Anda di halaman 1dari 12

Kelompok 4 geologi jawa

barat

1. Figo Alghiffari (19136067)


2. Ilham Panji Sanjaya (19136972)
3. M.Abeng Tohari (19136076)
GEOLOGI REGIONAL JAWA BARAT

Pulau Jawa terletak di bagian selatan dari Paparan Sunda


dan terbentuk dari batuan yang berasosiasi dengan suatu
aktif margin dari lempeng yang konvergen. Pulau tersebut
terdiri dari komplek busur pluton-vulkanik, accretionary
prism, zona subduksi, dan batuan sedimen
Fisiografi jawa barat Menurut van
bemmelen (1949) geologi jawa barat
dibagi 4 wilayah
1.Zona pantai utara (zona jakarta) 2. Zona bogor
Daerah ini terletak di tepi laut Jawa zona ini membentang mulai dari
dengan lebar lebih kurang 40 Km
rangkasbitung melalui
terbentang mulai dari Serang sampai ke
Cirebon. Sebagian besar tertutupi oleh bogor,purwakarta,subang,sumedan
endapan alluvial yang terangkut. g,kuningan dan majalengka

3. Zona bandung
Zona bandung merupakan daerah
gunung api,zona ini merupakan suatu
depresi jika dibandingan dengan
zona bogor dan zona pegunungan
selatan yang mengapitnya yang
terlipat pada zaman tersier
Pegunungan tersier zone bandung

a. Pegunungan bayah (eosen)


b. Bukit di lembah ci mandiri
Terdiri atas bagian selatan yang
dekat sukabumi,yang terletak
terlipat kuat,bagian tengah
pada ketinggian 570 – 610 m
terdiri atas batuan andesit tua
merupakan kelanjutan dari
dan bagian utara daerah
pegunungan bayag.
peralihan dengan zone bogor

c. bukit-bukit rajamandala d. bukit-bukit kabanaran yang


(oligosen)dan plateau rongga terletak di timur banjar zone
termasuk kedataran jampang bandung,lebarnya 20 – 40 km
(pliosen)dan di pegunungan terdiri atas dataran dan lembah-
selatan lembah.
4. zone pegunungan selatan

 Terbentang mulai dari teluk Pelabuhanratu sampai Pulau


Nusakambangan. Zone ini mempunyai lebar ±50 km,tetapi di bagian
Timur menjadi sempit dengan lebar hanya beberapa km.
Pegunungan Selatan telah mengalami pelipatan dan pengangkatan
pada zaman Miosen dengan kemiringan lemah ke arah Samudera
lndonesia.

a) Plateau jampang
Bentuknya khas sekali bagi pegunungan selatan karena dibatas
udara mempunyai escarpment,dan pegunungan itu melandai
keselatan plateau pasawahan (menurut pennekoek ; pegunungan
hanjuang) merupakan permiukaan plistosen yang telah terangkat.
b) Plateau pangalengan

1.400 m telah terangkat lebih tinggi dari pada plateu jampang dan
plateau karangnunggal.sungai cilaki di plateau panggalengan
menngalir ke selatan samudera hindia. Disebelah barat laut
terdapat plateau Ciwidey – gununghalu dengan sebuah danau
telaga patenggang yang mempunyai morfologi gunung longsor
(depresi) sedangkan again utara tertutupi oleh gunung berapi
muda,misalnya gunung malabar.
C) Plateau karangnunggal
plateau ini melandai ke selatan dan dibeberapa tempat
mempunyai topografi kars. Sungai Ciwulan berhulu ke zone
Bandung kemudian mengalir melintasi pegunungan selatan ke
samudera hindia.Sepanjang sungai itu terdapat teras – teras
vulkanik.
 Peta geologi jawa bagian barat
Fisiografi daerah jawa barat (van bemmelen,1949)
5. Kondisi Geologi Jawa Barat

 Pada zaman pra tersier jawa barat


merupakan kompleks malage yaitu campuran
antara batuan kerak samudera dan batuan
kerak benua,yang terdiri dari batuan
metamorf,vulkanik dan batuan beku yang
diketahui hanya dari data pemboran do
bagian utara laut jawa barat (martodjojo
1984).
Struktur regional jawa barat memiliki empat pola struktur
akibat adanya empat aktifitas tektonik

a) Sruktur perlipatan dan pensesaran yang mempunyai arah barat –


timur,diakibatkan oleh pengangkatan yang berlangsung selama miosen
tengah,sruktur perlipatan dan pensesaran yang mempunyai arah sekitar timur
laut.
b) Struktur disebelah timur jawa barat mempunyai arah sekitar timur laut.
Struktur ini diakibatkan oleh aktifitas tektonik yang berlangsung selama
kuarter
c) Di dataran jakarta mempunyai struktur dengan arah utara selatan.di jawa
barat daerah tengah arah struktur sekitar 75 derajat timur laut yang di
tunjukan oleh ketinggian rajamandala.
d) Pengangkatan pada pleitosen akhir yang diikuti oleh perlipatan
lemah.selanjutnya diikuti dengan tektonik sehingga zona cimandiri mengalami
pensesaranmendatar yang mempunyai arah sekitar 45 derajat timur laut.
6.Geologi pegunungan selatan

 Jalur pegunungan selatan adalah


jalur mineralisai batuan yang
dikenal sebagai Old Andesit,yaitu
batuan andesit sejenis dengan
batuan gunung api yang dikenal
sekarang,tetapi berumur tua yaitu
miosen,karena disebut dengan
batuan Andesit Tua
Sekian
terima kasih

Anda mungkin juga menyukai