Anda di halaman 1dari 11

SINGLE LINKED LIST, LIFO, FIFO

DINDA HUSNAA DHIYAULHAQ


SIKWI PUSPITASARI

Kelompok 3
CONTENTS

01.SINGLE LINKED LIST 02. LIFO

03.FIFO
01. Single linked list

Linked list adalah sekumpulan elemen bertipe sama,


yang mempunyai keterurutan tertentu, yang setiap
elemennya terdiri dari dua bagian. Struktur berupa
rangkaian elemen saling berkait dimana setiap elemen
dihubungkan elemen lain melalui pointer. Pointer
adalah alamat elemen.Penggunaan pointer untuk
mengacu elemen berakibat elemen-elemen
bersebelahan secara logik walau tidak bersebelahan
secara fisik di memori.
Terdapat tempat yang disediakan pada satu area memori tertentu untuk
menyimpan data dikenal dengan sebutan node atau simpul.Setiap node memiliki
pointer yang menunjuk ke simpul berikutnya sehingga terbentuk satu untaian,
dengan demikian hanya diperlukan sebuah variabel pointer. Susunan berupa
untaian semacam ini disebut Single Linked List (NULL memilik nilai khusus yang
artinya tidak menunjuk ke mana-mana. Biasanya Linked List pada titik akhirnya
akan menunjuk ke NULL). Salah satu kelemahan single linked list adalah pointer
(penunjuk) hanya dapat bergerak satu arah saja, maju/mundur, atau kanan/kiri
sehingga pencarian data pada single linked list hanya dapat bergerak dalam satu
arah saja. Untuk mengatasi kelemahan tersebut, dapat menggunakan metode
double linked list. Linked list ini dikenal dengan nama Linked list berpointer
Pembuatan Single Linked List dapat menggunakan 2 metode:

• LIFO (Last In First Out), ap


likasinya : Stack (Tumpukan)
• FIFO (First In First Out), a
plikasinya : Queue (Antrean)
Operasi-Operasi yang ada pada Linked List

• Insert
Istilah Insert berarti menambahkan sebuah simpul baru ke dalam suatu linked list.
• IsEmpty
Fungsi ini menentukan apakah linked list kosong atau tidak.
• Find First
Fungsi ini mencari elemen pertama dari linked list
• Find Next
Fungsi ini mencari elemen sesudah elemen yang ditunjuk now
• Retrieve
Fungsi ini mengambil elemen yang ditunjuk oleh now.Elemen tersebut lalu
dikembalikan
Operasi-Operasi yang ada pada Linked List
• Update
Fungsi ini mengubah elemen yang ditunjuk oleh now dengan isi dari sesuatu
• Delete Now
Fungsi ini menghapus elemen yang ditunjuk oleh now. Jika yang dihapus
adalah elemen pertama dari linked list (head), head akan berpindah ke
elemen berikut.
• Delete Head
Fungsi ini menghapus elemen yang ditunjuk head.Head berpindah ke elemen
sesudahnya.
• Clear
Fungsi ini menghapus linked list yang sudah ada. Fungsi ini wajib dilakukan
bila anda ingin mengakhiri program yang menggunakan linked list. Jika anda
02.LIFO

LIFO Queue (Queue)


Queue memiliki karakteristik yang sama dengan ArrayList, hanya saja
pengoperasiannya jauh lebih sederhana. Queue hanya memungkinkan untuk
melakukan penambahan data pada indeks pertama (front) dan penghapusan data
pada indeks terakhir (back) atau bisa dikatakan Stack memiliki konsep
pengoperasian Last-in-First-out (LIFO). Namun pada implementasinya, method dari
class Queue memungkinkan kita untuk menambah dan menghapus elemen pada
indeks pertama ataupun indeks terakhir. Package Queue bisa kita import di
java.util.Queue
03. FIFO

Pushdown Stack (Stack)


Pengoperasian Stack jauh lebih sederhana lagi (dibandingkan Queue), Stack hanya
memungkinkan untuk melakukan penambahan dan penghapusan data pada indeks awal elemen
atau front element atau bisa dikatakan Stack memiliki konsep pengoperasian First-in-First-out
(FIFO atau pushdown) serta hanya memungkinkan untuk mengembalikan elemen pada indeks
tertentu melainkan hanya pada indeks pertama. Package Stack berada bisa kita import di
java.util.Stack
Perbedaan FIFO dan LIFO
FIFO (first in first out) memiliki pengertian Masuk
Pertama, Keluar Pertama, yang abstak dalam cara
mengatur dan manipulasi data yang relatif
terhadap waktu dan prioritas. Ungkapan ini
menjelaskan prinsip dari teknik pemrosesan atau
melayani permintaan bertentangan dengan
memesan proses pertama datang, pertama-
dilayani (FCFS) perilaku: apa yang masuk pertama
adalah menangani pertama, apa yang datang di
LIFO (Last In First Out) memiliki pengertian terakhir masuk, pertama
depan menunggu sampai pertama keluar. Dalam ilmu komputer dan teori queueing ini merujuk kepada
cara item disimpan dalam beberapa jenis struktur data yang
diproses. Dengan definisi, dalam sebuah struktur LIFO linear daftar,
elemen dapat ditambahkan atau diambil dari satu akhirnya, yang
disebut “atas”. LIFO struktur dapat digambarkan dengan contoh yang
sempit, ramai lift dengan pintu kecil . Ketika lift mencapai tujuan,
yang terakhir untuk mendapatkan orang harus pertama untuk turun.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai