahaan. Sehingga Abraham Lincoln
pengertian demokrasi adalah pemerintahan
yang diselenggarakan dari rakyat, untuk
rakyat, dan oleh rakyat.
Demokrasi adalah pemerintahan oleh rakyat dan
untuk rakyat. Yang melaksanakan kekuasaan Negara
ialah wakil-wakil rakyat yang terpilih. Di mana rakyat
telah yakin, bahwa segala kehendak dan
kepentingannya akan diperhatikan di dalam Hans Kelsen
melaksanakan kekuasaan Negara.

Pengertian demokrasi adalah suatu sistem pemerintahan dimana semua warga


negaranya mempunyai hak dan kesempatan yang sama/ setara untuk
berkontribusi dalam proses pengambilan keputusan yang mempengaruhi hidup
mereka. Dari penjelasan arti demokrasi tersebut dapat disimpulkan bahwa
rakyat memiliki kekuasaan tertinggi dalam hal pembuatan keputusan yang
berdampak bagi kehidupan rakyat secara keseluruhan.
PRINSIP 3

DEMOKRASI
1. Negara Berdasarkan Konstitusi
2. Peradilan Tidak Memihak dan Bebas
3. Kebebasan Berpendapat dan Berserikat
4. Adanya Pergantian Pemerintahan
5. Kedudukan Rakyat Sama di Mata Hukum
6. Adanya Jaminan Hak Asasi Manusia
7. Adanya Kebebasan Pers
4

CIRI CIRI DEMOKRASI

• Keputusan • Adanya Perwakilan


Pemerintah untuk Rakyat
Seluruh Rakyat
• Adanya Sistem
• Menjalankan Kepartaian
Konstitusi
5
JENIS JENIS DEMOKRASI
BERDASARKAN BENTUKNYA
BERDASARKAN IDEOLOGINYA
1. Demokrasi Prosedural, yaitu bentuk demokrasi dimana proses pemilihan
• Demokrasi Liberal pemimpin dilakukan secara langsung. Misalnya Pilpres, Pilkada.
• Demokrasi Sosial
2. Demokrasi Substansial, yaitu bentuk demokrasi dimana nilai-nilai
• Demokrasi Pancasila demokrasi diwujudkan dan terdapat perlindungan terhadap minoritas.
Misalnya, kebebasan menyampaikan pendapat tanpa merugikan kepentingan
umum.

BERDASARKAN PROSESNYA
 Demokrasi langsung, yaitu proses demokrasi dimana semua
elemen masyarakat ikut dalam permusyawaratan untuk
merumuskan dan memutuskan kebijakan Undang-Undang.

 Demokrasi tidak langsung, yaitu proses demokrasi dimana


kebijakan umum atau Undang-Undang dirumuskan dan
diputuskan oleh lembaga perwakilan rakyat, misalnya Dewan
Perwakilan Rakyat.
HAK ASASI MANUSIA
Hak asasi manusia merupakan hak-hak dasar
yang dimilki oleh manusia, sesuai dengan
kodratnya. Hak asasi manusia meliputi hak JOHN LOCKE
hidup, hak kemerdekaan atau kebebasan, hak
milik dan hak-hak dasar lain yang melekat pada Menyatakan bahwa HAM adalah hak-hak yang
diri pribadi manusia dan tidak dapat diganggu
gugat oleh orang lain. diberikan langsung oleh Tuhan Yang Maha
Pencipta sebagai hak yang kodrati.

Dalam pasal 1 Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1999 tentang


HAM disebutkan bahwa “Hak Asasi Manusia adalah seperangkat
hak yang melekat pada hakekat dan keberadaan manusia sebagai
makhluk Tuhan Yang Maha Esa dan merupakan anugerah-Nya
yang wajib dihormati, dijunjung tinggi, dan dilindungi oleh
negara, hukum, pemerintah dan setiap orang, demi kehormatan
serta perlindungan harkat dan martabat manusia”
7

CIRI POKOK
HAKIKAT HAM
o HAM tidak perlu diberikan, dibeli ataupun diwarisi.
HAM adalah bagian dari manusia secara otomatis.

o HAM berlaku untuk semua orang tanpa


memandang jenis kelamin, ras, agama, etnis,
pandangan politik atau asal-usul sosial dan
bangsa.

o HAM tidak bisa dilanggar. Tidak seorangpun


mempunyai hak untuk membatasi atau melanggar
hak orang lain. Orang tetap mempunyai HAM
walaupun sebuah Negara membuat hukum yang
tidak melindungi atau melanggar HAM
8

SIFAT DAN CIRI HAM


HAKIKI

UNIVERSAL

TETAP (TIDAK DAPAT DICABUT)

UTUH (TIDAK DAPAT DIBAGI)


9

LEMBAGA PENGADILAN HAM


POLRI

KOMNAS HAM

PENGADILAN HAM
10

KASUS PELANGGARAN HAM


KASUS PELANGGARAN HAM YANG BIASA, MELIPUTI
 Pemukulan

 Penganiayaan

 Pencemaran Nama Baik

 Menghalangi Orang untuk Mengekspresikan Pendapatnya

 Menghilangkan Nyawa Orang Lain

KASUS PELANGGARAN HAM BERAT, MELIPUTI


 Pembunuhan Massal (Genosida)

 Pembunuhan Sewenang-wenang atau Diluar Putusan


Pengadilan

 Penyiksaan

 Penghilangan Orang Secara Paksa

 Perbudakan atau Diskriminasi yang Dilakukan Secara


Dinamis
11

CONTOH KASUS PELANGGARAN HAM

Para pedagang yang berjualan di Orang tua yang memaksakan


trotoar merupakan pelanggaran HAM kehendaknya agar anaknya masuk
terhadap para pejalan kaki, sehingga pada suatu jurusan tertentu dalam
menyebabkan para pejalan kaki kuliahnya merupakan pelanggaran
berjalan di pinggir jalan sehingga HAM terhadap anak, sehingga seorang
sangat rentan terjadi kecelakaan. anak tidak bisa memilih jurusan yang
sesuai dengan minat dan bakatnya.
12

CONTOH KASUS PELANGGARAN HAM BERAT

PERISTIWA TRI SAKTI DAN SEMANGGI

Tragedi Trisakti terjadi pada 12 Mei 1998. Peristiwa ini


berkaitan dengan gerakan di era reformasi yang
gencar disuarakan di tahun 1998.
Gerakan tersebut dipicu oleh krisis moneter dan
tindakan KKN presiden Soeharto, sehingga para
mahasiswa kemudian melakukan demo besar-besaran
di berbagai wilayah yang kemudian berujung dengan
bentrok antara mahasiswa dengan aparat kepolisian.
Tragedi ini mengakibatkan (4 mahasiswa meninggal
dan puluhan lainnya luka-luka). Tragedi Semanggi I
terjadi pada 11-13 November 1998 (17 orang warga
sipil meninggal) dan tragedi Semanggi II pada 24
September 1999 (1 orang mahasiswa meninggal dan
217 orang luka-luka).
13

Anda mungkin juga menyukai