Anda di halaman 1dari 38

Biokinase

Darah
Darah manusia adalah cairan di dalam tubuh
yang berfungsi untuk mengangkut oksigen,
nutrisi, hormon, serta mengangkut zat-zat sisa
metabolisme, dan mengandung berbagai
bahan penyusun sistem imun yang bertujuan
mempertahankan tubuh dari berbagai penyakit.
Apakah anda pernah memiliki / melihat gejala seperti
ini :
Sering kesemutan
Sakit/nyeri kepala
Migren
Telinga berdenging
Mudah lupa
Pegal-pegal
Leher kaku
Pandangan berputar-putar
Keguguran berulang pada wanita hamil
Preeklamsia
Diabetes
Pertanda Apa Itu..?
Itu adalah salah satu pertanda/gejala dari
kekentalan darah.

Apa itu kekentalan darah..?

Kondisi dimana darah menjadi lebih kental


karena aktifitas sel pembeku darah (trombosit
beserta pendukungnya) lebih meningkat
Apa bahayanya..?

Jika dibiyarkan kekentalan darah ini dapat terus


berkembang menjadi penyakit yang berbahaya,
contohnya :

1. Ginjal (tempat penyaringan racun dari darah)


Ginjal akan bekerja extra keras menyaring
darah, dan karena saringan dalam ginjal halus,
darah yang kental bisa menyebabkan
perobekan pada Glomerulus (sistem penyaring)
Ginjal.
2. Jika terjadi di otak berisiko besar terkena stroke
3. Jika terjadi di jantung berisiko besar terkena
jantung koroner
4. Jika terjadi di pankreas berisiko besar terkena
diabetes militus
5. Jika terjadi di mata berisiko menderita
gangguan pada mata (kebutaan)
Pada prinsipnya proses Trombosis dapat terjadi di
seluruh pembuluh darah. Karena itu, dampaknya
tergantung dari bagian pembuluh darah mana
yang mengalami gangguan.
Mengapa Darah Bisa Menjadi Kental..?
1. Terlalu banyak kolesterol jahat (LDL)
2. Kebiasaan merokok (aktif/pasif)
3. Kebiasaan minum minuman berakohol
4. Tingkat stres yang tinggi
5. Kurang olahraga
6. Kurang minum air putih
Kapan kekentalan darah ini mulai terjadi..?
Bisa terjadi kapan saja tanpa ada yang tahu
Pada siapa kekentalan darah ini bisa terjadi..?
Bisa terjadi pada siapa saja tanpa pandang bulu
Siapa yang lebih berisiko, orang tua atau
muda..?
Semua memiliki risiko yang sama, namun
kemungkinan risiko terjadinya kekentalan darah
akan terus meningkat seiring bertambahnya
usia
Cara Pencegahannya
Perbanyak minum air putih
Hindari stres
Perbanyak olah raga
Jaga pola hidup sehat
Pilih makanan yang memiliki khasiat untuk
menjaga kondisi darah tetap sehat, seperti
makanan hasil fermentasi dari kedelai seperti :
Natto, Miso, Shoyu, Tofu, dll
Apa itu Natto..?
Natto merupakan makanan hasil fermentasi
kedelai dan proses fermentasi kedelai ini
dengan menggunakan bakteri ”Bacillus subtilis
natto sawamura”
Pada hasil fermentasi terjadi produksi lendir
yang keluar dari proses tersebut, pada lendir
inilah terdapat enzim ”nattokinase” yang telah
terbukti dapat mengencerkan darah secara
alamiah dan aman.
Contoh Sediaan Natto

Gambar
Sejarah Penemuan Natto

Pertama kali ditemukan enzim


ini oleh Dr. Hiroyuki Sumi dari
Miyazaki Medical College,
Jepang.
Saat ini nattokinase secara
internasional telah dikenal luas
dan diakui memiliki fungsi
fibrinolitik sehingga dapat
membantu memecah trombus
selain dapat mengencerkan
darah.
Biokinase
Merupakan makanan kesehatan yang mempunyai
khasiat mengencerkan darah, karena mengandung
Enzim ‘Nattokinase’ dan ‘ekstrak buah Plum’ yang
masing-masing memiliki efek farmakologi baik,
dimana dapat menormalkan darah maupun pembuluh
darah
BIOKINASE dan SALAKINASE
Komposisi Biokinase Salakinase
Safflower oil 204 mg 274 mg
Prunus mume pul paste, 20 mg 10 mg
Prunus mume vinegar
Bacillus subtilis natto 40 mg 20 mg
cultivation extract
Bees wax 18 mg 23 mg
Glycerol esters of fatty 18 mg 23 mg
acids
Gelatin 133.33 mg 123.2 mg
Glycerin 46.67 mg 46.8 mg

