Anda di halaman 1dari 7

DIARE PADA ANAK

U
A
IJ
H
K
O
P
M
O
L
E
K
H
E
L
O
APA SIH DIARE ITU ?
Diare adalah buang air besar dengan konsistensi lembek
atau cair, bahkan dapat berupa air saja dengan
frekuensi lebih sering dari biasanya (tiga kali atau
lebih) dalam satu hari (Depkes RI 2011).
PENYEBAB DAIRE ?

Diare dapat disebabkan oleh beberapa faktor :


 Faktor infeksi : Bakteri ( salmonella typhi,
escherichia coli, shigella, streptococcus), Virus
(adenovirus, coxsackie, astrovirus), Parasit ( ascaris,
entamoeba, candida albicans).
 Faktor malabsorbsi : Malabsorbsi karbohidrat,
Malabsorbsi lemak dan malabsorbsi protein.
 Faktor makanan : Makanan basi, beracun dan alergi
terhadap makanan.
TANDA DAN GEJALA

 Sering buang air besar dengan konsistensi tinja air atau encer,
mungkin juga di sertai lendir atau darah. frekuensi BAB lebih
dari 3 kali
 Mual dan muntah. Muntah dapat terjadi sebelum dan sesudah
diare dan dapat di sebabkan oleh lambung yang turut
meradang atau akibat gangguan keseimbangan asam basah
dan elektrolit.
 Demam
 Anoreksia (napsu makan berkurang)
 Lemah dan pucat
 BB menurun, gelisah, suhu tubuh meningkat
 Nyeri perut atau kram perut
CARA PENCEGAHAN DIARE

 Mencuci tangan sebelum dan sesudah makan


 Menutup makanan dan minuman
 Mencuci makanan atau sayuran yang mau di
makan atau dimasak
 Selalu minum air yang sudah dimasak
 Menjaga kebersihan tubuh
 Menjaga kebersihan lingkungan : rumah, saluran
air, sampah dibuang pada tempatnya
 Makan makanan sehat dan bergizi
CUCI TANGAN 6 LANGKAH
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai