Anda di halaman 1dari 5

I.

PENDAHULUAN
LATAR BELAKANG
Apotek merupakan tempat pengabdian
seorang apoteker yang telah
mengucapkan sumpah jabatan apoteker
dimana apoteker dapat mengaplikasikan
pengetahuan dan keterampilan yang
dimiliki dalam memberikan pelayanan
kefarmasian yang berorientasi kepada
pasien dalam pengobatan yang rasional.
Dengan didirikannya apotek dapat memperluas
akses obat murah dan terjamin kepada
masyarakat serta bertujuan juga untuk
menertibkan peredaran obat-obat palsu dan
ilegal, serta memberikan kesempatan kepada
apoteker untuk memberikan pelayanan
kefarmasian kepada masyarakat luas.
TUJUAN PENDIRIAN APOTEK

VISI MISI
Menjadi apotek yang menerapkan
02 1. Menyediakan obat, alat kesehatan serta
perbekalan farmasi lainnya yang berkualitas dan
pelayanan kefarmasian yang bermutu, terjangkau oleh masyarakat.
berkualitas dan terpercaya serta 2. Melaksanakan Pharmaceutical Care secara

.
mengedepankan pelayanan konsumen. 01 3.
profesional.
Mengevaluasi kinerja di apotek secara rutin dan
04 menyeluruh serta senantiasa melakukan
perbaikan.
4. Mengutamakan keselamatan dan kepentingan
03 5.
pasien.
Melaksanakan sistem manajemen yang efektif
dan efisien.
TUJUAN PENDIRIAN APOTEK
TUJUAN
1. Tempat pengabdian profesi apoteker yang telah
mengucapkan sumpah profesi. MANFAAT
2. Sebagai sarana farmasi yang melakukan peracikan,
pengubahan bentuk, pencampuran dan penyerahan
02 Agar masyarakat mendapatkan pelayanan dan
obat atau bahan obat. informasi akan perbekalan farmasi (obat, bahan
3. Memberikan pelayanan kepada masyarakat dan obat dan alat kesehatan) termasuk memberikan
informasi akan perbekalan farmasi (obat, bahan obat
dan alat kesehatan) serta perbekalan farmasi lainnya
01 informasi, edukasi dan konsultasi kesehatan
kepada pasien.
termasuk memberikan informasi dan edukasi, sesuai
dengan kebutuhan masyarakat dan berorientasi 04
kepada kepentingan dan kepuasan pasien sebagai

4.
implementasi kompetensi profesi apoteker.
Menyediakan berbagai macam perbekalan farmasi dan
03
alat kesehatan
5. Sebagai sarana pelayanan kesehatan masyarakat
khususnya bidang farmasi dan meningkatkan
pemahaman masyarakat tentang penggunaan obat
secara rasional dalam praktek pengobatan sendiri
(swamedikasi)
Thank You
Any Question?

Anda mungkin juga menyukai