Anda di halaman 1dari 13

TEORI MANAJEMEN NUTRISI (pengertian,

manfaat, klasifikasi, prosedur dan evaluasi)

ASPIA AIHUNAN
DEFINISI
• Diabetes Melitus merupakan suatu kelompok
penyakit metabolik dengan karakteristik
hiperglikimia yang terjadi karena kelainan insulin,
kerja insulin,atau keduanya (ADA, 2005). Diabetes
Melitus merupakan penyakit gangguan kronik pada
metabolisme ditandai dengan hiperglikemia yang
berhubungan dengan abnormalitas metabolisme
karbohidrat, lemak dan protein yang disebabkan
oleh defisiensi insulin relatif atau absolut (Inzuchi,
2003).
• Diabetes Melitus merupakan penyakit kronis,
yang terjadi apabila pankreas tidak
menghasilkan insulin yang adekuat atau ketika
tubuh tidak dapat secara efektif menggunakan
insulin yang diproduksinya. Hal ini
mengakibatkan terjadinya peningkatan
konsentrasi glukosa dalam darah yang dikenal
dengan istilah hiperglikemia (WHO, 2011).
MANFAAT
• Manfaat olah raga pada penderita DM
berolahraga merupakan kegiatan yang dapat membantu
para penderita DM apa bila mereka menuruti aturan
olah raga yang benar. Aturanini dapat di singkat
sebagai CRIPE dengan pembahan sebagai berikut:
1. Continuous: inimengakibatkan bahwa penderita DM
harus melakukan latihan fisik yang terus menerus
agar dapat menurunkan indentitas yang berlebihan.
2. Rhytmical: ini menggantikan bahwa olahraga yang
harusyangdi jalankan oleh para penderita DM haus
memiliki irama yang teratur
3. intensita: inimengartikanbahwa latihan
olahraga yang dijalani penderita DM harus
memiliki beban yang di sesuaikan dengan
kemampuan dan kebutuhannya.
4. progresif: ini arinya latihan yang harus dijalani
oleh penderita DM secara bertahap wajib
mengalami peningkatan.
KLASIFIKASI
• Klasifikasi diabetes mellitus menurut American
Diabetes Association pada tahun 2005, yaitu :
1. Diabetes Melitus Tipe 1 atau Insulin Dependent
Diabetes Melitus/IDDM (destruksi sel beta,
umumnya menjurus ke defisiensi insulin absolut)
a. Melalui proses imunologik
Bentuk diabetes ini merupakan diabetes
tergantung insulin, biasanya disebut sebagai
juvenile onset diabetes. Hal ini disebabkan karena
adanya destruksi sel beta pankreas karena
autoimun.
b. Idiopatik
Terdapat beberapa diabetes tipe 1 yang etiologinya tidak
diketahui. Hanya beberapa pasien yang diketahui mengalami
insulinopenia dan cenderung untuk terjadinya ketoasidosis
tetapi bukan dikarenakan autoimun. Diabetes tipe ini biasanya
dialami oleh individu asal Afrika dan Asia.
2. Diabetes Melitus Tipe 2 atau Insulin Non-dependent Diabetes
Melitus
Pada penderita Diabetes Melitus tipe ini terjadi
hiperinsulinemia
tetapi insulin tidak bisa membawa glukosa masuk kedalam
jaringan
karena terjadi resistensi insulin yang merupakan turunnya
kemampuan insulin untuk merangsang pengambilan glukosa
oleh
jaringan perifer dan untuk menghambat produksi glukosa oleh
hati.
3. Diabetes Melitus Tipe Lain
a. Defek genetik fungsi sel beta :
1. Kromosom 12, HNF-1α
2. Kromosom 7, glukokinase
3. Kromosom 20,HNF-4 α
4. Kromosom 13, insulin promoter factor
5. Kromosom `17, HNF-1β
6. Kromosom 2, Neuro D1
b. DNA Mitokondria. Defek genetik kerja insulin :
resisten insulin tipe A, leprechaunism, Sindrom
Rabson Medenhall, diabetes lipoatropik
PROSEDUR
• Prosedur Diabetes militus
1. Bersihan luka
2. Kurangi tekanan pada luka
3. Kontrol kadar gula darah
TERAPI NON FARMAKOLOGI
• Terapin untuk mengobati penyakit diabetes militus tipe
II ini sebenarnya hampir sama dengan mengobati
penyakit DM tipe I yakni dengan mengubah pola hidup
yang salah menjadi pola hidupsehat.
1. Menekan berat badan dengan diet sehat
Obesitas merupakan penyebab darimunyulnya
penyakit DM tipe II ini, maka dariitu penyakit diabetes
yang anda derita tidak semakin bertambah parah,
mulai sekarang anda harus melakukan dietb sehat.
2. Cukup tidur
hormon insulin akan bekerja dengan baik dalam
mengolah gula dalam darah, apa bila seseorang telah
tercukupi dalamistirahat.
3. Perbanyak makan berserat
bagi penderita DM tipe II sangat tidak dianjurkan untuk
memperbanyak mengkomsumsi makanan yang
memiliki rasa yang terlalu manis
4. Asam lemak Omega-3
salah satu makanan yang dianjurkan oleh dokter untuk
penderita DM adalah makananynag banyak
mengandung asam Omega-3. kandungan ini dapat anda
temukan pada ikan, terutama untuk ikan laut.
DAFTAR PUSTAKA
• Inzuchi, E., 2003.The Diabetes Militus
Manual.Singapura.
• WHO
• Iiyas, E. I., 2007. Manfaat latihan Jasmani Bagi
Penyandang DM, Dalam Soegondo, S., Et Al,
Penatalaksanaan DM Terpadu Jakarta: FKUI.
Terimah kasih

Anda mungkin juga menyukai