Anda di halaman 1dari 25

ILMU KEBUMIAN

CUACA
DAN
IKLIM
Kelompok :
 Ema Rosiani (4001414004)
 Paryuni (4001414018)
 Meila Fride F (4001414046)
 Liska Yuliana (4001414017)
Cuaca (Weather) :
Adalah keadaan/kondisi udara atmosfer pada
suatu tempat (Relatif sempit)dan waktu yang
singkat. Biasanya kondisi harian.Ilmu tentang
cuaca disebut Meteorologi

Iklim (Climate) :
Adalah Keadaan/kondisi rata-rata cuaca yang
lazim pada suatu daerah tertentu (luas) dalam
waktu cukup lama (30 th).
Ilmu tentang Iklim disebut Klimatologi.
Mekanisme Membuat Prakiraan Cuaca
Sesuai Standar WMO (World Meteorology
Organisation)
1.Memperhatikan unsur cuaca 24 jam yang lalu, dan unsur cuaca yang
sedang terjadi
2.Membuat kontur tekanan udara
3.Membuat analisa angin (streamline) perlapisan atmosfer
4.Membuat kontur kelembapan dan suhu udara
5.Membuat prakiraan model tekanan, angin, Kelembapan, suhu udara,
vortisitas dan curah hujan
6.Memperhatikan ada atau tidaknya badai tropis yang tumbuh di
dekat perairan Indonesia.
7.Memantau Satelit awan dan radar awan atau hujan
8.Memprakirakan cuaca Nowcasting, 1- 3 hari, dan 1 minggu kedepan.
Unsur-unsur Iklim
1. Penyinaran Matahari

2. Suhu Udara

3. Kelembaban Udara
4. Tekanan Udara

5. Angin

6. Awan

7. Curah Hujan
Penyinaran Matahari
• Penyinaran matahari dapat mengubah suhu
dipermukaan bumi.
• Banyaknya jumlah panas yang dapat
diterima oleh permukaan bumi tergantung
pada lamanya penyinaran, kemiringan sudut
datang sinar matahari ke bumi, keadaan
awan, dan juga keadaan bumi itu sendiri.
Suhu
Adalah keadaan panas atau dinginnya udara.
• Di permukaan bumi perbedaan suhu dari satu
tempat dengan tempat lainnya dipengaruhi
oleh ketinggian tempat dan letak lintang.
• Berdasarkan letak astronomis suhu udara
akan lebih tinggi didaerah sekitar ekuator.
Kelembaban Udara
Adalah kandungan uap air dalam
udara.

Kelembaban udara dibagi menjadi 3


macam, yaitu:
• Kelembaban Mutlak atau Absolut
• Kelembaban Nisbi
• Kelembaban Spesifik
Tekanan Udara
• Udara merupakan benda gas yang mempunyai
massa, dan volume. oleh karena itu udara memiliki
tekanan yang disebut tekanan udara.
• Ketinggian suatu tempat sangat mempengaruhi
besar tekanan udara. Tekanan udara disuatu tempat
juga dapat berubah karena dipengaruhi oleh suhu
udara. Pemanasan radiasi matahari menyebabkan
pemuaian sehingga udara akan menjadi lebih ringan.
Angin
Adalah udara yang bergerak dari daerah yang bertekanan
udara tinggi ke tekanan udara yang rendah.
• Kecepatan angin bergantung pada beda tekanan udara
antara dua tempat. Semakin besar beda tekanannya, maka
senakin besar kecepatannya.
• Angin juga memiliki arah, arah gerakan angin selain
dipengaruhi oleh perbedaan tekanan, angin juga
dipengaruhi oleh gerakan rotasi bumi yang menghasilkan
gaya coriolis dan gaya gesekan dengan permukaan bumi.
Awan
Adalah kumpulan partikel air yang melayang-
layang di udara, sedangkan yang dekat dengan
permukaan bumi disebut kabut.
• Inti kondensasi merupakan titik air yang
mengumpul pada sekeliling partikel-partikel kecil.
Inti- inti tersebut biasanya terdiri atas asap, benda
mikroskopik yang bersifat menyerap, dan kristal
garam.
Curah Hujan
Curah hujan adalah banyaknya air
hujan atau kristal es yang jatuh ke
permukaan bumi.
Iklim
Iklim Klages
Iklim Koppen
Oldeman
Iklim Schamidt-
Iklim matahari
Ferguson
Iklim
Yunghunh
iklim
Iklim Matahari
Pembagian iklim
matahari
didasarkan pada
banyak
sedikitnya sinar
matahari atau
berdasarkan
letak dan
kedudukan
matahari
Klasifikasi Iklim Matahari :
1. Iklim Tropis (23o LU - 23o LS)
2. Iklim Sub Tropik (23o -40 o LU/LS)
3. Iklim Sedang (40o – 66 o LU/LS)
4. Iklim Kutub (66 o –90o LU/LS)
Pembagian Iklim menurut W.KOPPEN

Ahli Iklim Jerman Wladimir Koppen membuat


Klasifikasi Iklim di seluruh dunia berdasarkan
Curah Hujan dan Suhu Udara sbb:
A = Iklim Khatulistiwa
B = Iklim Kering
C = Iklim Sedang (Laut)
D = Iklim Sedang (Darat)
E = Iklim Dingin atau Salju
Pembagian Iklim Menurut SCHMIDT
- FERGUSON
Schmidt-Ferguson mengklasifikasikan
Iklim dengan cara membandingkan rata-
rata curah hujan bulan kering dengan
jumlah rata-rata bulan basah.
Iklim Yunghunh
• Zone iklim panas. Ketinggian 0 – 700 m, suhu
rata-rata tahunan lebih 22 C ( padi, jagung, tebu
dan kelapa).
• Zone iklim sedang. Ketinggian 700-1500m, suhu
rata-rata tahunan antara 15 – 22 C ( kopi, teh, kina
dan karet)
• Zone iklim sejuk. Ketinggian.1500 – 2500, suhu
rata-rata tahunan 11 C – 15 C (cocok tanaman
holtikultura).
• Zone iklim dingin. Ketinggian 2500 – 400m,
dengan suhu rata-rata tahunan 11 C (zone ini
tumbuhan yang ada berupa lumut)
• Zone iklim salju tropis. Ketinggian lebih dari
400m dari permukaan laut, di daerah ini tidak
terdapat tumbuhan.
Iklim Klages

• Iklim Tropika
• Iklim Subtropika
• Iklim Sedang
• Iklim Dingin
• Iklim Kutub
Iklim Oldeman
Metode Oldeman (1975) hanya
memakai unsur curah hujan sebagai
dasar klasifikasi iklim
Oldeman membagi 5 daerah
agroklimat utama, yaitu:
a. A : Jika terdapat lebih dari 9 bulan basah
berurutan.
b. B : Jika terdapat 7 – 9 bulan basah
berurutan.
c. C : Jika terdapat 5 – 6 bulan basah
berurutan.
d. D : Jika terdapat 3 – 4 bulan basah
berurutan.
e. E : Jika terdapat kurang dari 3 bulan basah
berurutan.
KLIK
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai