Anda di halaman 1dari 15

Bahasa, Fungsi Bahasa, dan

Konteks Sosial
BING4214/Pengantar Linguistik Umum

Alfian, S.Pd., M.Pd.


ianalfi182@gmail.com
Pada inisiasi 1, kita akan membahas
tentang Pengertian Bahasa, Fungsi
Bahasa, dan hubungan Bahasa
dengan Konteks Sosial.
Diharapkan pembahasan pada
inisiasi 1 ini dapat membuat
saudara/i mampu untuk:
- Menjelaskan Pengertian Bahasa
- Menjelaskan Fungsi Bahasa
- Menjelaskan Konteks sosial
Penggunaan Bahasa http://www.languageexchangejh.org
Apa itu Bahasa?
Keraf (1986)
Getaran yang
Bun bersifat fisik yang
merangsang alat
yi pendengaran kita

Isi yang
Makn terkandung di
dalam arus bunyi
a yang
menyebabkan
reaksi.
Pengertian Bahasa
Menurut Keraf dalam Smarapradhipa
(2005)

- Bahasa sebagai alat komunikasi antara


anggota masyarakat berupa simbol bunyi
yang dihasilkan oleh alat ucap manusia.

- Kedua, bahasa adalah sistem komunikasi


yang mempergunakan simbol-simbol
vokal (bunyi ujaran) yang bersifat arbitrer.
Menurut Owen dalam Setiawan (2006)

Bahasa dapat didefinisikan sebagai


kode yang diterima secara sosial atau
sistem konvensional untuk
menyampaika konsep melalui kegunaan
simbol-simbol yang dikehendaki dan
kombinasi simbol simbol yang diatur
oleh ketentuan.
Dalam pengertian Linguistik Sistemik
Fungsional (LSF) Bahasa didefinisikan
sebagai bentuk semiotika social yang
sedang melakukan pekerjaan di dalam
suatu konteks situasi dan konteks kultural,
yang digunakan baik secara lisan maupun
secara tertulis
FUNGSI BAHASA

Menurut Martin (1992) Bahasa memiliki 3 fungsi utama,


yaitu:

- Fungsi ideasional : digunakan untuk mengungkapkan


realitas fisik-biologis juga berkenaan dengan interpretasi
dan representasi pengalaman.

- Fungsi interpersonal: digunakan untuk mengungkapkan


realitas sosial dan berkenaan dengan interkasi antara
penutur/penulis dan pendengar/pembaca.

- Fungsi tekstual : digunakan untuk mengungkapkan


realitas semiotis atau realitas symbol dan berkenaan
dengan cara penciptaan teks dalam konteks.
Fungsi Bahasa
Menurut Hallyday

1. Instrumental memperoleh sesuatu

2. Regulatoris mengendalikan perilaku orang lain

3. Instraksional berinteraksi dengan orang lain

4. Personal berinteraksi dgn orang lain


5. Heuristik belajar dan menemukan
sesuatu

6. Imajinatif menciptakan dunia


imajinasi

7. Representasional informasi
Konteks Sosial Penggunaan Bahasa

Menghadirkan konteks pada penggunaan Bahasa


menjadikan Bahasa menjadi bermakna dan sebaliknya,
Bahasa akan kehilangan maknanya saat dihadirkan tanpa
konteks yang menyertainya.
Konteks sosial meliputi konteks situasi dan konteks
kultural.
Konteks situasi terdiri dari tiga aspek yaitu:
- Field (medan)
- Tenor (pelibat)
- Mode (Moda)
FIELD: merujuk pada suatu kegiatan dengan
lingkungannya seperti apa yang terjadi, kapan, di mana,
dan bagaimana terjadinya.

TENOR: merujuk pada jenis partisipan yang terlibat di


dalam kejadian tersebut yang meliputi status dan peran
social yang dilakukan oleh partisipan tersebut.

MODE: meliputi dua sub-aspek yaitu,

- Media (lisan/tulisan)

- Sarana (channel) seperti buku, koran, majalah, audio,


visual, atau audio-visual.
Konteks Kultural
Budaya adalah pikiran, akal budi, yang di
dalamnya juga termasuk adat istiadat (KBBI,
2005:169).

Dengan demikian, budaya dapat diartikan


sebagai sesuatu yang dihasilkan dari pikiran
atau pemikiran. Maka tatkala ada ahli
menyebutkan bahwa bahasa dan pikiran
memiliki hubungan timbal-balik dapat dipahami
bahwa pikiran di sini dimaksudkan sebagai
sebuah perwujudan kebudayaan.
Konteks kultural

Maka dapat disimpulkan bahwa konteks kultural


dalam suatu Bahasa merupakan suatu sistem nilai
dan norma yang merepresentasikan kepercayaan di
dalam kebudayaan tertentu, yang meliputi segala
sesuatu yang dipercaya benar atau salah, baik atau
buruk.
Terima Kasih
References
Halliday, M.A.K. (1994). Introduction to Functional Grammar, 2nd
Ed. London: Edward Arnold.

Keraf, Gorys. 2005. Diksi dan Gaya Bahasa. Jakarta: PT Gramedia


Pustaka Utama.

Martin, J.R. (1992). English Text: System and Structure.


Philadelphia/ Amsterdam: John Benjamins Publishing Company.

https
://blog.ub.ac.id/alfankhoiron/2012/01/11/artikel-pendidikan-tenta
ng-bahasa
/

https://linguag3.wordpress.com/2014/11/29/antara-bahasa-dan-b
udaya
/

Anda mungkin juga menyukai