Anda di halaman 1dari 4

INTRODUCTION AND BASIC CONCEPTS

THERMODYNAMICS AND HEAT TRANSFER

THERMODYNAMICS AND HEAT TRANSFER


• Termodinamika
Termodinamika merupakan suatu bidang ilmu pengetahuan tentang/ yang berurusan
dengan kalor, kerja dan sifat substansi yang berkaitan dengan kerja atau kalor.Seperti
halnya pengetahuan /ilmu-ilmu dasar, termodinamika berbasiskan
pengalaman/eksperimental yang kemudian diformulasikan dalam beberapa hukum
dasar,seperti yang kita ketahui antara lain hukum termodinamika pertama, kedua dan
ketiga.
sistem termodinamika

Terdapat dua jenis sistem termodinamika, yaitu sistem tertutup


dan sistem terbuka
• Pada sistem tertutup yang melintasi garis batas (boundary layer)
hanyalah aliran kalor dankerja saja,
pada sistem tertutup biasanya digunakan massa atur
(control mass) dan pada siklur terbuka digunakan volume atur (control
volume).Perubahan keadaan pada substansi kerja (fluida kerja),
menunjukkan prosestermodinamika. Proses termodinamika pada sistem
tertutup disebut proses tanpa aliran(non-flow Processes), dan persamaan
pokok yang berlaku adalah hukum termodinamika pertama.
• pada sistem terbuka, fluida kerja juga melintasi batas dari
sistem.
proses sistem terbuka, atau disebut proses dengan
aliran (flow-processes),ketentuan pokok yang berlaku
adalah persamaan energi aliran mantap
(steady flow energyequation).

Anda mungkin juga menyukai