Anda di halaman 1dari 11

CODE BLUE SYSTEM

RSUD Dr. H. Abdul Moeloek


Provinsi Lampung
Apa yang harus saya lakukan…?
Siapa yang harus saya panggil..?

Sistem penatalaksanaan korban kritis di


rumah sakit….?
Pendahuluan

 Pasien kritis termasuk henti


jantung terjadi di mana dan
kapan saja
 Kejadian  pasien, keluarga
pasien, petugas medis.

Keterlambatan /
penanganan tdk optimal
 terjadinya kematian !!
CODE BLUE SYSTEM

• Code Blue System : strategi pencegahan,


resusitasi kegawatan/henti jantung dan aktivasi
sistem emergency di rumah sakit
• Melibatkan seluruh komponen SDM (medis dan
non medis), sarana (peralatan dan obat-obatan),
sistem (SOP) serta mekanisme kontrol dan
evaluasi.
• Aktivasi emergency, nomor telepon aktivasi
code blue (150)
Aktivasi Code Blue
Code Blue System

1
3

2
Sukseskan Code Blue System ….

Anda mungkin juga menyukai