Anda di halaman 1dari 20

YIN ------------YANG




Dr. BAMBANG ERMANADJI, MM, Akuntupuris
PENGERTIAN
KARAKTERISTIK
PANDANGAN DALAM AKUPUNTUR
PENERAPAN
I. ALAM
II. TUBUH
III. ORGAN
IV. GEJALA PENYAKIT
V. DIAGNOSE
VI. TERAPI
PENGERTIAN YING YANG
 Dalam Gambar
 = IM YANG
 = Pola Dasar – Phenomena alam, terjadi dalam
sistem Makro dan Mikro Kosmos (Pong & Dju)
 DASAR : dari Pengamatan kenyataan
MAKRO MIKRO

YIN YANG YIN YANG

GELAP TERANG WANITA LELAKI

MALAM SIANG KANAN KIRI

DINGIN PANAS OVUM SPERMA

KUTUB UTARA KUTUB SELATAN PROTON ELEKTRON

BAWAH ATAS DALAM LUAR

KESATUAN SEIMBANG DINAMIS RELATIF


CONTOH :
• DALAM WATAK KERAS ♂ TERDAPAT KELEMBUTAN
DALAM WATAK LEMBUT ♀ TERDAPAT KEKERASAN
• DALAM KEJAHATAN ADA KELEMBUTAN
• ♀ DEWASA KELUAR MERAH, ♂ DEWASA KELUAR PUTIH

YIN YANG

SEIMBANG TAK SEIMBANG


BAIK MENGGANGGU
FISIOL PATOL
SEHAT SAKIT

PENGOBATAN = MENGEMBALIKAN KESIMBANGAN YIN YANG


EMPAT KARAKTERISTIK TenTaraBenTun
1. SALING BERTENTANGAN
 GELAP (Yin) dan TERANG (Yang)
 DALAM (Yin) dan LUAR (Yang)
 PASIF dan AKTIF
 PAHIT dan MANIS
 ASAM dan BASA
 SIMPATIS PARASIMPATIS
2. SALING TARIK-MENARIK (Untuk membentuk)
 PEREMPUAN dan LELAKI
 PROTON dan ELEKTRON
3. SALING MEMBENTUK (Untuk Kehidupan)
 ISTRI dan SUAMI
 MALAM dan SIANG
4. SALING MENUNJANG
TIADA YIN TANPA YANG, TIADA YANG TANPA YIN
DALAM YIN ADA YANG, DALAM YANG ADA YIN
TIDAK ADA YANG MURNI 100%, SERBA RELATIF
TIDAK ADA YANG MUTLAK ……….. KEBENARAN PUN TIDAK MUTLAK
PANDANG AKP

Tujuan Pengobatan Mengembalikan Keseimbangan Yin Yang

 Mans berasal dari Yin dan Yang, ♀ dan ♂ mikronya daru Ovum dan Sperma
 Mans bentuk kesatuan Yin Yang saling bertentangan tapi saling membentuk, sehingga :
Dalam Keseimbangan = SEHAT
Bila Tidak Seimbang = SAKIT

Mans Alam
Yin Yang Yin Yang
YY sebagai dasar/titik tolak dari : : Gx
: Dx
: Tx dan
: PDx (Prognosa)
PENERAPAN YIN YANG Dalam ALAM
Malam ----------------------------------- Siang

Gelap ----------------------------------- Terang

Dingin ----------------------------------- Panas

Air ----------------------------------- Api

Bawah ----------------------------------- Atas

Barat ----------------------------------- Timur

♀ ----------------------------------- ♂

PENERAPAN YIN YANG Dalam TUBUH


Kanan ----------------------------------- Kiri

Depan ----------------------------------- Belakang

Dada Perut ----------------------------------- Punggung Bokong

Dalam (Pen, Li) ----------------------------------- Luar (Piao)

Bawah Pusar ----------------------------------- Atas Pusar

Otot Tulang ----------------------------------- Kulit

Isi Tubuh ----------------------------------- Permukaan

Organ Padat ----------------------------------- Organ Berongga

(=CANG) = MENYIMPAN ----------------------------------- (=FU) = MENERIMA / MENYALURKAN


PENERAPAN YIN YANG Dalam ORGAN

ORGAN

PADAT BER-RONGGA

ORGAN YIN ORGAN YANG


 HATI  KANDUNG EMPEDU
 JANTUNG  USUS KECIL
 LIMPA  LAMBUNG
 PARU  USUS BESAR
 GINJAL  KANDUNG KEMIH
ORGAN YIN ORGAN YANG
= Organ PADAT = Organ RONGGA
Ada 6 Ada 6