Bahan aktif paling penting “Bacillus Subtilis Natto Cultivation Extract” dan
“Prunus Mume” di Biokinase 2x lipat dari Salakinase. Efektivitas1 Kapsul
Biokinase = 2 Kapsul Salakinase
Hemostatic Balance
Intrinsic Pathway Extrinsic Pathway

XII Nattokinase Pro-UK Act

XI VII
Vit K IX Vit
t-PA prourokinase
Vit K X K

Vit K urokinase
Prothrombin
Plasminogen
Fibrinogen

Coagulation FIBRIN PLASMIN Fibrinolytic System


System

http://www.daiwa-pharm.com/eng/nkcp-d6.html
Cara Kerja Nattokinase pada sistem fibrinolitik
Mekanisme Kerja Biokinase
Kerja Biokinase berlangsung pada sistem
fibrinolitik dimana enzim nattokinase yang
berada dalam Biokinase akan merangsang tissue
plasminogen activator yang memicu plasminogen
menjadi plasmin yang lebih banyak.
Diketahui bahwa plasmin ini akan
menghancurkan produk trombus tersebut dan
enzim nattokinase juga akan merangsang bahan
baku untuk pembentukan plasmin.
Mekanisme Kerja Biokinase
Biokinase mempunyai efek jangka panjang yaitu
dengan meningkatkan aktivitas fibrinolitik
endogen dan juga pemecahan trombus.
Aktivitasnya berlangsung selama 8 – 12 jam.
Lokasi Kerja Biokinase

Fibrinogen

Trombosit
Manfaat Mengonsumsi Biokinase :

1. Mencegah pembentukan trombus


(bekuan darah)
2. Memecah gumpalan lemak di dalam
darah (kolesterol, trigliserida)
3. Menormalkan tekanan darah
PENELITIAN KLINIS Biokinase
Journal of the Japanese Society of
Biorheology, 2002
Efek penggunaan nattokinase pada 23 subyek selama 2 bulan
yang diberikan 2 tab natto (setara dengan 250 mg nattokinase)
membuat darah semakin lancar dan juga terjadi perubahan
pada parameter fibrinolitik dan koagulasi atau pembekuan
dimana terjadi penurunan pada Euglobulin Lysis Time (ELT) dan
peningkatan kadar tissue Plasminogen Activator (t-PA)
Perubahan Parameter Fibrinolitik dan Koagulasi Pada
Pemakaian Nattokinase

Parameter Normal Before At 1month At 2month


Values Intake

ELT 6-12 hrs 9.0 ± 1.3 8.1 ± 1.5 8.0 ± 1.5*

t-PA ≤ 10ng/ml 5.4 ± 2.6 5.8 ± 2.8 6.4 ± 2.2**

*p < 0.05 **p < 0.01

Penggunaan nattokinase secara signifikan mempunyai efek pada


parameter fibrinolitik dan koagulasi (ELT dan t-PA)
http://www.daiwa-pharm.com/eng/nkcp-4.html
Journal of the Japanese Society of Biorheology, 2002
Efek penggunaan jangka panjang Nattokinase pada 23
subyek selama 2 bulan yang diberikan nattokinase
sebanyak 2 tab (setara dengan 250 mg nattokinase) per
hari terhadap parameter fibrinolisis / koagulasi

http://www.daiwa-pharm.com/eng/nkcp-4.html
Studi Klinis

Studi yang dilakukan oleh Material Research Center


untuk mengevaluasi aktivitas trombolitik dari
nattokinase
6 jam setelah induksi trombosis, nilai aPTT (activated
partial thromboplastin time) dan PT (prothrombin
time) diukur sebagai indikator untuk aktivitas
pembekuan darah

http://www.daiwa-pharm.com/eng/nkcp-4.html
p<0.01

•Nattokinase secara signifikan mempunyai efek menghambat proses pembekuan


darah
•Perubahan nilai aPTT dan PT makin meningkat seiring dengan peningkatan dosis yang dipakai
http://www.daiwa-pharm.com/eng/nkcp-4.html
Studi Klinis
National Cardiovascular Center ;HuBit
genomix, Inc.;NTT DATA Corporation;
Municipality of Arita, Saga Prefecture,
Japan,2006
Subyek studi adalah 52 orang (rata-rata
berumur 65 tahun; 14 laki-laki, 38 perempuan)
yang diberikan 30 g natto setiap hari selama 4
minggu.

http://www.nttdata.co.jp/en/media/2006/042700.html
Efek Nattokinase Pada Profil Lemak Darah

Nattokinase dapat menurunkan kadar kolesterol dan trigliserida dalam darah


http://www.nttdata.co.jp/en/media/2006/042700.html
Studi Klinis
Department of Biomedical Sciences, Irvine2 Vascular Lab,
G D'Annunzio University, San Valentino Vascular
Screening Project (Pe), Pescara, Italy
Penelitian dilakukan pada 186 subyek (92 kontrol dan 94
subyek penelitian) yang melakukan penerbangan jarak
jauh selama 7 – 8 jam
Subyek diberikan 150 mg nattokinase 2 jam sebelum
penerbangan dan 6 jam setelah penerbangan.

