Anda di halaman 1dari 16

HUKUM & ETIKA

PROFESI PEREKAM DAN INFORMASI


KESEHATAN

Imelda Retna Weningsih

12/08/21
KOMPETENSI UMUM
Setelah mempelajari materi ajaran ini
mahasiswa diharapkan dapat lebih memahami
Hukum & Etika, hak & kewajiban antara pasien,
dokter & pemberi layanan kesehatan dalam
menjalankan tugasnya sebagai profesional MIK

12/08/21
KOMPETENSI KHUSUS
Setelah mempelajari mata ajar ini mahasiswa
diharapkan mampu:
1.Membedakan antara Etika profesi dan hukum
2.Menjelaskan persamaan etika profesi dengan
hukum
3.Memberikan contoh-contoh kasus yang mungkin
terjadi/timbul dalam praktek kerja ataupun
menjalankan tugas profesi
4.Memahami hak & kewajiban pasien, dokter dan
pemberi layanan kesehatan

12/08/21
PENDAHULUAN
• Hukum dan etika/moral mempunyai kaitannya
yang erat.
• Hukum tidak mempunyai arti jika tidak dijiwai
oleh moralitas.
• Hukum : peraturan perundang-undangan yang
dibuat oleh suatu kekuasaan/penguasa
• Norma : aturan atau ketentuan yang mengikat
bagi warga /kelompok sebagai panduan, tatanan
dan pengendalian tingkah laku yg sesuai dan
dapat diterima.
12/08/21
• di dalam praktek keseharian, aspek etik
seringkali tidak dapat dipisahkan dari aspek
hukumnya, oleh karena banyaknya norma etik
yang telah diangkat menjadi norma hukum,
atau sebaliknya norma hukum yang
mengandung nilai-nilai etika.

12/08/21
PERSAMAAN HUKUM & ETIKA
Keduanya merupakan norma yang mengatur
perilaku manusia dalam kehidupan bersama
atau bermasyarakat yang harus ditaati,
sehingga pelanggaran terhadap keduanya
mempunyai sangsi etik & sangsi hukum.
Etik dan hukum memiliki tujuan yang sama yaitu
untuk mengatur tertib dan tentramnya
pergaulan hidup dalam masyarakat.

12/08/21
Persamaan etik dan hukum
• Sama-sama merupakan alat untuk mengatur
tertibnya hidup bermasyarakat.
• Sebagai objeknya adalah tingkah laku manusia.
• Mengandung hak dan kewajiban anggota-anggota
masyarakat agar tidak saling merugikan.
• Menggugah kesadaran untuk bersikap manusiawi.
• Sumbernya adalah hasi pemikiran para pakar dan
pengalaman para anggota senior.

12/08/21
CONTOH PELANGGARAN HUKUM

Contoh pelanggaran :
1. Dengan sengaja memberikan daftar identitas
pasien ke pihak orang lain/ instansi tertentu untuk
kepentingan pribadi.
2. memberikan informasi data penyakit pasien (artis)
kepada wartawan tanpa seijin pasien dengan
menerima imbalan ttt.
3. Kasus malpraktek, dll
12/08/21
PERBEDAAN HUKUM & ETIK
HUKUM ETIK
1. Mengatur perilaku orang 1. perilaku pelaksanaan
pada umumnya (berlaku perkembangan profesi
umum) (berlaku dikalangan profesi)
2. Hukum dibuat oleh lembaga 2. Disusun menurut
resmi negara yang konsensus/kesepakatan
berwewenang (Badan
anggota profesi.
pemerintah)
3. Kekuatan etik mengikatnya
3. Kekuatan hukum mengikat
sebagai suatu yg wajib scr utk suatu waktu tertentu
umum sampai dicabut diganti
dengan yg baru

12/08/21
PERBEDAAN HUKUM & ETIK………lanjut
HUKUM ETIK
4. Sanksi berupa: pidana (straf), 4. Sanksi disiplin/tuntutan.
perdata (ganti rugi), tindakan
(maatrage).
5. Penyelesaian kasus dituntut ke 5. Diserahkan kepada Dewan
Pengadilan, diperlukan bukti fisik. majelis Profesi. Penyelesaian
6. Hukum secara terinci dalam kitab pelanggaran etik tidak selalu
undang-undang dan disertai bukti fisik.
lembaran/berita negara.
6. Tidak seluruhnya terinci

12/08/21
CONTOH PELANGGARAN ETIKA
Pada dasarnya, suatu norma etik adalah norma yang
apabila dilanggar “hanya” akan membawa akibat
sanksi moral bagi pelanggarnya. Namun suatu
pelanggaran etik profesi dapat dikenai sanksi disiplin
profesi, dalam bentuk peringatan hingga ke bentuk
yang lebih berat seperti kewajiban menjalani
pendidikan / pelatihan tertentu (bila akibat kurang
kompeten) dan pencabutan haknya berpraktik
profesi.

Contoh pelanggarannya;
1. Bekerja tidak menjalankan sesuai prosedur yang
berlaku, berakibat merugikan seseorang/bagian.
2. Kurangnya komunikasi dengan pasien, sehingga salah
12/08/21 mendaftarkan pasien keklinik lain, dll
PENUTUP
• Peran masalah yang paling sering menjadi
pokok sengketa adalah kelemahan komunikasi
antara rumah sakit dengan pasien, baik dalam
bentuk komunikasi sehari-hari yang diharapkan
mempererat hubungan antar manusia.
•       bahwa sosialisasi nilai-nilai etika kedokteran,
termasuk kode etik profesi yang harus dijadikan
pedoman berperilaku profesi (professional code
of conduct

12/08/21
PENUTUP
• bahwa sosialisasi nilai-nilai etika, termasuk
kode etik profesi yang harus dijadikan
pedoman berperilaku profesi (professional
code of conduct) PERLU dilakukan secara terus
menerus sejak menjadi mahasiswa maupun
sudah berprofesi.

12/08/21
Referensi
• Hatta, Gemala., 2008, Pedoman MIK
• Huffman, Edna K., 1994, Health Information
Management, 10th ed., Berwyn, Ill.: Physicians’
Record Company.

12/08/21
TERIMA KASIH

12/08/21
12/08/21

Anda mungkin juga menyukai