Selalu Berpasangan

Organ Non-Yin-Non-Yang
= Organ ISTIMEWA
= Bentuk Seperti Fu, Fungsi seperti Cang
Ada 6
O
Su-Tul
P.D
Uterus
KE
ORGAN CANG FU Dalam SIKLUS
KE

Ht

KK Gin Jt UK

Pr
Lp

UB Lb
PENERAPAN YIN Dalam GEJALA

YIN YANG
Kronis Akut
Tenang Gelisah
Dingin Panas
Lembab Kering
Regresif Progresif
Introvet Extrovet
Contoh :
Sesak Nafas, Asma = Siao, masuk Yin atau Yang??

Uraian YIN YANG


Organ 6 Organ Cang 6 Organ Fu
Mental Tenang, Pendiam, Bicara Sedikit, Gelisah, Tidak Pendiam,
Suka Gelap, Introvet, Suka Banyak Bicara, Suka
Menyendiri. Terang, Ekstrovet, Suka
rame-rame

Dingin Panas Takut dingin, suka hangat Takut Panas, Suka Dingin
Nadi Tenggelam Mengambang
Lambat Cepat
Tak Bertenaga (Lemah, Si) Bertenaga (kuat, Se”)
“Kasar” “Licin”

8 Dasar Diagnose Dalam (Li, Pen) Luar (Piao)


Dingin (Han) Panas (Re”)
Lemah (Si) Kuat (Se”)
Ying, Si Wei, Ci
PENERAPAN DALAM PRAKTEK

DELAPAN JENIS KELAINAN DIAGNOSE

YIN YANG
DALAM LUAR
DINGIN PANAS
SI SE’

YIN YANG
 Wajah ke Dinding (DALAM)  Wajah ke Luar(YANG)
Suka Gelap (YIN) Suka Terang (Cahaya)
 Suka SUNYI  Suka PERGAULAN
 Tubuh DINGIN  Tubuh Rasa PANAS/RINGAN
 PENDIAM / Sedikit Bicara  CEREWET/Suka Bicara
 Nafas LEMAH  Nafas KUAT
 MENCARI PANAS  MENCARI DINGIN
 TIDAK HAUS  HAUS
 B.A.K BENING  B.A.K TAK BENING
 Nadi PELAN atau DALAM  Nadi CEPAT atau DANGKAL
PENERAPAN YIN YANG Dalam TERAPI

Tx tgt Gx, atau Dx atau Py

Penyakiy Yin Pengobatannya Yang


Penyakit Yang Pengobatannya Yin

Keadaan Lemah (Si) Pengobatannya Penguatan (Pu”)

PENERAPAN YIN YANG Dalam PROGNOSE PENYAKIT

Py YIN dengan Gx YANG BERARTI MEMBAIK, Teruskan Terapi


Py YANG dengan Gx YIN berarti memberat,

Evaluasi Dx,

Evaluasi Tx
HUBUNGAN YIN YANG Dengan SI-SE” Dan TERAPI

YIN Si YIN Se”

Si = (me) lemah Se” = (me) kuat


= (me) kurang = (me) lebih
= defisien = akses

Terapi : dikuatkan Terapi : dilemahkan


= tonifikasi (t) = sedasi (s)
= Pu” = Si-E”
BI Tahu Batas Normal YIN dan YANG :
N

1 2
5 6

Bila Tidak Tahu Batas Normal YIN dan YANG Bagaimana????

7
8
MERUPAKAN SUATU KESATUAN
TIDAK MUTLAK
TIDAK MURNI
BISA BERUBAH SIFAT
TUGAS
1. YIN YANG :  Teori ??
 Hipotesa ??
 Falsafah ??
 Fakta ???
2. Mana Yin dan mana Yang :
YIN YANG
A Matahari
B Rembulan
C Asam Lambung
D Basa Lambung
E Syaraf Simpatis
F Syaraf Parasimpatis

Anda mungkin juga menyukai