Angiology 2003;54(0):T1-9
Efek Natokinase terhadap DVT
Control Treat Total p Value

Completing the study 92 94 186

Deep Vein Thrombosis 5 0 5 < 0.025


Superficial Vein 2 0 2 < 0.05
Trombosis

Nattokinase secara signifikan terbukti efektif dalam mencegah


terbentuknya trombosis vena pada penerbangan jarak jauh
Angiology 2003;54(0):T1-9
Studi Klinis
Department of Physiology Miyaki Medical College &
Department of Physiological Chemistry, Science &
Industrial Technology Kurashiki University of Sciene and
Arts Jepang, mengonfirmasikan adanya ACE inhibitors
dalam ekstrak dari nattokinase
Penelitian yang dilakukan pada hewan dan manusia
menunjukkan adanya penurunan tekanan darah setelah
penggunaan nattokinase dengan rata-rata penurunan
10.9 % untuk tekanan darah sistolik
9.7 % untuk tekanan darah diastolik

http://www.allergyresearchgroup.com/news/letters/ARGFocus_2003January_Nattokinase_revised.pdf
Effect of nattokinase on blood pressure

200

150 173.8
154.8
100 Baseline
101
91.2 Nattokinase
50

0
Sistolik Diastolik

•30 g lypophilized extract (setara dengan 200 g natto) diberikan pada 5 subyek
manusia selama 4 hari berturut-turut
•Nattokinase dapat menurunkan tekanan darah sistolik dan diastolik
Maruyama, M. Sumi, H. Effect of natto diet on blood pressure, JTTAS 1995
Safety Profile
Mutagenisitas negatif
Acute toxicity (tikus) LD50 >5.000mg/kgBB
Penggunaan jangka panjang pada 23 orang dewasa yang
diberikan 250mg nattokinase per hari selama 12 minggu,
tidak ditemukan efek samping yang ditemukan
Penggunaan nattokinase pada 5 orang dewasa yang
diberikan 750mg nattokinase per hari selama 6 minggu,
tidak ditemukan efek samping
8 orang dewasa yang diberikan 1.250mg nattokinase
selama 7 hari, tidak ditemukan efek samping

http://www.daiwa-pharm.com/eng/nkcp-4.html
TROBESCO Biokinase®
Bahan aktif berupa nattokinase Bahan aktif :
•NattoKinase Cultivation Product (NKCP)
•Prunus Mume Extract Powder
•Safflower oil
Merupakan generasi pertama Merupakan generasi kedua dan terbaru
Diproduksi oleh PT Pharmasi Binangkit, Diproduksi oleh Kyowa Yakuhin, Osaka, Jepang
Majalengka, Jawa Barat.
Didapat langsung dari fermentasi B. subtilis dengan Didapat dari ekstrak B. subtilis natto yang
kedelai, menghasilkan enzim subtilisin protease menghasilkan enzim bacillopeptidase, yang
dikerjakan langsung oleh Daiwa Pharm Co.,
Jepang
Masih memiliki kandungan vitamin K2 yang tinggi Kandungan vitamin K2 nya sudah diangkat
Penelitian masih banyak yang bersifat Penelitian yang bersifat ilmiah sudah banyak
tradisional dilakukan
Mekanisme kerja hanya sekitar agen fibrinolitik Mekanisme kerja sebagai fibrinolitik dan
antitrombotik
Indikasi : (Follower Biokinase ®) Indikasi : sebagai agen fibrinolitik alamiah dan terapi
ajuvan untuk kasus kardio dan serebrovaskular
Kesimpulan
Bila kondisi darah dalam keadaan kental, akan
mengganggu penghantaran oksigen maupun zat gizi ke
sel-sel, begitu juga sisa-sisa kotoran dalam tubuh tidak
dapat dikeluarkan, sehingga dapat menyebabkan
timbulnya berbagai gangguan kesehatan.
Biokinase®, yang mengandung nattokinase, dapat
memecah fibrin dan trombus, yang dapat menyebabkan
sumbatan di pembuluh darah, sekaligus membuat aliran
darah lancar secara alamiah
Kesimpulan
Biokinase® 2 kapsul lunak perhari, mencapai kadar puncak 4-8
jam, dan akan bertahan selama 8-12 jam di dalam peredaran
darah
Penggunaan Nattokinase, efektif untuk mencegah terjadinya
trombosis vena (DVT) pada penerbangan jarak jauh
Penggunaan Nattokinase, dapat mengurangi tekanan sistolik dan
diastolik pada penderita tekanan darah tinggi
Penggunaan Nattokinse, efektif pada penderita stroke sumbatan
(iskemik)
Penggunaan Nattokinse, dapat menjaga kadar gula darah dalam
batas normal
Belum pernah dilaporkan adanya efeksamping yang mengganggu
karena mengonsumsi Biokinase.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai